Anda di halaman 1dari 13

Mekanisme Pembentukan

Tulang
Proses pembentukan tulang telah
bermula sejak umur embrio 6-7
minggu dan berlangsung sampai
dewasa
Osifikasi intra membran Jaringan
Ektoderm
Ikat
Mesoderm mesenkim Darah
endoderm
Tulang

Mekanisme Pembentukan
Tulang
Osifikasi endokondral

REMODELLING TULANG

REMODELLING TULANG
tujuan :
1).menjaga tulang agar tetap efektif
dalam fungsi mekanisnya.
2).membantu mempertahankan
kadar kalsium.

REMODELLING TULANG
Tulang terdiri dari 3 sel tulang :
Osteoblas berasal dari sel stroma,
sejenis sel jaringan ikat di sumsum
tulang
Osteosit pensiunan osteoblas yang
terperangkap di dinding tulang dan
mengendap
Osteoklas berdiferensiasi dari makrofag,
yaitu turunan monosit

REMODELLING TULANG

REMODELLING TULANG
Ligan RANK (RANKL)

Meningkatkan aktifitas osteoklas


memicu makrofag untuk berdeferensiasi menjadi osteoklas
menekan apoptosis
Akibatnya resorpsi tulang ditingkatkan dan masa tulang berkurang

Osteoprotegerin (OPG)
menekan perkembangan dan aktivitas
osteoklas
osteoblas penghasil tulang mengalahkan
osteoklas penyerapan tulang
sehingga masa tulang bertambah

Pertukaran Mineral dan


Pergantian Tulang
Kalsium
diperlukan oleh sel2 dan proses
fisiologis
Sumber utama kalsium adalah makanan
sehari-hari 800-1000mg
Kalsium diserap di usus dipengaruhi
oleh
1,25-(OH)2 vitamin D yang dipicu PTH
ratio kalsium : Fosfat

Pertukaran Mineral dan


Pergantian Tulang
Fosfat
Banyak terdapat dalam makanan seharihari dan diserap di usus
Jika kadar fosfat tinggi PTH dan 1,25(OH)2 D akan meningkatkan sekresi
fosfat di urin dan penyerapan di usus
dikurangi

Magnesium
Magnesium berperan dalam sekresi
serta kerja dari hormon PTH.
Jika hipokalsemia dan hipomagnesemia
maka koreksi kalsium tidak bisa
terpenuhi bila magnesium tidak
dikoreksi terlebih dahulu

Vitamin D

Pertukaran Mineral dan


Pergantian Tulang
Parathyroid Hormone
Pada tubulus ginjal penyerapan fosfat
penyerapan kalsium
Pada parenkim ginjal mengontrol
pembentukan 1,25-(OH)2D
Pada tulang menstimulasi resorpsi
tulang melalui osteoklas dan
melepaskannya ke darah dengan cara
merangsang RANKL dan menekan OPG

Pertukaran Mineral dan


Pergantian Tulang
Calcitonin
Lawan dari PTH
mencegah resorpsi tulang dan
meningkatkan sekresi kalsium di ginjal
Hal ini terjadi ketika pergantian tulang
terlalu tinggi seperti pada paget disease

Anda mungkin juga menyukai