Anda di halaman 1dari 13

URAIAN TUGAS JABATAN

1. NAMA JABATAN
2.
3.
4.
5.

:KASIE PENGAWAS PEMERINTAH BIDANG


PEMERINTAHAN
KODE JABATAN
:
ESELON
: IV- A
UNIT KERJA
: INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH III
RUMUSAN TUGAS :
MEMIMPIN, MERENCANAKAN KEGIATAN MENGHIMPUN, MENGOLAH
DATA, UNTUK PENYUSUNAN PROGRAM / KEGIATAN DAN
PERANCANAKAN
OPERASIONAL
TUGAS
SEKSI
PENGAWAS
PEMERINTAH YANG MELIPUTI KEGIATAN BIDANG PEMERINTAHAN
PADA INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH III, SESUAI KETENTUAN DAN
PROSEDUR YANG BERLAKU.

6. URAIAN TUGAS:
6.1. Menyusun rencana kegiatan seksi pengawas pemerintah bidang pemerintahan
Irban III berdasarkan langkah-langkah operasional. Membagi tugas dan memberi
petunjuk kepada bawahan dengan biadang dan hasil evaluasi tahun sebelumnya
serta sumber data yang ada untuk menjadi pedoman dalam pelaksanaan tugas;
6.2. Memberi arahan sesuai dengan permasalahan dan bidang tugas masing-masing
agar tercapai efektivitas pelaksanaan tugas;
6.3. Memeriksa hasil kerja para bawahan untuk menemukan permasalahan dan
merumuskan upaya pemecahan;
6.4. Menyelia pelaksanaan tugas berdasarkan rencana kerja agar tercapai hasil
yang efektif dan efisien;
6.5. Penyusunan rencana kegiatan pengawasan pemerintah di bidang Pemerintahan
Irban III, agar kegiatan pengawasan dapat terlaksana secara efektif dan tidak
tumpang tindih;
6.6. Merumuskan dan menetapkan usulan program pengawasan pemerintah bidang
Pemerintahan Irban III sesuai dengan ketentuan yang berlaku;
6.7. Melakukan pemeriksaan, pengusutan, pengujian dan penilaian tugas
pengawasan guna menjamin obyektifitas dalam melakukan pemeriksaan;
6.8. Melakukan pengawasan terhadap jalannya penyelenggaraan Pemerintahan di
daerah guna terwujudnya keterbukaan dalam penyelenggaraan pemerintahan yang
bersih, berwibawa dan bebas KKN;
6.9. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan SKPD / Unit Kerja terkait untuk
memperoleh data dan informasi sebagai masukan dan referensi dalam rangka
memperlancar pelaksanaan tugas seksi pengawas pemerintahan bidang
Pemerintah Irban III;
6.10 Mengevaluasi hasil pelaksanaan seksi berdasarkan rencana kerja untuk
mengetahui permasalahan serta menetapkan alternatif pemecahannya;

6.11. Memberikan usul, saran dan pertimbangan kepada Inspektur melalui Inspektur
Pembantu Wilayah III dalam penentuan kebijakan yang ada hubungan dengan
pelaksanaan tugas seksi Pengawas Pemerintah bidang Pemerintahan;
6.12. Menyiapkan laporan bulanan, triwulan dan tahunan, hasil pelaksanaan tugas
kedinasan lainnya sesuai sumber data yang ada dan berdasarkan kegiatan yang
dilakukan agar digunakan sebagai bahan masukan bagi atasan;
6.13. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan atasan baik secara lisan
maupun tertulis sesuai tugas dan fungsinya untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

URAIAN TUGAS JABATAN


1. NAMA JABATAN
2. KODE JABATAN

: KASIE PENGAWAS PEMERINTAH BIDANG


PEMBANGUNAN
:

