Anda di halaman 1dari 30

BABVI.

DAUR
BIOGEOKIMIA

DaurGeologidan
DaurBiogeokimia

2003 John Wiley and Sons Publishers

DaurBiogeokimia
Rangkaianperubahanbentukunsurunsur
kimiayangmelibatkankomponenkomponen
biotikdanabiotikdariekosistem

DaurUnsurKimiadalamEkosistem
1. Prosesbiologisdangeologismengubahunsur
unsurkimiadaribentukorganikdan
anorganik
2. Kecepatandekomposisibahanorganik
menentukankecepatanpendauranunsur
3. Pendauranunsursangatdikendalikanoleh
tanaman

1.

Prosesbiologisdangeologismengubah
unsurunsur kimia dari bentuk
organikdananorganik

Modelumumdaridaurkimia.
Terdapat4kelompokutamaunsurkimiadan
prosesprosesyangmengubahnya.
Kelompokutamadisifatkanolehbentukunsur
(organikatauanorganik)danketersediaannyabagi
mahlukhidup.

Copyright2002PearsonEducation,Inc.,publishingasBenjaminCummings

Daurair,bukandaurBiogeokimia,karenaperubahan
yangterjadiadalahperubahanfisis.

Copyright2002PearsonEducation,Inc.,publishingasBenjaminCummings

JejaringMakanan
Terkaitdengan
DaurBiogeokimia

Ekosistem darat: Produmsi primer sangat dipengaruhi


suhu, kelembaban dan unsur hara.
Rawa Payau, Teluk Hudson
Pada skala kecil,
kandungan hara tanah
paling menentukan.

Padaskalaluas,iklim
(yangmenentukanair
dansuhu)paling
menentukan

DaurKarbon
1)Kesetimbanganantarafotosintesisdanrespirasisel
2)Secaraumumdanalamisetimbang
3)AktifitasmanusiameningkatkankandunganCO2diatmosfer

balanced

PerubahanpadaDaurKarbon:EfekRumahKaca
(PeningkatankandunganCO2atmosferdansuhu)
Sebab:
1) Pembakaran bahan bakar
fosil
2) Penebangan hutan

Akibat:
1) Kandungan CO2 di
atmosfer meningkat,
panas matahari yang
terjebak di atmosfer
meningkat.
2) Suhu meningkat.

DaurNitrogen
Nitrogenmemasukiekosistemmelalui2jalur
alami.
Melaluihujandandebunitrogen.
Melaluifiksasinitrogen,yangdilakukanoleh
mikrobaprokariotikdengankemampuanmengubah
N2menjadisenyawayangdapatdigunakanuntuk
mensintesissenyawaorganikbernitrogenseperti
asamamino.

Sumberutama:
atmosfer(80%)
tanaman
bahanorganik
tanah

DaurNitrogen

Industripupuknitrogenkimiawimenyumbang
padadaurnitrogendialam.
Hasildarifiksasinitrogenadalahamonia,
yangdidalamtanahakanberubahmenjadi
amoniumsetelahmengalamipenambahanion
H+(amonifikasi),yangdapatdigunakanoleh
tanaman.
Beberapabakteriaerobdapatmengoksidasiamonium
menjadinitrat,melaluiprosesyangdisebutnitrifikasi.
Nitratjugadapatdigunakanolehtanaman.
Beberapabakteridapatmenggunakanoksigendarinitrat
danmelepaskanN2keudara(denitrifikasi).

DaurFosfor
Organismemembutuhkanfosforuntukbanyak
hal.
Daurfosforlebihsederhanadaripadadaurdaur
lainnyakarenadaurfosfortidakmelibatkan
atmosfer.
Fosforhanyaadadalambentukfosfat,yangdiserap
tanamandandigunakanuntuksintesissenyawa
organik.

Humusdanpartikeltanahmengikatfosfat,hal
inimenyebabkandaurfosfatbersifatlokal.
Copyright2002PearsonEducation,Inc.,publishingasBenjaminCummings

Sumberutama

DaurFosfor

batuan
Bahanorganik
tanah
tanaman
PO4dalamtanah

Input:pelapukanbatuan
Output:fiksasimineral,
pelindian

DaurNdanP
Titikperhatian:

1
2

ketersediaansebagaifaktor
pembatas
dekomposisimembatasi
ketersediaan
Proses berjangka pendek

Proses berjangka panjang

2. Kecepatan dekomposisi bahan


organik menentukan kecepatan
pendauranunsur
Kecepatanunsurunsurkimiadidaurkandidalam
ekosistemsangatdipengaruhiolehkecepatan
dekomposisibahanyangmengandungnya.
Dekomposisidapatterjadidalamjangkawaktu50
tahundidaerahtundra.Didaerahtropisdibutuhkan
waktuyanglebihpendek.
Kecepatanpenyerapanunsurunsurkimiadaridalam
tanaholehtanamanpadasuatuekosistemyang
mempunyaikandunganunsurunsurkimiayang
berbedajugaberagam.

3. Pendauranunsursangat
dikendalikanolehtanaman
Hasilpenelitianlongtermecologicalresearch
(LTER)diHubbardBrookExperimentalForest
sejak1963.

Copyright2002PearsonEducation,Inc.,publishingasBenjaminCummings

Fig.54.21

Penelitianpendahuluanmenunjukkanbahwa
terjadidaurinternaldalamekosistemdarat
sehinggaterjadikonservasiunsurhara.
Daerahyangtanamannyadihabiskandengan
penebangandanpenyemprotanherbisida
digunakanuntukmempelajaripengaruh
tanamanterhadapkandunganunsurharatanah.
Perlupenambahanpupuknitrogenkimiawi
untukmenumbuhkantanaman

Perubahanpada
DaurNdanP
MasukanbesarbesaranNdan
Ptersediaolehaktifitas
manusiamelalui:
Pemupukandanerosi
Limbahindustridanrumah
tangga
Pembakaranbahanbakarfosil
melepaskanNOx
Penggundulanhutan

Eutrofikasi

Sacramento River, Central Valley, C

HUMAN
IMPACTS
Eutrofikasi
1. Peningkatan kandungan N
and P tersedia
2. Perkembangan alga
meningkat (hijau)
3. Kematian alga
meningkatkan endapan
4. Peningkatan dekomposisi
5. Oksigen menurun
6. Kondisi anaerobik
membunuh ikan dan hewan
lain

EutrofikasiSkalaLuas:
ZonaKematiandiTelukMeksiko

PerubahanBiogeokimiaLainnya
Hujanasam
Penipisanozon

HujanAsam
Terutama disebabkan oleh pembakaran bahan bakar fosil
Melepaskan oksida sulfur dan oksida nitrogen
Bereaksi dengan air di atmosfer membentuk asam sulfat dan asam nitrat
Jatuh kembali sebagai air hujan yang bersifat masam (pH<5,6).
Membunuh tanaman dan hewan, merusakkan bangunan.

PenipisanOzon
Tidak terkait dengan peningkatan
kandungan CO2 atmosfer !!
Terkait bahan pencemar yang
mengandung khlorin (CFC yang
digunakan untuk pendingin dan
botol semprot) mengurangi
kandungan ozon, yang berfungsi
menahan radiasi sinar UV
Mempengaruhi kesehatan,
pertumbuhan tanaman dan
lingkungan.

LubangOzon

Fig. 54.27

TabelPeriodikElemen

2003 John Wiley and Sons Publishers

Anda mungkin juga menyukai