Anda di halaman 1dari 10

http://tohirta.blogspot.com/2007/11/jenisreaktor-kimia.

html
Rabu
jenis reaktor Kimia

Jenis Jenis Reaktor


Berdasarkan Bentuknya
Reaktor Alir Pipa
Reaktor alir pipa desebut ideal jika zat-zat pereaksi dan hasil reaksi mengalir dengan
kecepatan yang sama diseluruh pemampang pipa. Di reaktor komposisi , suhu dan tekanan
diseluruh penampang reaktor selalu sama. Perbedaan komposisi, suhu dan tekanan hanya terjadi
di sepanjang dinding reaktor. Reaktor jenis ini banyak digunakan dalam industri dengan zat
pereaksi atau reaktan berupa fase gas atau cair dengan kapasitas produksi yang cukup besar.

Gambar Reaktor Alir Pipa

Reaktor Tangki Ideal


Reaktor tangki ideal adalah bila pengadukan sempurna, sehingga komposisi dan suhu di
dalam reaktor setiap saat selalu uniform. Dapat di pakai untuk proses batch, semi baatch dan
proses alir

Gambar Reaktor Tangki Ideal


Berdasarkan Prosesnya
Reaktor Batch
Reaktor batch adalah tempat terjadinya suatu reaksi kimia tunggal, yaitu reaksi
berlangsung dengan hanya satu persamaan laju reaksi yang berpasangan dengan persamaan
kesetimbangan dan stoikiometri.Reaktor ini biasanya sangat cocok untuk pokduksi berkapasitas
kecil.

Gambar Reaktor Batch

Reaktor Alir ( Continous Flow )


Reaktor alir ada dua jenis yaitu:
Reaktor Alir Tangki Berpengaduk
Reaktor Alir Tangki Berpengaduk ( RATB ) merupakan reaktor yang paling sering dijumpai
dalam industri kimia. Pada industri berskala besar pengoperasian reaktor alir tangki berpengaduk
meliputi tiga tahap yaitu pengisian reaktor tinggi overflow, kondisi kontinyu dan kontinyu steady
state. Evaluasi variabel-variabel operasi sangat mudah dilakukan pada kondisi steady state.
Reaktor Alir Tangki Berpengaduk ( RATB ) ini dipanaskan baik menggunakan sistim
tertutup di dalam tangki atau jaket yang mengelilingi tangki. Pada tangki pencampur yang
digunakan pada reaktor kimia, dua fluida atau lebih direaksikan bersama untuk menghasilkan
suatu fluida yang berbeda dari fluida sebelumnya. Reaksi ini terjadi pada temperatur tertentu
yang harus dipertahankan tetap besarnya atau konstans agar dapat dihasilkan temperatur dan
jenis fluida keluaran yang diinginkan.

GambarReaktor Alir Tangki Berpengaduk


Reaktor Alir Pipa
Reaktor alir pipa desebut ideal jika zat-zat pereaksi dan hasil reaksi mengalir dengan
kecepatan yang sama diseluruh pemampang pipa. Di reaktor komposisi , suhu dan tekanan
diseluruh penampang reaktor selalu sama. Perbedaan komposisi, suhu dan tekanan hanya terjadi

di sepanjang dinding reaktor. Reaktor jenis ini banyak digunakan dalam industri dengan zat
pereaksi atau reaktan berupa fase gas atau cair dengan kapasitas produksi yang cukup besar.