3. ESELON
: IV- A
4. UNIT KERJA
: INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH III
5. RUMUSAN TUGAS :
MEMIMPIN, MERENCANAKAN KEGIATAN MENGHIMPUN, MENGOLAH
DATA, UNTUK PENYUSUNAN PROGRAM / KEGIATAN DAN
PERANCANAKAN
OPERASIONAL
TUGAS
SEKSI
PENGAWAS
PEMERINTAH YANG MELIPUTI KEGIATAN BIDANG PEMBANGUNAN
PADA INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH III, SESUAI KETENTUAN DAN
PROSEDUR YANG BERLAKU.
6. URAIAN TUGAS
:
6.1. Menyusun rencana kegiatan seksi pengawas pemerintah bidang pemerintahan
Irban III berdasarkan langkah-langkah operasional bidang dan hasil evaluasi
tahun sebelumnya serta sumber data yang ada untuk menjadi pedoman dalam
pelaksanaan tugas;
6.2. Memberi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan dengan memberi
arahan sesuai dengan permasalahan dan bidang tugas masing-masing agar tecapai
efektivitas pelaksanaan tugas;
6.3. Memeriksa hasil kerja para bawahan untuk menemukan permasalahan dan
merumuskan upaya pemecahan;
6.4. Menyelia pelaksanaan tugas berdasarkan rencana kerja agar tercapai hasil
yang efektif dan efisien;
6.5. Penyusunan rencana kegiatan pengawasan pemerintah di bidang
Pembangunan Irban III, agar kegiatan pengawasan dapat terlaksana secara efektif
dan tidak tumpang tindih;
6.6. Merumuskan dan menetapkan usulan program pengawasan pemerintah bidang
Pembangunan Irban III sesuai dengan ketentuan yang berlaku;
6.7. Melakukan pemeriksaan, pengusutan, pengujian dan penilaian tugas
pengawasan guna menjamin obyektifitas dalam melakukan pemeriksaan;
6.8. Melakukan pengawasan terhadap jalannya penyelenggaraan Pemerintahan di
daerah guna terwujudnya keterbukaan dalam penyelenggaraan pemerintahan yang
bersih, berwibawa dan bebas KKN;
6.9. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan SKPD / Unit Kerja terkait untuk
memperoleh data dan informasi sebagai masukan dan referensi dalam rangka
memperlancar pelaksanaan tugas seksi pengawas pemerintahan bidang
Pembangunan Irban III;
6.10. Mengevaluasi hasil pelaksanaan seksi berdasarkan rencana kerja untuk
mengetahui permasalahan serta menetapkan alternatif pemecahannya;
6.11. Memberikan usul, saran dan pertimbangan kepada Inspektur melalui Inspektur
Pembantu Wilayah III dalam penentuan kebijakan yang ada hubungan dengan
pelaksanaan tugas seksi Pengawas Pemerintah bidang Pembangunan;

6.12. Menyiapkan laporan bulanan, triwulan dan tahunan, hasil pelaksanaan tugas
kedinasan lainnya sesuai sumber data yang ada dan berdasarkan kegiatan yang
dilakukan agar digunakan sebagai bahan masukan bagi atasan;
6.13. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan atasan baik secara lisan
maupun tertulis sesuai tugas dan fungsinya untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

URAIAN TUGAS DAN JABATAN


1.

NAMA JABATAN

2.
3.
4.
5.

KODE JABATAN
ESELON
UNIT KERJA
RUMUSAN TUGAS

: KASIE PENGAWAS PEMERINTAH BIDANG


KEMASYARAKATAN
:
: IV-A
: INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH III
:

