Anda di halaman 1dari 3

A. Pilihlahjawaban yang paling tepat!

1. Dalam melaksanakan penelitian sains


diperlukan kerja ilmiah. Berikutini yang
bukan ciri-ciri kerja ilmiah adalah ...
a. Pengetahuan benda-benda nyata di alam
b. Dikembangkan berdasarkan pengamatan
c. Memiliki langkah secara sistematis
d. Hasilnya tidak dapat dipublikasikan
e. Berpikir logis
2. Langkahutama yang perlu dilakukan dalam
suatu penelitian adalah
a. hipotesis
d.
rumusanmasalah
b. eksperimen
e. generalisasi
c. tujuanpenelitian
3. Dugaan sementara tentang penyelesaian
masalah yang diajukan dalam penelitian
ilmiah disebut ...
a. metode ilmiah
d. eksperimen
b. perumusan masalah
e. kesimpulan
c. hipotesis
4. Di
bawahini
yang
termasukkomponenabiotikadalah
a. cahaya, air, suhudankelembaban
b. cahaya, tumbuhan, udaradaniklim
c. iklim, air, hewandangaram mineral
d. manusia, tumbuhandanhewan
e. manusia, tanah, suhudankelembaban
5. Organisme yang mampumenghasilkanzat
organic
sendirimelaluifotosintesisdenganbantuancahay
amataharitergolongdalamorganisme
yang
berperansebagai
a. produsen
d. konsumen III
b. konsumen I
e. dekomposer
c. konsumen II

8. Pengamatan yang menggunakan alat bantu


disebut ...
a. pengamatan kualitatif d.
pengamatan
evaluatif
b. pengamatan kuantitatif e.
pengamtan
deskriptif
c. pengamatan eksklusif
9. Berikut ini adalah alat-alat yang digunakan
untuk mengamati benda, yaitu ...
a. mikroskop, teropong dan lup
b. mikroskop, penggaris dan lup
c. penggaris, teropong dan lup
d. pipet, penjepit dan lup
e. penjepit, penggaris dan lup
10. Gejala alam yang meliputi warna, ukuran,
bau, rasa, bentuk, dan tekstur adalah
karakteristik gejala alam dari objek ...
a. abiotik
d. biotik
b. morfologi
e. anatomi
c. biotik
11. Salah satu bencana yang berkaitan dengan
tektonisme adalah ...
a. banjir
d. angin topan
b. gempa bumi
e. global warming
c. tanah longsor
12. Menurut teori lempeng tektonik, bumi dibagi
menjadi ...
a. 2 lempeng
d. 5 lempeng
b. 3 lempeng
e. 6 lempeng
c. 4 lempeng
13. Pusat gempa pada permukaan bumi yang
terletak
tegak lurus di atas hiposenter
disebut ...
a. aphelium
d. hiposentrum
b. perihelium
e. episentrum
c. hipersentrum

6. Kehidupanbersamaantarabenaludanpohoninan
gnyamerupakaninteraksi
a. simbiosismutualisme d. alelopati
b. simbiosisparasitisme
e. kompetisi
c. simbiosiskomensalisme

14. Skala yang dipakai untuk mengukur intensitas


suatu gempa adalah ...
a. Richter
d. Rayleigh
b. Mohs
e. Monteza
c. Fujita

7. Peristiwa makan dan dimakan dalam


ekosistem disebut ...
a. aliran energi
d. kompetisi
b. rantai makanan
e. predasi
c. jaring makanan

15. Gempa bumi dalam memiliki pusat gempa ...


a. kurang dari 60 km di bawah permukaan
bumi
b. antara 60-100 km di bawah permukaan
bumi
c. antara 100-200 km di bawah permukaan
bumi

d. lebih dari 200 km di bawah permukaan


bumi
e. lebih dari 300 km di bawah permukaan
bumi
16. Gelombang besar air laut yang mencapai
pantai dan bersifat menghancurkan yang
dihasilkan oleh getaran di bawah permukaan
laut disebut ...
a. taifun
d. tsunami
b. ombak
e. gempa
c. badai
17. Gerakan yang dilakukan bumi untuk berputar
pada porosnya disebut ...
a. rotasi bumi
d. radiasi bumi
b. revolusi bumi
e. resolusi bumi
c. reformasi bumi
18. Berikut ini yang bukan akibat dari rotasi
bumi adalah ...
a. pergantian siang dan malam
b. perbedaaan percepatan gravitasi bumi di
daerah kutub dan khatulistiwa
c. perbedaan lamanya siang dan malam
d. perbedaan waktu di berbagai tempat di
muka bumi
e. terjadinya gerak semu harian bintang

Berdasarkan pernyataan di atas, peristiwa


yang terjadi akibat revolusi bumi adalah ...
a. 1 dan 2
d. 2 dan 3
b. 1 dan 3
e. 2 dan 4
c. 1 dan 4
23. Pada tanggal 21 Maret 21 Juni di belahan
bumi utara mengalami musim semi, maka
pada waktu yang bersamaan di belahan bumi
selatan mengalami ...
a. musim gugur
d. musim dingin
b. musim semi
e. musim hujan
c. musim panas
24. Perhatikan gambar berikut!

Matahari

BulanBumi

19. Setiap tempat yang memiliki perbedaan posisi


bujur sebesar 150 akan memiliki perbedaan
waktu ...
a. 4 menit
d. 1 jam
b. 8 menit
e. 2 jam
c. 30 menit

Gambar di atas menunjukkan terjadinya .,.


a. gerhana matahari
d.
pergantian
siang
b. gerhana bulan
e.
pergantian
malam
c. gerhana bumi

20. Kala rotasi bumi adalah ...


a. 23 jam 56 menit 4detik d. 23 jam 56 menit
6 detik
b. 23 jam 57 menit 4 detik e. 23 jam 58 menit
7 detik
c. 23 jam 54 menit 5 detik

25. Sekelompok
bintang
yang
tampak
berhubungan membentuk suatu konfigurasi
khusus disebut ...
a. astronomi
d. rasi bintang
b. tata surya
e. bintang berekor
c. planet bintang
26. Waktu di garis bujur 0 diberi nama:
a. WIB
d. GMT
b. WITA
e. HMT
c. WIT
27. Waktu di Indonesia bagian tengah dengan
GMT akan mempunyai selisih :
A. 6 jam
D. 9 jam
B. 7 jam
E. 10 jam
C. 8 jam
28. Kerak bumi merupakan lapisan luar yang :
A. dingin dan lembek

21. Peredaran semu benda langit seperti matahari


adalah gerakan benda langit dari ...
a. timur ke barat
d. selatan ke utara
b. barat ke timur
e. atas ke bawah
c. utara ke selatan
22. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
1) pergantian siang dan malam
2) perubahan lamanya siang dan malam
3) gerak semu harian matahari
4) gerak semu tahunan matahari

B. padat dan berlapis


C. keras dan padat
D. berbatu dan keras
E. panas dan keras
29. Astenosfer merupakan bagian dari lapisan
bumi yang letaknya tepat dibawah :
A. kerak bumi
B. litosfer
C. outer core
D. inti bumi
E. inner core
30. Garis yang memisahkan bumi menjadi dua
bagian yaitu bagian utara dan selatan adalah :
A. garis equator
B. garis meridian
C. garis kutub
D. garis ekliptika

E. garis bujur

Anda mungkin juga menyukai