Anda di halaman 1dari 2

Penyakit Tipes

Tipes merupakan penyakit infeksi bakteri pada usus halus dan terkadang terjadi pada aliran darah
yang disebabkan kuman Salomonella Typhi atau Salmonella Paratyphi A, B, dan Cselain ini
dapat juga menyebabkan gastroenteritis (keracunan makanan) dan septikimia (tidak menyerang
usus).
Gejala Penyakit Tipes/Demam Tifoid

Biasanya gejala mulai timbul secara bertahap dalam wakatu 8-14 hari setelah terinfeksi.

Gejalanya bisa berupa demam, sakit kepala, nyeri sendi, sakit tenggorokan, sembelit,
penurunan nafsu makan dan nyeri perut.

Kadang penderita merasakan nyeri ketika berkemih dan terjadi batuk serta perdarahan
dari hidung.

Jika pengobatan tidak dimulai, maka suhu tubuh secara perlahan akan meningkat dalam
waktu 2-3 hari, yaitu mencapai 39,4-40?Celsius selama 10-14 hari. Panas mulai turun
secara bertahap pada akhir minggu ketiga dan kembali normal pada minggu keempat.

Demam seringkali disertai oleh denyut jantung yang lambat dan kelelahan yang luar
biasa.

Pada kasus yang berat bisa terjadi delirium, stupor atau koma.

Pada sekitar 10% penderita timbul sekelompok bintik-bintik kecil berwarna merah muda
di dada dan perut pada minggu kedua dan berlangsung selama 2-5 hari.

Pencegahan penyakit tipes


Penyakit Tipes dapat ditularkan melalui makanan dan minuman yang tercemar dengan kuman
Tipes ,Salmonella typhosa, kotoran, atau air kencing dari penderita Tipes.
Bila anda sering menderita penyakit ini kemungkinan besar makanan atau minuman yang Anda
konsumsi tercemar bakterinya. Hindari jajanan di pinggir jalan terlebih dahulu. Atau telur ayam
yang dimasak setengah matang pada kulitnya tercemar tinja ayam yang mengandung bakteri
Tipes.

Pengobatan Alternatif Penyakit Tipes dengan menggunakan Obat Herbal XAMthone Plus
sebagai solusi penyembuh tifus.

Sebuah penelitian telah membuktikan bahwa didalam XAMthone Plus terkandung zat
XANTHONE yaitu zat Antioksidan yang sangat tinggi dan berguna sebagai penangkal radikal
bebas didalam tubuh serta XAMthone Plus memiliki kelebihan beberapa kali lipat dari vitamin c
dan vitamin e.

Anda mungkin juga menyukai