MEMIMPIN, MERENCANAKAN KEGIATAN MENGHIMPUN, MENGOLAH


DATA UNTUK PENYUSUNAN PROGRAM/KEGIATAN DAN MERENCANAKAN
OPERASIONAL TUGAS SEKSI PENGAWAS PEMERINTAHAN YANG
MELIPUTI KEGIATAN BIDANG KEMASYARAKATAN PADA INSPEKTUR
PEMBANTU WILAYAH III SESUAI KEGIATAN DAN PROSEDUR YANG
BERLAKU.
6. URAIAN DAN TUGAS :
6.1.
Menyusun rencana kegiatan seksi pengawas pemerintahan bidang
kemasyarakatan Irban III, berdasarkan langkah-langkah operasional bidang dan hasil
evaluasi tahun sebelumnya serta sumber data yang ada untuk menjadi pedoman
dalam pelaksanaan tugas;
6.2.
Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan dengan memberi
arahan sesuai dengan permasalahan dan bidang tugas masing-masing agar tercapai
efektivitas pelaksanaan tugas;
6.3.
Memeriksa hail kerja bawahan untuk menemukan permasalahan dan
merumuskan upaya pemecahan;
6.4.
Menyelia pelaksanaan tugas berdasarkan rencana kerja agar tercapai hasil
yang efektif dan efisien;
6.5.
Menetapkan usulan program pengawasan bidang kemasyarakatan di wilayah
kerja Inspektur Pembantu III, agar kegiatan pengawasan dapat terlaksana secara
akurat;
6.6.
Melakukan koordinasi terhadap pelaksanaan pengawasan bidang
kemasyarakatan di wilayah kerja Inspektur Pembantu III, agar kegiatan pengawasan
dapat terlaksana secara efektif dan tidak tumpang tindih;
6.7.
Menyusun dan merumuskan rencana kegitana pengawasan di bidang
kemasyarakatan;
6.8.
Melaksanakan pengawasan terhadap penyelenggaraan urusan pemerintahan
dan kemasyarakatan, sesuai dengan pedoman pelaksanaan tugas guna terwujudnya
keterbukaan dalam penyelenggaraan Pemerintahan yang bersih, berwibawa dan
bebas KKN;
6.9.
Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan SKPD / Unit Kerja terkait untuk
memperoleh data dan informasi sebagai masukan dan refresnsi dalam rangka
memperlancar pelaksanaan tugas dan kegiatan sub bidang pembauran kebangsaaan
sehingga tercapai tujuan sesuai rencana, target dan sasaran yang telah ditetapkan;
6.10 Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas seksi pemerintahan bidang kemasyarakatan
Irban III, berdasrkan rencana kerja untuk mengetahui permasalahan serta
menetapkan alternatif pemecahannya;
6.11. Memberikan usul, saran dan pertimbangan kepada Inspektur melalui Inspektur
Pembantu Wilayah III dalam penentuan kebijakan yang ada hubungan dengan
pelaksanaan tugas seksi;

6.12. Menyiapkan laporan bulanan, triwulan n tahunan, hasil pelaksanaan tugas


kedinasan lainnya sesuai sumber data yang ada dan berdasarkan kegiatan yang
dilakukan agar digunakan sebagai bahan masukan bagi atasan;
6.13. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan atasan baik secara lisan maupun
tertulis sesuai tugas dan fungsinya untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

URAIAN TUGAS JABATAN


1.
2.
3.
4.
5.

NAMA JABATAN
KODE JABATAN
ESELON
UNIT KERJA
RUMUSAN TUGAS

: INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH IV


:
: III- B
: INSPEKTORAT KABUPATEN
:

MEMIMPIN, MERENCANAKAN OPERASIONAL PEMERIKSAAN DAN


PENGAWASAN PADA WILAYAH IV TERHADAP PELAKSANAAN URUSAN
PEMERINTAHAN DAERAH DAN KASUS PENGADUAN DI SATUAN KERJA
PERANGKAT DAERAH TINGKAT KABUPATEN
BERDASARKAN
KETENTUAN DAN PROSEDUR YANG BERLAKU AGAR TERWUJUDNYA
PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN YANG BERSIH DAN BERWIBAWA
6. URAIAN TUGAS
:
6.1.
Merencanakan langkah-langkah operasional Inspektur Pembantu
Wilayah IV berdasarkan rencana kerja badan dan kegiatan tahun sebelumnya
serta sumber data yang ada agar tersedia perencanaan yang partisipatif dan
akomoadatif;
6.2.
Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan dengan
memberi arahan baik secara lisan maupun secara tertulis sesuai dengan
permasalahan dan bidang tugas masing-masing agar tercapai efektivitas
pelaksanaan tugas;
6.3. Mengoreksi hasil kerja bawahan berdasarkan rencana kerja untuk menemukan
kesalahan-kesalahan guna penyempurnaan lebih lanjut;
6.4. Menyelia pelaksanaan tugas berdasarkan rencana kerja agar tercapai hasil
yang efektif dan efisien;
6.5. Mengadakan koordinasi dengan sektor terkait dalam rangka pelaksanaan
kegiatan pengawasan Inspektur Pembantu Wilayah IV untuk kelancaran
pelaksanaan tugas;
6.6. Mengkoordinasikan penyusunan Program Kerja Pemeriksaan terhadap objek
yang diperiksa;
6.7. Mengkoordinasikan pemeriksaan, pengusutan pengujian dan penilaian tugas
pengawasan sesuai peraturan / ketentuan guna menjamin obyektifitas dalam
melakukan pemeriksaan;
6.8. Melaksanakan pemeriksaan (reguler / berkala, akhir masa jabatan dan khusus /
pengaduan masyarakat), monitoring dan evaluasi peyelenggaraan pemerintahan
daerah untuk mengetahui kinerja masing-masing SKPD;
6.9. Mengumpulkan data umum terhadap obyek yang diperiksa berdasarkan
prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk mengetahui secara umum mekanisme
dan kebijakan pada instansi yang diperiksa;

