Anda di halaman 1dari 4

VIRTUAL MODE

Virtual Mode adalah mode Server tambahan yang merupakan gabungan dari disk mode
dan diskless mode. Mode ini memungkinkan PC Client tetap dapat mengakses hard
drive yang ada pada PC masing-masing, ditambah dengan hard drive tambahan yang
diberikan lewat diskless server.
Pada CyberIndo Server, buka Pengaturan Dasar. Pada Tab Download Setting pastikan
lokasi download Anda sudah sesuai. Pada bagian Konfigurasi grup setelah download,
ubah Konfigurasi Driver pada Game Baru menjadi Virtual Drive.

VIRTUAL MODE

Buka juga Sync Console pada CyberIndo Server. Pastikan bahwa game disk sudah berstatus Online atau Anda dapat menambahkan drive tersebut.

Buka Diskless Server untuk memastikan bahwa game disk yang dibuat pada CyberIndo
Server sesuai dengan yang ada pada Diskless Server.

VIRTUAL MODE

Instal CyberIndo Client, dan pilih opsi Hybrid Mode: HDD + Virtual Game Disk pada
saat pemilihan tipe instalasi(Choose Install Type).

Setelah selesai instalasi CyberIndo Client, buka kembali CyberIndo Server dan periksa
apakah Client sudah muncul. Klik Kanan pada Client tersebut dan pilih Export to Diskless
Server.

VIRTUAL MODE

Kembali ke Diskless Server dan periksa apakah PC Client tersebut sudah muncul di list
Diskless.

Anda mungkin juga menyukai