Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL T.A.

2014/2015
PROGRAM STUDI D-III KEBIDANAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN - NAULI HUSADA, SIBOLGA
Mata Kuliah : Biologi Dasar-Biologi Perkembangan (BDBP)
Hari/Tanggal : Rabu/11 Februari 2015
Pukul

1.
2.
3.
4.

: 09.40 11.20 WIB

Tuliskan komponen-komponen darah beserta jumlah normalnya didalam tubuh!


Apa yang dimaksud dengan sterilisasi?
Tuliskan 5 tindakan pencegahan penyakit!
Tuliskan 2 bagian pelvis (panggul) wanita beserta struktur penyusunnya masing-masing!

Tuliskan fungsinya secara umum!


5. Tuliskan 4 jenis hormon yang berperan dalam sistem reproduksi pada wanita beserta
fungsinya!
6. Sebutkan nama-nama organ reproduksi wanita yang ditunjuk dengan huruf pada gambar
dibawah ini!
7. Tuliskan bagaimana proses terjadinya kehamilan dengan singkat dan jelas!

8. Tuliskan fungsi plasenta!


9. Tuliskan dan jelaskan 4 kala persalinan secara ringkas!
10. Tuliskan 5 jenis alat yang digunakan dalam pelayanan kebidanan beserta kegunaannya!

Anda mungkin juga menyukai