Anda di halaman 1dari 19

Perpustakaan

Puruhita Pustaka
SMA N 1 WATES
Mukti Lestari (XII IA 1/19)

Tentang Puruhita Pustaka


Latar Belakang
Puruhita
Pustaka

Latar Belakang
Pengunjung

Letak
Perpustakaan

Tata Tertib
Puruhita
Pustaka

Fasilitas di
Puruhita
Pustaka

LATAR BELAKANG PURUHITA


PUSTAKA
Perpustakaan merupakan tempat yang
cukup
nyaman
untuk
mencari
ketenangan.
Puruhita
Pustaka
merupakan perpustakaan yang terdapat
di SMA N 1 Wates. Perpustakaan ini
merupakan salah satu sumber bacaan
bagi Guru/Karyawan dan Siswa SMA N 1
Wates. Baik bacaan untuk pembelajaran
maupun untuk sekedar pengetahuan
umum.
Guru/Karyawan
dan
Siswa
biasanya meminjam, mengembalikan
buku ataupun mereka hanya sekedar
membaca.

LATAR BELAKANG
PENGUNJUNG
Pengunjung perpustakaan puruhita
pustaka adalah Guru/Karyawan dan
Siswa SMA N 1 Wates. Di awal dan
di akhir semester adalah hari
perpustakaan, karena para siswa
berbondong bondong meminjam
maupun mengembalikan buku-buku
pelajaran. Sedangkan di hari hari
biasa, hanya sebagian siswa saja
yang mengunjungi perpustakaan.

LETAK PERPUSTAKAAN
Perpustakaan Puruhita Pustaka terletak
di bagian paling utara SMA N 1 WATES.
Di sebelah timur perpustakaan ini
terdapat
gudang alat olahraga dan laboratorium
biologi. Di sebelah barat terdapat
kantin sekolah. Di sebelah selatan ada
laboratorium bahasa. Dan di sebelah
utara terdapat pembatas SMA.

TATA TERTIB PURUHITA


PUSTAKA
1. Peminjaman dilayani setiap :
Hari Senin-Kamis, Sabtu pukul
07.15-13.45 WIB
Hari Jumat pukul 07.15-11.00
WIB
2. Peminjaman buku akan
dilayani bagi Guru/Karyawan dan
Siswa SMA N 1 Wates
3. Pengunjung atau peminjam
harus bersikap sopan dan tertib
4. Dilarang makan dan minum di
ruang perpustakaan
5. Dilarang merusak, mengotori
dan mencorat coret buku
pinjaman

FASILITAS DI PURUHITA
PUSTAKA
Loket informasi

Meja Pembaca

Rak buku

Kantor

LOKET INFORMASI
Siswa yang ingin
meminjam dan
mengembalikan buku
ataupun hanya ingin
mengetahui informasi
tentang perpustakaan
bisa melalui loket ini.
Di meja loket ini
terdapat blangko
peminjaman dan
pengembalian.

RAK BUKU
Buku buku di perpustakaan ini ditata
dengan rapi di rak rak buku yang telah
disediakan. Buku dikelompokkan sesuai
dengan macamnya.
Pengunjung boleh dengan sesuka hati
memilih buku yang ingin dibaca. Berbagai
koleksi buku yang disediakan bermacam
macam.seperti buku pelajaran,
ensiklopedi, dan majalah.

Buku Pelajaran

Ensiklopedi

Majalah

MEJA PEMBACA
Perpustakaan
puruhita
pustaka
memiliki meja khusus
untuk
pengunjung.
Meja baca ini dibuat
senyaman
mungkin
agar
siswa
dapat
merasa senang berada
di perpustakaan.

KANTOR
Dikantor
inilah
petugas perpustakaan
melaksanakan
tugasnya. Untuk saat
ini, peminjaman buku
sudah
dilakukan
menggunakan
alat
elektronik,
tidak
seperti
dulu
yang
masih secara manual.

GALERI PERPUSTAKAAN

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai