Anda di halaman 1dari 2

Makalah Sistem Komputer

Disusun Oleh
Nama
Kelas
No Presensi

: Muhammad Burhanudin Yusuf


: XI TKJ 2
: 22

SMK NEGERI 1 ADIWERNA


Jl Raya II Km 7 Telp ( 0283 ) 443768 Adiwerna

KABUPATEN TEGAL

A. Pengertian CPU
CPU merupakan singkatan dari Central Prosessor Unit yang sering diartikan oleh manusia
sebagai tubuh maupun dari otak sikomputer.Selain dapat mengolah berbagai hitungan Aritmatika, CPU
juga dapat mengolahdata-data yang telah masuk kedalam komputer dan menyimpannya kedalam
hardisk maupun alat penyimpanan lainnya melalui perintah prosessor yang ada di CPU. CPU sendiri
terbuat dari lempengan yang berbahan silicon yang terdiri atas 10 juta transitor yang biasa disebut
chip. Perkembangan CPU dari waktu ke waktu semakin meningkat. Awal munculnya processor,
yakni hadir dengan microprocessornya yang di buat oleh INTEL, satu-satunya produsen pada masa itu
untuk pembuatan processor. Namun, sekarang ini sudah banyak perusahaan-perusahaan yang membuat
processor.
B. Bagian-bagian CPU dan Fungsi-fungsinya
Perangkat pengolah atau pemroses data dalam komputer adalah prosesor atau lengkapnya
adalah mikroprosesor, namun umumnya pengguna komputer menyebutnya sebagai CPU (Central
Processor Unit). CPU merupakan otak bagi sebuah system komputer. CPU memiliki 3 komponen
utama yang merupakan bagian tugas utamanya yaitu unit kendali (Control Unit CU) , unit aritmetika
dan logika (Aritmetic and Logic Unit ALU) serta komponen register yang berfungsi membantu
melakukan hubungan (interface) dari dan ke memori. Tugas sehingga bisa dikatakan hampir
keseluruhan pemikiran dilaksanakan disini, sehingga sering dinamakan sebagai otak komputer. CPU
Tempatnya terletak pada papan induk (motherboard) pada bagian inilah juga terletak segala pusat
perangkat komputer seperti memori, port input output (I/O) dan sebagainya.

Anda mungkin juga menyukai