Gambar Reaktor Alir Pipa


Reaktor Semi Batch
Para reaktor batch semi mungkin adalah jenis yang paling sering reaktor dalam
industri kimia,terutama di cabang kimia halus, di laboratorium kimia organik dan dalam proses
bioteknologi.
Motivasi untuk Menggunakan Semi-Batch Reaktor
1. Kontrol konsentrasi reaktan untuk meningkatkan selektivitas
reaksi.
2. Penambahan reaksi sedikit demi sedikit untuk mengontrol
istribusi komposisi produk (e.g polimerisasi).
3. Kontrol produksi panas reaksi (reaksi eksoterm).
4. Hindari toksisitas substrat untuk memproduksi organisme atau
enzim yang terisolasi.
5. Penghapusan produk untuk meningkatkan konversi dan
selektivitas.
6. Hindari akumulasi memberi reaksi terhadap dekomposisi

termal.
7. Simulasikan produksi berkelanjutan terutama untuk skala kecil.
Dalam kontras yang mengejutkan, reaktor batch semi adalah yang paling dibahas dalam
kimia dan biokimia industri. Alasan utama bagi perbedaan ini adalah kesulitan dalam
mendapatkan solusi analitis dari persamaan diferensial yang menggambarkan suatu jenis reaktor.
Selain itu, di reaktor semi-batch segalanya biasanya bervariasi, konsentrasi, suhu dan volume.
Metodologi yang kami gunakan dalam
Tentu saja, bagaimanapun, memberikan pendekatan yang lurus ke depan untuk solusi dari
masalah ini. mulai dari bahan dasar dan menyeimbangkan energi, solusi dari persamaan
diferensial yang mengatur mudah diperoleh dengan integrasi numerik, misalnya menggunakan
BerkeleyMadonna. Alat tersebut juga memungkinkan lurus ke depan optimasi profil makan.

Gambar Reaktor semi Batch


Berdasarkan Keadan Operasinya
Reaktor Isotermal
Reaktor Isotermal adalah jika umpan atau fluida yang masuk dan tercampur dalam reaktor maka
aliran fluida yang keluar dari reaktor selalu seragam dan bersuhu sama

Gambar Reaktor Isotermal


Reaktor Adiabatis
Reaktor Adiabatis adalah tidak ada perpindahan panas antara reactor dengan sekelilingnya.
Ditinjau dari segi operasionalnya, reactor adiabatic yang paling sederhana, cukup dengan
menyekat reactor, sehingga tidak ada panas yang hilang ke sekelilingnya.

Gambar Reaktor Adiabatis


Reaktor Gas Cair dengan Katalis Padat
Reaktor Fixed Bed
Reaktor Fixed Bed adalah reaktor dengan menggunakan katalis padat yang diam dan zat
pereaksi berfase gas. Butiran-butiran katalisator yang biasa dipakai dalam reaktor fixed bed
adalah katalisator yang berlubang di bagian tengah, karena luas permukaan persatuan berat lebih
besar jika dibandingkan dengan butiran katalisator berbentuk silinder, dan aliran gas lebih lancar.

Gambar Reaktor Fixed Bed

Reaktor Fluidized Bed


Reaktor Fluidzed Bed adalah jenis reaktor kimia yang dapat digunakan untuk mereaksikan
bahan dalam keadaan banyak fasa. Reaktor jenis ini menggunakan fluida (cairan atau gas) yang
dialirkan melalui katalis padatan (biasanya berbentuk butiran-butiran kecil) dengan kecepatan
yang cukup sehingga katalis akan terolak sedemikian rupa dan akhirnya katalis tersebut dapat
dianalogikan sebagai fluida juga

Gambar Reaktor Fluidized Bed


Fluid Fluid Reaktor
Bubble Tank
Bubble Tank adalah jenis reaktor kimia yang dapat digunakan untuk mereaksikan bahan
dalam keadaan banyak fasa. Reaktor jenis ini menggunakan fluida (cairan atau gas) yang
dialirkan melalui katalis padatan (biasanya berbentuk butiran-butiran kecil) dengan kecepatan
yang cukup sehingga katalis akan terolak sedemikian rupa dan akhirnya katalis tersebut dapat
dianalogikan sebagai fluida juga.