6.10 Mengkoordinir penyusunan hasil pemeriksaan sesuai objek yang diperiksa agar
dapat diketahui permasalahn yang ada dan segera melakukan tindak lanjut.
6.11. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan SKPD / Unit Kerja terkait untuk
memperoleh data dan informasi sebagai masukan dan referensi dalam rangka
memperlancar pelaksanaan tugas dan kegiatan sehingga tercapai tujuan sesuai
rencana, target dan sasaran yang telah ditetapkan;

6.12. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas Inspektur Pembantu Wilayah IV


berdasarkan rencana kerja untuk mengetahui permasalahan serta menetapkan
alternatif pemecahannya;
6.13. Memberikan usul, saran dan pertimbangan kepada Inspektur dalam penentuan
kebijakan yang ada hubungan dengan pelaksanaan tugas bidang pengawasan;
6.14. Menyiapakan laporan bulanan, triwulan dan tahunan, hasil pelaksanaan tugas
kedinasan lainnya sesuai sumber data yang ada dan berdasarkan kegiatan yang
dilakukan agar digunakan sebagai bahan masukan bagi atasan;
6.15. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan atasan baik secara lisan
maupun tertulis sesuai tugas dan fungsinya untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

URAIAN TUGAS JABATAN


1. NAMA JABATAN
2.
3.
4.
5.

: KASIE PENGAWAS PEMERINTAH BIDANG


PEMERINTAHAN
KODE JABATAN
:
ESELON
: IV- A
UNIT KERJA
: INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH IV
RUMUSAN TUGAS :
MEMIMPIN, MERENCANAKAN KEGIATAN MENGHIMPUN, MENGOLAH

DATA
UNTUK
PENYUSUNAN
PROGRAM/KEGIATAN
DAN
MERENCANAKAN
OPERASIONAL
TUGAS
SEKSI
PENGAWAS
PEMERINTAH YANG MELIPUTI KEGIATAN BIDANG PEMERINTAHAN
PADA INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH III SESUAI KEGIATAN DAN
PROSEDUR YANG BERLAKU.
6. URAIAN TUGAS
:
6.1. Menyusun rencana kegiatan seksi pengawas pemerintah bidang pemerintahan
Irban IV, berdasarkan langkah-langkah operasional bidang dan hasil evaluasi
tahun sebelumnya serta sumber data yang ada untuk menjadi pedoman dalam
pelaksanaan tugas;
6.2. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan dengan memberi
arahan sesuai dengan permasalahan dan bidang tugas masing-masing agar
tercapai efektivitas pelaksanaan tugas;
6.3. Memeriksa hasil kerja para bawahan untuk menemukan permasalahan dan
merumuskan upaya pemecahan;
6.4. Menyelia pelaksanaan tugas berdasarkan rencana kerja agar tercapai hasil
yang efektif dan efisien;
6.5. Penyusunan rencana kegiatan pengawasan pemerintah di bidang Pemerintahan
Irban IV, agar kegiatan pengawasan dapat terlaksana secara efektif dan tidak
tumpang tindih;
6.6. Merumuskan dan menetapkan usulan program pengawasan pemerintah bidang
Pemerintahan Irban IV sesuaidengan ketentuan yang berlaku;
6.7. Melakukan pemeriksaan, pengusutan, pengujian dan penilaian tugas
pengawasan guna menjamin obyektifitas dalam melakukan pemeriksaan;
6.8. Melakukan pengawasan terhadap jalannya penyelenggaraan Pemerintahan di
daerah guna terwujudnya keterbukaan dalam penyelenggaraan pemerintahan yang
bersih, berwibawa dan bebas KKN;
6.9. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan SKPD / Unit Kerja terkait untuk
memperoleh data dan informasi sebagai masukan dan referensi dalam rangka
memperlancar pelaksanaan tugas seksi pengawas pemerintahan bidang
Pemerintah Irban IV;
6.10 Mengevaluasi hasil pelaksanaan seksi berdasarkan rencana kerja untuk
mengetahui permasalahan serta menetapkan alternatif pemecahannya;
6.11. Memberikan usul, saran dan pertimbangan kepada Inspektur melalui Inspektur
Pembantu Wilayah IV dalam penentuan kebijakan yang ada hubungan dengan
pelaksanaan tugas seksi Pengawas Pemerintah bidang Pemerintahan;
6.12. Menyiapkan laporan bulanan, triwulan dan tahunan, hasil pelaksanaan tugas
kedinasan lainnya sesuai sumber data yang ada dan berdasarkan kegiatan yang
dilakukan agar digunakan sebagai bahan masukan bagi atasan;
6.13. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan atasan baik secara lisan
maupun tertulis sesuai tugas dan fungsinya untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

