Anda di halaman 1dari 1

SILABUS M.K.

PERLINDUNGAN & PENGAMANAN HUTAN


BAGIAN Prof. Dr. Ir. Hj. SALAMIAH, M.S.
1. PENDAHULUAN (28 Febrauari 2015: 12.00-13.40 & 19.00-20.40)

a. Ruang Lingkup Perlindungan dan Pengamanan Hutan


b. Perkembangan ilmu perlindungan dan pengamanan hutan
c. Prinsip-prinsip perlindungan hutan
d. Prinsip-prinsip pengamanan hutan

2. Jenis-jenis kerusakan hutan akibat adanya gangguan hutan (14 Maret


2015:12.00-13.40)
a. Kerusakan hutan oleh penyebab hama dan penyakit
b. Kerusakan hutan oleh penyebab binatang liar
c. Kerusakan hutan oleh penyebab gulma
d. Kerusakan hutan oleh penyebab aktivitas manusia
e. Kerusakan hutan oleh penyebab bencana alam
3. Teknik Perlindungan Hutan terhadap gangguan penyakit (11 April 2015: 12.00-

13.40)
a. Klasifikasi Penyakit Hutan
b. Deskripsi kerusakan akibat serangan penyebab penyakit serta mekanismenya
c. Teknik pengendalian gangguan penyakit tanaman hutan
4. Teknik Perlindungan hutan secara terpadu (11 April 2015: 19.00-20.40)

a. Metode dan teknik Pengendalian hama hutan secara terpadu


b. Pemanfaatan serangan bermanfaat (positif) dalam upaya perlindungan
vegetasi hutan

Anda mungkin juga menyukai