Anda di halaman 1dari 20

Manajemen Keselamatan &

Kesehatan Kerja (K3)


Oleh :
M Desfrianda Pane
090100027
Pembimbing : dr. Ismiralda Siregar, M.Kes

Departemen IKK/IKP/IKM
Fakultas Kedokteran
Universitas Sumatera Utara
2014

Biaya yang dikeluarkan

Biaya medis
Kehilangan hari kerja
Mengurangi produksi
Hilangnya kompensasi bagi pekerja
Biaya waktu/uang dari pelatihan dan pelatihan
ulang pekerja
Kerusakan dan perbaikan peralatan
Rendahnya moral staf
Publisitas buruk
Kehilangan kontrak karena kelalaian.

PP No.50 tahun 2012


SMK3 : sebagai bagian dari sistem
manajemen perusahaan secara
keseluruhan dalam rangka
pengendalian risiko yang berkaitan
dengan kegiatan kerja guna
terciptanya tempat kerja yang aman,
efisien, dan produktif

SMK3
Pola-pola yang harus dikembangkan di
dalam penanganan K3 dan
pengendalian potensi bahaya harus
mengikuti pendekatan sistem yaitu
dengan menerapkan SMK3
SMK3 ini diwajibkan bagi :
Perusahaan
Mempekerjakan lebih dari 100 orang
Mempunyai tingkat potensi bahaya tinggi

Potensi Bahaya di Tempat


Kerja

Kategori A : Potensi Bahaya yang


menimbulkan risiko dampak jangka panjang
pada kesehatan

Faktor Kimia
Port D Entree : Inhalasi, Pencernaan, Kulit
Usaha Pencegahan :
Toksisitas
Wujud
Pengenalan, penilaian, dan Pengendalian
pemasangan exhaust, sistem rotasi
pekerjaan
Alat Pelindung Diri (APD)
Sistem Komunikasi LDK, GHS

Faktor Fisika
Kebisingan Gangguan
Pendengaran
Penerangan Gangguan Visual
Getaran gangguan sirkulasi, LBP
Iklim Kerja Tingkat kenyamanan &
kelembapan
Radiasi Tidak mengion (gel.mikro,
sinar UV) kulit, mata, organ dalam

Faktor Biologi
Tabakosis (tembakau), bagasosis
(debu organik seperti pada pekerja
gandum :aspergillus)
Pencegahan penyakit menular
Imunisasi

Kategori B : Potensi Bahaya mengakibatkan


risiko langsung pada keselamatan
Faktor-faktor : Manusia, material, peralatan,
lingkungan, proses

Kategori B : Potensi Bahaya mengakibatkan


risiko langsung pada keselamatan

Kategori C: Risiko Terhadap


Kesejahteraan/Kenyamanan

Air Minum
Toilet & Fasilitas Mencuci
Ruang Makan atau Kantin
P3K & Yankes di tempat kerja
Fasilitas Tambahan (pakaian, rekreasi,
transportasi)

Kategori D: Risiko Pribadi & Psikologis

Pelecehan & Penganiyaan


Pelecehan Seksual
HIV/AIDS di tempat kerja
Narkoba di tempat kerja

Pelaksanaan SMK3
5 Prinsip Dasar

Komitmen & Kebijakan


Perencanaan
Penerapan
Pengukuran &
Evaluasi
Peninjauan Ulang dan
Peningkatan oleh
Manajemen

Organisasi (P2K3)
Fungsi :
Menghimpun dan mengolah
data K3
Membantu, menunjukan dan
menjelaskan : faktor bahaya,
faktor pengaruh efisiensi dan
produktifitas, APD, cara dan
sikap kerja yang benar dan
aman, membantu pengusaha
atau pengurus dalam
evaluasi, korensi, pemberian
alternatif, pengembangan,
dll.
Membantu menyusun
kebijakan manajemen K3 dan
pedoman kerja.

Program kerja P2K3

Safety meeting, inventarisasi


permasalahan K3
Indentifikasi dan
inventarisasi sumber bahaya,
penerapan norma K3
Inspeksi secara rutin dan
teratur
Penyelidikan dan analisa
kecelakaan
Pendidikan dan latihan
Prosedur dan tata cara
evakuasi
Catatan dan data K3
Laporan
pertanggungjawaban

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai