Definisi :
Merupakan asuhan yg menghormati dan tanggap terhadap
pilihan ,kebutuhan dan nilai 2 pribadi pasien . serta
memastikan bahwa nilai nilai pasien menjadi panduan bagi
semua keputusan klinis
( IOM-Institute of Medicine )
Picker Institute :
1. Hormati nilai2 , pilihan dan kebutuhan yg diutarakan oleh Pasien
2. Koordinasi dan integrasi asuhan
3. Informasi ,komunikasi dan Edukasi
4. Kenyamanan Fisik
5. Dukungan emosional dan penurunan rasa takut Dan kecemasan
6. Keterlibatan keluarga dan teman 2
7. Asuhan yg berkelanjutan dan transisi yg lancar
8 Akses terhadap pelayanan
Patnering with patients & families to design patient& family centerd health care system
Johnson et all institute for family centered care 2008
3. Partisipasi :
@Pasien dan keluarga didorong untuk berpartisipasi dan didukung dalam asuhan dan
pengambilan keputusan sesuai tingkat pilihan mereka
Berbagi Informasi :
Partisipasi :
Kolaborasi :
WHO 2010
Asuhan pasien
model tradisional
Asuhan
pasien
Model
Patient
centered
Care
Dr Nico. L( 2012)
Dr Nico.L. (2012)
Kesimpulan :
Kesimpulan :
Terima kasih