Gambar Bubble Tank


Agitate Tank
Agitate Tank adalah digunakan untuk menyediakan reservoir penyimpanan untuk batch
campuran dari mixer kecepatan geser tinggi.
Tiiga fungsi utama dari Agitate Tank :
1. Persamaan gelembung udara terjebak selama proses pencampuran.
2. Agitate bertindk sebagai reservoir penyimpanan untuk batch campuran yang memungkinkan
kelangsungan penyediaan dipertahankan untuk pompa.
3. Agitate dari dayung khusus bebentuk menjaga campuran dalam suspensi sebelum pemompaan.

Gambar Agitate Tank


Spray Tower
Spray Tower adalah perangkat kontrol terutama digunakan untuk pengkondisian gas
( pendingin dan pelembab ) atau untuk tahap pertama atau penghapus partikel gas. Mereka juga
digunakan di banyak gas cerombnong desulfurisasi sistem untuk mngurangi penumpukan
plugging dan skala oleh polutan.

Gambar Spray Tower

Diposkan oleh bayu tohir pradita di 08.44


Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Berbagi ke TwitterBerbagi ke Facebook
Label: reaktor
Beranda

Arsip Blog
Template Simple. Diberdayakan oleh Blogger.

Anda mungkin juga menyukai

  • Browse
    Browse
    Dokumen6 halaman
    Browse
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Petunjuk RIAK1
    Petunjuk RIAK1
    Dokumen16 halaman
    Petunjuk RIAK1
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • HTTP
    HTTP
    Dokumen4 halaman
    HTTP
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Tugas SO IIfix
    Tugas SO IIfix
    Dokumen13 halaman
    Tugas SO IIfix
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • AMIL ASETAT
    AMIL ASETAT
    Dokumen3 halaman
    AMIL ASETAT
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Modul Praktikum Kimia Organik
    Modul Praktikum Kimia Organik
    Dokumen31 halaman
    Modul Praktikum Kimia Organik
    Oczhinvia Dwitasari
    Belum ada peringkat
  • Ekstraksi
    Ekstraksi
    Dokumen3 halaman
    Ekstraksi
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Ekstraksi
    Ekstraksi
    Dokumen3 halaman
    Ekstraksi
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • AMIL ASETAT
    AMIL ASETAT
    Dokumen3 halaman
    AMIL ASETAT
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Ekstraksi
    Ekstraksi
    Dokumen3 halaman
    Ekstraksi
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • EKSTRAKSI KAFEIN
    EKSTRAKSI KAFEIN
    Dokumen12 halaman
    EKSTRAKSI KAFEIN
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Pembuatan Metil Ester
    Pembuatan Metil Ester
    Dokumen16 halaman
    Pembuatan Metil Ester
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Metil Ester
    Metil Ester
    Dokumen12 halaman
    Metil Ester
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Ekstraksi
    Ekstraksi
    Dokumen3 halaman
    Ekstraksi
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Kristalisasi Dan Sublimasi
    Kristalisasi Dan Sublimasi
    Dokumen3 halaman
    Kristalisasi Dan Sublimasi
    rizki rani
    Belum ada peringkat
  • Ekstraksi
    Ekstraksi
    Dokumen3 halaman
    Ekstraksi
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Ion Exchange
    Ion Exchange
    Dokumen2 halaman
    Ion Exchange
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • 8 Cara Menyembuhkan Mata Minus Dengan Mudah Dan Alami
    8 Cara Menyembuhkan Mata Minus Dengan Mudah Dan Alami
    Dokumen2 halaman
    8 Cara Menyembuhkan Mata Minus Dengan Mudah Dan Alami
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Tugas SO IIfix
    Tugas SO IIfix
    Dokumen13 halaman
    Tugas SO IIfix
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Ekstraksi
    Ekstraksi
    Dokumen3 halaman
    Ekstraksi
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • AMIL ASETAT
    AMIL ASETAT
    Dokumen3 halaman
    AMIL ASETAT
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • AMIL ASETAT
    AMIL ASETAT
    Dokumen3 halaman
    AMIL ASETAT
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat
  • Ekstraksi
    Ekstraksi
    Dokumen3 halaman
    Ekstraksi
    Shree Chikz
    Belum ada peringkat