Anda di halaman 1dari 2

Requirement Elicitation

1. Requirement ? Requirement engineering ?


2. Aktivitas dalam requirement engineering ?
3. Scenario ?
4. Use case ?
5. Requirement elicitation ? apa hasilnya ? aktivitas dalam requirement
elicitation?
6. Functional requirement ?
7. Non Functional Requirement ?
8. FURPS+ ?
9. Relationship dalam use case ? Kapan menggunakannya ?
10.Bagaimana cara mengidentifikasi objek analisis (initial) ?

SOAL 1
requirement adalah fitur yang harus dimiliki oleh sistem dan memenuhi kebutuhan
client.
requirement engineering : mendefinisikan requirement yang dibutuhkan sistem.
SOAL 2
Aktivitas dlm requirement engineering : requirement elicitation dan analysis.
SOAL 3
Skenario : menggambarkan contoh penggunaan sistem dalam bentuk serangkaian
interaksi antara user dan sistem / instance of use case
SOAL 4
Use case : abstraksi dari skenario
SOAL 5
Hasil requirement elicitation : requirement specification. Aktivitas dalam
Aktivitas dalam elicitation :
-identifikasi aktor
-identifikasi skenario
-identifikasi use case
-rafinasi use case
-identifikasi relationship among actor and use case
-identifikasi analisis objek
-identifikasi non-functional requirement
SOAL 6
Functional requirement : menggambarkan interaksi sistem dengan pengguna
maupun sistem yang lain yang independen terhadap implementasi
SOAL 7
Non Functional requirement : menggambarkan aspek-aspek yang tidak berkaitan
secara langsung dengan sistem.
SOAL 8
FURPS+ : Functional, Usability, Reliability, Performance, Supportability ditambah
dengan implementation requirement, interface requirement, operation requirement,
packaging requirement, legal requirement.
SOAL 9
Relationship dalam use case : initiate, participate, include, extends
initiate -> untuk actor yang menjalankan use case
participate -> actor yang berkomunikasi dengan use case
include -> use case yang disertakan (inclusion) akan dijalankan dalam use case lain
extends-> digunakan sebagai use case pilihan, exceptional
SOAL 10
Identifikasi analisis objek : menggunakan terminologi dari use case, menghasilkan
glossary / istilah objek yang ada. Analisis objek dari tahap elicitation masih harus
dilakukan refinement.

Anda mungkin juga menyukai