URAIAN TUGAS JABATAN


1. NAMA JABATAN
2.
3.
4.
5.

: KASIE PENGAWAS PEMERINTAH BIDANG


PEMBANGUNAN
KODE JABATAN
:
ESELON
: IV- A
UNIT KERJA
: INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH IV
RUMUSAN TUGAS :
MEMIMPIN, MERENCANAKAN KEGIATAN MENGHIMPUN, MENGOLAH
DATA
UNTUK
PENYUSUNAN
PROGRAM/KEGIATAN
DAN
MERENCANAKAN
OPERASIONAL
TUGAS
SEKSI
PENGAWAS
PEMERINTAH YANG MELIPUTI KEGIATAN BIDANG PEMBANGUNAN
PADA INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH IV SESUAI KEGIATAN DAN
PROSEDUR YANG BERLAKU.

6. URAIAN TUGAS
:
6.1. Menyusun rencana kegiatan seksi pengawas pemerintah bidang pembangunan
Irban IV, berdasarkan langkah-langkah operasional bidang dan hasil evaluasi
tahun sebelumnya serta sumber data yang ada untuk menjadi pedoman dalam
pelaksanaan tugas;
6.2. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan dengan memberi
arahan sesuai dengan permasalahan dan bidang tugas masing-masing agar
tercapai efektivitas pelaksanaan tugas;
6.3. Memeriksa hasil kerja para bawahan untuk menemukan permasalahan dan
merumuskan upaya pemecahan;
6.4. Menyelia pelaksanaan tugas berdasarkan rencana kerja agar tercapai hasil
yang efektif dan efisien;
6.5. Penyusunan rencana kegiatan pengawasan pemerintah di bidang
Pembangunan Irban IV, agar kegiatan pengawasan dapat terlaksana secara efektif
dan tidak tumpang tindih;
6.6. Merumuskan dan menetapkan usulan program pengawasan pemerintah bidang
Pembangunan Irban IV sesuai dengan ketentuan yang berlaku;
6.7. Melakukan pemeriksaan, pengusutan, pengujian dan penilaian tugas
pengawasan guna menjamin obyektifitas dalam melakukan pemeriksaan;
6.8.
Melakukan pengawasan terhadap jalannya penyelenggaraan Pemerintahan di
daerah guna terwujudnya keterbukaan dalam penyelenggaraan pemerintahan yang
bersih, berwibawa dan bebas KKN;
6.9. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan SKPD / Unit Kerja terkait untuk
memperoleh data dan informasi sebagai masukan dan referensi dalam rangka
memperlancar pelaksanaan tugas seksi pengawas pemerintahan bidang
Pembangunan Irban IV;
6.10 Mengevaluasi hasil pelaksanaan seksi berdasarkan rencana kerja untuk
mengetahui permasalahan serta menetapkan alternatif pemecahannya;
6.11. Memberikan usul, saran dan pertimbangan kepada Inspektur melalui Inspektur
Pembantu Wilayah IV dalam penentuan kebijakan yang ada hubungan dengan
pelaksanaan tugas seksi Pengawas Pemerintah bidang Pembangunan;
6.12. Menyiapkan laporan bulanan, triwulan dan tahunan, hasil pelaksanaan tugas
kedinasan lainnya sesuai sumber data yang ada dan berdasarkan kegiatan yang
dilakukan agar digunakan sebagai bahan masukan bagi atasan;
6.13. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan atasan baik secara lisan
maupun tertulis sesuai tugas dan fungsinya untuk kelancaran pelaksanaan
tugas.

