Anda di halaman 1dari 2

Keistimewaan Puasa Ramadhan dalam Kehidupan sehari-hari

1. Meningkatkan keimanan
Ibadah puasa memiliki keistimewaan yang berbeda dibanding ibadah
lainnya. Misalnya naik haji, saat ini orang yang ingin melaksanakan
ibadah haji harus menunggu hingga belasan tahun sejak pendaftarannya.
Kebanyakan orang diketahui akan naik haji itu setellah ia mendaftar. si A
tawwa mau mi naik haji, padahal baru sudah mendaftar. info itu akan
tersebar kemana2 dan semua orang bisa tau kalau si A mau naik haji.
Berbeda dengan puasa, biar kemana2 kita menyebar info bahwa kita
puasa, yang mengetahui betul bahwa kita puasa adalah hanya diri kita
dengan Allah Swt. Jadi disinilah keimanan kita dilatih, apakah betul kita
puasa seutuhnya. Tidak melakukan hal2 yang dilarang saat puasa
meskipun hanya kita sendiri yang tahu. Tidak bucok :D?
Jika itu berhasil, disitulah iman kita menjadi meningkat.
2. Meningkatkan kesabaran
Bisa diperhatikan bahwa yang dilarang saat bulan puasa itu adalah hal
yang nikmat semua. Makan, minum, dll. Siapa yang tidak suka minum es
kelapa muda di siang hari? Nah, ketika semua larangan itu bisa kita
patuhi tanpa keluhan, insya Allah kita bisa lebih sabar dan tabah
menghadapi cobaab lain yang lebih besar meski di luar bulan puasa.
3. Meningkatkan kedisiplinan
Disiplin itu biasa dikaitkan dengan waktu. Kita dinyatakan disiplin jika
melaksanakan sesuatu sesuai dengan waktu yang ditentukan. Mirip
dengan shalat, puasa juga itu ada waktunya, tidak boleh semaunya. Mau
sahur jam 6, buka jam 8, itu tidak dibenarkan. Yang benar itu, sahur
sebelum fajar terbit dan buka segera setalah terbenamnya matahari. Jadi
misalnya kita mau buka setelah isya atau menunda2 berbuka supaya
bisa dapat pahala lebih banyak? Itu tidak bisa, karena menunda2 berbuka
itu membuat puasa jadi makruh. Semua ada waktunya, sholat dan puasa
ini sama2 melatih kedisiplinan seorang muslim. Kalau puasa dan
sholatnya baik dan disiplin, insya Allah hal2 lainnya bisa dikerjakan
sesuai pada waktunya juga.
4. Meningkatkan kepedulian
Ada dalil menyebutkan mengenai pelipatgandaan sedeqah dalam bulan
ramadhan. Hal itu dapat memicu seseorang untuk berfastabiqul khairat,
berlomba2 dalam kebaikan. Artinya orang akan lebih cenderung

bersedeqah dan itu tentunya meningkatkan kepedulian kita terhadap


sesama. Ini jadi ajang latihan bagi kita sebagai

Anda mungkin juga menyukai