Anda di halaman 1dari 17

TACHOMETER NON CONTACT

BERBASIS MIKROKONTROLLER VIA SERIAL


RS232

KE PERSONAL COMPUTER

Oleh :
ANDRIK BUDI K
NIM : P27 838 007 065
TACHOMETER NON CONTACT
Pada dasarnya Tachometer Non
Contact ini sama kerjanya/fungsinya dengan
Tachometer biasa yang di pergunakan untuk
mengetahui kecepatan suatu putaran motor
hanya saja berbeda sedikit pada saat
Tachometer ini di hubungkan dengan personal
komputer. Dengan di koneksikan ke personal
komputer kita akan dapat mengetahui nilai
error dan grafik dari kecepatan motor tersebut.
Latar Belakang
 Kalibrasi, pada umumnya, merupakan
proses untuk menyesuaikan keluaran atau
indikasi dari suatu perangkat pengukuran
agar sesuai dengan besaran dari standar
yang digunakan dalam akurasi tertentu.
Contohnya, Centrifuge dapat dikalibrasi
sehingga kesalahan putaran atau
ketidaktepatan putaran motor dapat di
sesuaikan dengan kecepatan yang akan
digunakan.
Maka sangat diperlukan modul yang
dapat di gunakan untuk pengkalibrasian/
pengukuran kecepatan motor pada
centrifuge. Di Teknik Elektromedik sendiri
telah dibuat modul Tachometer dengan
Ultrasonic berbasis Mikrokontroler
AT89S51 (Yanny Siwalette,2006).
Tetapi masih terdapat kesalahan
pengukuran pada kecepatan tinggi, hal
tersebut di karenakan adanya gangguan
frekuensi dari putaran motor yang
berpengaruh pada frekuensi Ultrasonic itu
sendiri.
Identifikasi Masalah

Sangat diperlukannya ketepatan


kecepatan putaran motor pada alat
centrifuge memungkinkan di buatnya
modul yang dapat di gunakan untuk
pengukuran kecepatan putaran motor.
Batasan Masalah
 Sensor cahaya yang digunakan dalam
pembuatan modul ini ialah tipe phototransistor.
Phototransistor disini akan berfungsi sebagai
receiver sinar pantulan yang di tembakkan oleh
transmiter. Disini phototransistor yang dipilih
ialah jenis Photo-transistor S2829.
 Komunikasi yang di gunakan antara Pesawat
Tachometer dengan Personal Computer ialah
jenis komunikasi via serial RS232.
 Alat ini melakukan pembacaan kemudian diolah
dengan Mikrocontroller AT89s51 dan
ditampilkan pada LCD character 4 X 16.
Rumusan Masalah
“ Dapatkah dibuat rangkaian Tachometer
non contact yang di lengkapi komunikasi
ke PC untuk di gunakan dalam
pengukuran kecepatan putaran motor
pada pesawat Centrifuge?”
Tujuan Penelitian
1. Tujuan Umum
Penulis ingin membuat sebuah modul TACHOMETER NON
CONTACT BERBASIS MIKROKONTROLLER VIA SERIAL
RS232 KE PERSONAL COMPUTER.

2. Tujuan Khusus
 Membuat rangkaian transimeter dengan pemanfaatan
sinar laser DC dan receiver dengan menggunakan
sensor photo-transistor S2829 yang akan di gunakan
untuk pengukuran.
 Membuat Rangkaian komunikasi serial dari pesawat ke
personal Komputer.
 Merancang Sistem Pengkonversi data dari hasil
pangukuran oleh sensor yang kemudian diolah
oleh mikrokontroller dan kemudian akan
ditampilkan hasilnya pada display LCD dalam
bentuk satuan Rate per minutes (rpm).
 Membuat program dan menfungsikan
Mikrokontroller sebagai pengolah data dan
pengontrol alat secara keseluruhan.
 Menfungsikan LCD sebagai Display / tampilan
dari hasil pengukuran.
 Membuat program untuk personal komputer
sehingga dapat di fungsikan sebagai display
hasil pengukuran dan juga untuk menampilkan
nilai error.
Manfaat Penelitian

1. Manfaat Teoritis
Menambah wawasan dan ilmu pengetahuan bagi penulis
khususnya dan umumnya bagi mahasiswa Teknik
Elektromedik serta masyarakat luas tentang pesawat
Tachometer.

2. Manfaat Praktis
 Membantu meningkatkan kinerja para analis
medis.
 Hasil pembacaan dapat di tampilkan ke LCD
dan PC dalam bentuk grafik secara otomatis.
Diagram Mekanis
Diagram Blok
Diagram Alir
 Pada saat tombol power ON akan terjadi proses
inisialisasi pesawat yang memanggil informasi
pada alat. Setelah selesai inisialisasi indikator led
hijau akan menyala menandakan pesawat pada
posisi stand by. Setelah saklar ON di tekan maka
proses pengukuran berlangsung, dengan
mengaktifkan transmiter terlebih dahulu. Jika
saklar tidak ditekan maka posisi akan tetap pada
inisialisasi LCD. Selama proses berlangsung,
receiver akan menerima pantulan sinar dari
obyek dan akan di olah sehingga hasilnya akan di
tampilkan pada LCD. Untuk mengulang
pengukuran dapat di gunakan tombol reset dan
ditekan kembali tombol ON. Selama proses
pengukuran berlangsung indikator LED akan
berwarna kuning.
A
Port Serial

Pemograman
Data

Hasil Pada Grafik


dan Kolom Nilai

Persen Error

END
 Pada saat proses pembacaan berlangsung akan
terjadi pula pengidentifikasian pada port serial.
Apabila port serial terkoneksi ke komputer maka
mikro akan mengirim data melalui port serial ke
personal komputer. Dari perolehan data tersebut
program Delphi pada komputer akan mengolah
data dan hasilnya akan di tampilkan ke grafik dan
juga dalam bentuk nilai RPM serta juga akan
dapat di lihat berapa persen error dari hasil
pembacaan kecepatan putaran motor pada
centrifuge.
TERIMA KASIHhHh….

Anda mungkin juga menyukai