Anda di halaman 1dari 2

All bro numpang share nih;

Sebelumnya saya bangga bisa bergabung dikomunitas ini, sebagai tempat pembelajar
an bahkan mungkin lebih dari itu. Dalam pembelajaran saya menikmati prosesnya, d
ari sekian waktu tersebut ada beberapa kendala yang saya hadapi dan mungkin bebe
rapa new members juga mengalami hal yang sama, diantaranya:
1. Masih bingung tentang pengertian dan perbedaan dari Istilah shading, Skintone
, Tracing
2.Ketika proses pewarnaan dari video tutorial yang saya pelajari ada kala suatu
objek katakanlah objek muka diwarnai seluruhnya dengan swatches skin, dan divide
o lain hanya sebagian saja, trus dalam kondisi apa 2 hal tersebut diaplikasikan.
.?
3. Proses pemilihan color skin agar tidak kontras atau tidak ada perbedaan yang
mencolok dengan warna kulit yang lain, karena selama ini saya masih kesulitan da
lam memadukan warna kulit biar keliatan lebih realistis.
4. Fungsi selective colors dan pemilihan warnanya..??
5.Proses pembuatan atau pemilihan BG agar serasi dengan objek inti..?
6.Dalam kondisi apa suatu objek/ stok mesti dismudge..?
7.Proses penggunaan Burn dan Dodge Tools?
8.Dasar inti dari Painting Look itu apa yang membedakan dengan tekhnik lain, kat
akanlah tekhnik smudge paint..?
9. Penggunaan aplikasi tambahan/ plugin yang biasa dipakai efek apa saja..??
10. Untuk objek dengan low resolusi step apa saja yang mesti dilakukan, saya ser
ing mengedit foto objek dengan resolusi rendah khususnya untuk muka tapi malah m
erubah atau beda dengan foto asli...kesalahan yang saya lakukan biasanya pada pr
oses pewarnaan skin yang dibuat beberapa layer sehingga seperti orang yang dibed
akin berkali kali.
Mohon maaf sebelumnya untuk master tony widy, admin atau bro lain nh numpang ngo
tor ngotorin semoga ada yang bisa memberi penjelasan atau berbagi pengalaman dar
i para master atau all bro mengenai poin di atas.
Terima kasih
NO.1 : -shading = untuk membuat wajah terlihat berdimensi/tidak datar. cara meng
atasi menggunakan dodge untuk begian terang dan burn untuk bagian gelap.
-skintone = warna kulit. membuat warna kulit yang pas dengan keadaan/warna BG..
cara mengatasi bisa dengan selective color>yang yellow.. tinggal geser kekiri at
au kekanan tinggal dipas kan dengan rasa..
-tracing = membuat rambut berdimensi.. cara membuat sudah ada di dvd tutor..
jawaban NO.2 : sebagian besar diusahakan memakai teknik itu.. pilih swathes yan
g pas dengan warna skinnya objek/orang.. warnailah semua skin seperti muka, kaki
tangan,dll.. kecuali alis, mata, kuku kaki dan tangan.. lalu pas kan lagi warna
skintone dengan selektive color.. lalu new layer pilih blending softlight bila
terlalu terang bisa dikurangi opacitynya.. kaya yang ada di DVD tutor
jawaban NO.3 : kurang lebih sama dengan jawaban NO.2.
jawaban NO.4 : selective color berfungsi untuk menetralisir bila warna skintone
terlalu kuning atau terlalu merah.. tinggal geser kekiri atau kekanan yang warna
yellownya
jawaban No.5 : penggunakan BG di serasikan dengan bentuk, gaya si model/ objek..
bila si objek porttrait / bisa dikatakan memenuhi canvas bisa dengan BG yang se
derhana ex.teksture atau natural yang simple.. kalau objek jauh/ atau kelihatan
semuya badan.. pakai natural/ teksture juga bisa..
NO.7 : untuk membuat wajah terlihat berdimensi/tidak datar. menggunakan dodge un
tuk begian terang dan burn untuk
bagian gelap
NO.8 : ini menurut ane lo ya.. paintinglook dibuat sebagian besar menggunakan b
rush.. istilah nya melukis diatas photo
ntuk stock lowres langkah pertama adalah membesarkan size dan resolusi stock,..d

an hasilnya sudah pasti pecah,..gunakan brush + alt diatas new layer seperti di
vid tutor,..atau gunakan smudge dan gosok pelan2,.. setelah menjadikan objek mak
simal lalu pilih BG yg pas,..selanjutnya proses skintone,..memang terlihat seper
ti dibedakin,..gunakan selectiv tools untuk mendapatkan skintone yg pas dgn BG,.
.
ini salah satu contoh lowres

Anda mungkin juga menyukai