Anda di halaman 1dari 22

PERMUKAAN

SEL
(RESEPTOR, ANTIGEN, ADHESI & KOMUNIKASI)

Reseptor
Suatu tempat di permukaan sel yang dapat
menerima sinyal atau kontak dengan senyawa lain
JN Lanley (1878)

Tempat terjadinya interaksi


antara sel dengan senyawa di
permukaan sel

Paul Ehrlich (1910)

Serangkaian tempat untuk


mengikat nutrisi sel
Sinyal molekuler

Komunikasi Sel
Hubungan fisik
2

ekstraselluler
Membran
sel

intraselluler

Komposisi Penyusun Membran Sel

Topografi Karbohidrat pada Membran Plasma


Sel darah merah
- glycophorin
- protein membran mengandung karbohidrat
- menonjol di permukaan sel
- bersifat hidrofilik
- membran asimetri
Letak karbohidrat pada membran
glikolipid
glikoprotein
4

glikolipid

ANTIGEN

- Sel bersifat antigen jika sel tersebut berinteraksi dengan


sel lain dan sel lain tsb. akan memproduksi antibodi
- Contoh: antigen darah A, B, O ; antigen darah M, N
- Pada darah A, B, O penentu Ag adalah glikolipid dengan
oligosakarida

Oligosakarida yang bersifat Ag:


- Rangkaian inti oligosakarida

galaktosa

- Rangkaian inti oligosakarida

N-asetil galaktosamin

Pada darah M, N penentu Ag adalah glikoprotein


(glikoporin)

Fungsi antigen permukaan

PENGAWAS IMUNOLOGIS
7

Imunoglobulin (Ig)

reseptor limfosit B

Macam Ig :
1. Ig G

molekul paling banyak

2. Ig M

molekul paling besar, berat

3. Ig A
4. Ig D
5. Ig E

Reseptor Limfosit T

sederhana, mirip
potongan Ig
8

Reseptor Limfosit
Limfosit dihasilkan oleh sumsum tulang dari sel
hematopoietic
Jika diferensiasi di thymus

limfosit T

Jika diferensiasi di Bursa fabricius

limfosit B

Limfosit B diaktifkan oleh Ag, kemudian mengalami


diferensiasi menjadi sel plasma
dihasilkan
Ag-Ab
Limfosit T diaktifkan oleh Ag, kemudian mengalami
diferensiasi untuk meningkatkan sistem imun
9

Signal Sel

Dictyostelium discoideum
10

Cell adhesion

Cell recognition
11

JUNCTION ANTAR SEL


Fungsi

sinyal dan komunikasi

12

Macam junction:
1. Gap Junction
2. Tight Junction
(occluding junction)
3. Desmosom
- Spot desmosom
- Belt desmosom

13

A Functional Classification of Cell Junction (Alberts, et al. 1989)

1. Occluding Junctions (tight junctions)


2. Anchoring Junctions
a. actin filament attachment sites (adheren junctions)
i. cell-cell (e.g. adhesion belts)
ii. Cell-matrix (e.g. focal contacts)
b. intermediate filament attachment sites
i. cell-cell (desmosomes)
ii. Cell-matrix (hemidesmosomes)
3. Communicating Junctions
a. gap junctions
b. chemical synapses
c. plasmodesmata (plants only)

14

Gap Junction
- Celah penghubung antar sel

- Terdapat hampir di semua sel, kecuali sel otot, tulang


dan darah
- Funsinya:
1. Pengikat sel
2. Lintas molekul kecil
3. Media komunikasi

15

Material yang dapat melewati gap junction


1. ion
2. gula
3. asam amino
4. vitamin
5. hormon
6. BM rendah (+ 1000 Dalton)

16

BM
100

1000

5000

20.000

17

Tight Junction (Occluding Junction)


-Terjadinya perlekatan antar membran (true fusion)
- bentuk spt sabuk (zonula occluden)
- bentuk spt pita
FUNGSI:
1. Mencegah kebocoran molekul
2. Seleksi transport nutrisi
(pada intestin / permeabilitas)
3. Membatasi gerakan antar sisi membran protein integral
dengan bilayer lipid
18

DESMOSOM
- Daerah antar sel yang berfungsi sebagai sarana agar
sekelompok sel dapat bekerja sama dalam satu unit
-Desmosom spot
Hubungan sel yang berdekatan seperti titik sebagai
noktah
-Desmosom belt
Hubungan sel yang berdekatan berfungsi sebagai
pengikat sel yang berdekatan dan mengandung aktin
(protein kontraktil)

19

PENYAKIT YANG DISEBABKAN KESALAHAN


KOMUNIKASI SELULER
- Penyakit timbul karena fungsi reseptor salah, sehingga
informasi yang diterima salah
respon abnormal
KOLERA
Infeksi bakteri kolera
(vibrio)

cAMP menumpuk

Vibrio produksi racun


(polipeptida A1, A2 & B)

Memacu keluarnya Cl-,


bikarbon dan air

Adenilase aktif dan dibentuk cAMP dalam sel

Tubuh kehilangan air


yang berlebih

20

DIABETES
NORMAL

ABNORMAL

Insulin aktifkan reseptor


membran

Insulin aktifkan reseptor


membran

Fasilitasi glukosa dapat


masuk

Fungsi Rc. Salah, jumlah Rc sedikit


dan afinitas Rc berkurang, fungsi
sel pankreas salah

Kadar glukosa dalam


tubuh seimbang

Tidak ada fasilitasi untuk


glukosa
Kadar glukosa

21

Anda mungkin juga menyukai