URAIAN TUGAS JABATAN


1. NAMA JABATAN
2.
3.
4.
5.

: KASIE PENGAWAS PEMERINTAH BIDANG


KEMASYARAKATAN
KODE JABATAN
:
ESELON
: IV- A
UNIT KERJA
: INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH IV
RUMUSAN TUGAS :
MEMIMPIN, MERENCANAKAN KEGIATAN MENGHIMPUN, MENGOLAH
DATA
UNTUK
PENYUSUNAN
PROGRAM/KEGIATAN
DAN
MERENCANAKAN
OPERASIONAL
TUGAS
SEKSI
PENGAWAS
PEMERINTAH YANG MELIPUTI KEGIATAN BIDANG KEMASYARAKATAN
PADA INSPEKTUR PEMBANTU WILAYAH IV SESUAI KEGIATAN DAN
PROSEDUR YANG BERLAKU.

6. URAIAN TUGAS

6.1.

Menyusun rencana kegiatan seksi pengawas pemerintahan bidang


kemasyarakatan Irban IV, berdasarkan langkah-langkah operasional bidang dan
hasil evaluasi tahun sebelumnya serta sumber data yang ada untuk menjadi
pedoman dalam pelaksanaan tugas;
6.2. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan dengan memberi
arahan sesuai dengan permasalahan dan bidang masing-masing agar tercapai
efektivitas pelaksanaan tugas;
6.3. Memeriksa hasil kerja bawahan untuk menemukan permasalahan dan
merumuskan upaya pemecahan;
6.4. Menyelia pelaksanaan tugas berdasarkan rencana kerja agar tercapai hasil
yang efektif dan efisien;
6.5. Menetapkan usulan program pengawasan bidang kemasyarakatan di wilayah
kerja Inspektur Pembantu IV, agar kegiatan pengawasan dapat terlaksana secara
akurat;
6.6. Melakukan koordinasi terhadap pelaksanaan pengawasan bidang
kemasyarakatan di wilayah kerja Inspektur Pembantu IV, agar kegiatan
pengawasan dapat terlaksana secara efektif dan tidak tumapang tindih;
6.7. Menyusun dan merumuskan arencana kegiatan pengawasan di bidang
kemasyarakatan;
6.8.
Melaksanakan pengawasan terhadap penyelenggaraan urusan pemerintahan
dan kemasyarakatan, sesuai dengan pedoman pelaksanaan tugas guna
terwujudnya keterbukaan dalam penyelenggaraan pemerintah yang bersih,
berwibawa dan bebas KKN;
6.9. Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan SKPD / Unit Kerja terkait untuk
memperoleh data dan informasi sebagai masukan dan referensi dalam rangka
memperlancar pelaksanaan tugas dan kegiatan gsub bidang pembauran
kebangsaan sehingga tercapai tujuan sesuai rencana, target dan sasaran yang telah
ditetapkan;
6.10

Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas seksi pemerintahan bidang


kemasyarakatan Irban IV, berdasarkan rencana kerja untuk mengetahui
permasalahan serta menetapkan alternatif pemecahannya;

6.11. Memberikan usul, saran dan pertimbangan kepada Inspektur melalui Inspektur
Pembantu Wilayah IV dalam penentuan kebijakan yang ada hubungan dengan
pelaksanaan tugas seksi;
6.12. Menyiapkan laporan bulanan, triwulan dan tahunan, hasil pelaksanaan tugas
kedinasan lainnya sesuai sumber data yang ada dan berdasarkan kegiatan yang
dilakukan agar digunakan sebagai bahan masukan bagi atasan;
6.13. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan atasan baik secara lisan
maupun tertulis sesuai tugas dan fungsinya untuk kelancaran pelaksanaan
tugas.

Anda mungkin juga menyukai