Anda di halaman 1dari 3

KEGIATAN UMAT MINGGU INI

A. Doa Senakel & Misa Kudus


Hari/Tanggal : Senin, 16Juni 2014
Waktu
: 19.00
Tempat
: Pater Noster Church Myaree
Bacaan
: Buku Kepada Para Imam, Putra-putra
Terkasih Bunda Maria, Bagian Pertama, No. 176,
Hal.396-398.

B. Meditasi Kristiani
Hari/Tanggal
Waktu
Tempat

: Rabu, 18 Juni 2014


: 17.45
: Pater Noster Meeting Room-Myaree

C. Persekutuan Doa akan diadakan TOM


Tema
Pembicara
Hari/Tanggal
Waktu
Tempat

: Be a Winner
: Tommy Segoro
: Jumat , 20 Juni 2014
: 19.00
: Pater Noster Hall- Myaree

D.Misa Arwah 1 Tahun Bapak Ronny Dharma


Hari /Tanggal : Jumat, 20 Juni 2014
Waktu
: Jam 19.00
Tempat
: Pater Noster Church-Myaree

Kami mengucapkan
Selamat Datang kepada
Anda yang baru pertama
kali menghadiri Misa
Bahasa Indonesia ini.
Kehadiran dan partisipasi
Anda pada kegiatankegiatan lainnya sangat
kami harapkan.
Kami mohon bantuan
Anda untuk
menyebarluaskan
kegiatan-kegiatan ini
kepada Saudara-saudari
kita yang belum
mengetahuinya. Kami
sangat menghargai dan
mengharapkan partisipasi
Anda.

TRITUNGGAL
MAHAKUDUS
Termeterai dalam Hidup Kita

hidup kita sejak kita menerima Sakramen Baptis. Terpujilah Allah


Tritunggal Mahakudus, Bapa, Putra dan Roh Kudus. !

JADWAL MISA

Misa berbahasa Indonesia diselenggarakan:


A. Minggu sore: PK 17.00 bertempat di Pater Noster Church. Cnr.
Marmion str & Evershed str-Myree.
B. Jumat I dalam bulan: Pk. 19.00 bertempat di Pater Noster Church,
cnr Marmion str & Evershed str- Myaree.
Hari ini Gereja merayakan hari raya Tritunggal Mahakudus.
Tritunggal Mahakudus ini merupakan misteri iman Kristen, sebuah
misteri karena tidak sepenuhnya dapat kita pahami dengan akal
budi kita.
Katekismus Gereja Katolik ( KGK) menjelaskan demikian, Ketiga
Pribadi Ilahi berbeda secara real satu dengan yang lain. Allah yang
satu bukanlah seakan-akan sendirian ( Fides Damasi : DS 71).
Bapa , Putera , Roh Kudus bukanlah hanya nama-nama yang
menyatakan cara-cara berada berbeda dari hakikat ilahi, karena
mereka secara real berbeda satu dengan yang lain: Bapa tidak
sama dengan Putera, Putera tidak sama dengan Bapa, Roh Kudus
tidak sama dengan Bapa dan Putera ( Sin. Toledo XI 675). Masingmasing berbeda satu dengan yang lain oleh hubungan asalnya :
Adalah Bapa yang melahirkan, Putera yang dilahirkan dan Roh
Kudus yang dihembuskan ( K. Lateran IV). Kesatuan ilahi bersifat
tritunggal ( KGK, 254).
Nomor selanjutnya dikatakan, Ketiga Pribadi Ilahi berhubungan
satu dengan yang lain. Karena perbedaan real antara Pribadi itu
tidak membagi kesatuan ilahi, maka perbedaan itu hanya terdapat
dalam hubungan timbal balik: Dengan nama-nama pribadi, yang
menyatakan satu hubungan, maka Bapa dihubungkan dengan
Putera, Putera dihubungkan dengan Bapa dan Roh Kudus
dihubungkan dengan keduanya: Walaupun Mereka dinamakan tiga
Pribadi seturut hubungan Mereka, namun mereka adalah satu
hakikat atau substansi, demikian iman kita ( Sin. Toledo XI 675).
Dalam Mereka segala-galanya .satu, sejauh tidak ada
perlawanan seturut hubungan ( K. Firenze 1442). Karena
kesatuan ini, maka Bapa sepenuhnya ada dalam Putera, seluruhnya
ada dalam Roh Kudus; Roh Kudus seluruhnya ada dalam Bapa,
seluruhnya ada dalam Putera ( KGK, 255).
Oleh sebab itu disebut dengan Tritunggal, satu Allah dalam tiga
Pribadi. Hidup Allah Tritunggal itu merasuk dan termeterai dalam

SAKRAMEN BAPTIS UNTUK BAYI / ANAK-ANAK


A Gereja dan orang tua akan menghalangi anak-anaknya memperoleh
rahmat tak ternilai menjadi anak Allah, kalau mereka tidak dengan
segera membaptisnya sesudah kelahiran ( Katekismus Gereja Katolik,
1250).
RITE OF CHRISTIAN INITIATION FOR ADULTS (RCIA)
A Katekisasi untuk para katekumen dan kandidat angkatan 2014/2015,
mulai telah dibuka dan dapat mendaftarkan langsung ke : Bpk. Ign
Budiharsa ( 0410 415 905) atau email: ignbudi@hotmail.com
MENU MAKANAN ROHANI UMAT MINGGU INI
A. Menu Harian selama seminggu.
Senin, 16 Juni: 1 Raj.21:1-16; Mzm.5; Mat. 5:38-42
Selasa, 17 Juni: 1 Raj.21:17-29; Mzm. 51; Mat.5: 43-48.
Rabu, 18 Juni : 2 Raj.2:1,6-14; Mzm.31; Mat.6:1-6,16-18.
Kamis, 19 Juni: Sir.48;1-14; Mzm.97; Mat.6: 7-15.
Jumat, 20 Juni : 2 Raj.11:1-4,9-18,20; Mzm.132; Mat. 6:19-23.
Sabtu, 21 Juni : Pw. S. Aloisius Gonzaga, Biarw. : 2 Taw 24:17-25;
Mzm.89; Mat. 6:24-34.
B. Menu Minggu Depan: Hari Raya Tubuh dan Darah Kristus: 22

Juni 2014: UI 8:2-3,14b-16a; Mzm.147; 1 Kor.10:16-17;Yoh.6:5158.

Anda mungkin juga menyukai