Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN HASIL KUNJUNGAN

DI GOA JATIJAJAR
DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

DISUSUN SEBAGAI SALAH SATU


SYARAT MENGIKUTI UJIAN KENAIKAN

OLEH
TIRZA JUITA PUTRI LANYO
XI IPA 2

PEMERINTAH KABUPATEN PRINGSEWU


SMA NEGERI 1 SUKOHARJO
TAHUN AJARAN 2014/1015
HALAMAN PERSETUJUAN

Judul Laporan

: Kunjungan di Goa Jatijajar

Nama Siswa

: Tirza Juita Putri Lanyo

NISN

Program

: IPA

Nama Sekolah

: SMA N 1 SUKOHARJO

Mengetahui
Kepala SMA N 1 SUKOHARJO

PEMBIMBING

ARIS WIRANTO, S.pd, MM


NIP.19630620 198601 1001

Drs. Muchadir,
NIP. 196312101991031004

PENGESAHAN

Laporan study wisata ini telah diperiksa dan disahkan pada :


Hari

Tanggal

Tempat

Mengetahui
Kepala SMA N 1 SUKOHARJO

PENGUJI

ARIS WIRANTO, S.pd, MM


NIP. 19630620 198601 1001

Dra. Hj. Dwi Nurmawati


NIP. 19650 7091992032003

MOTTO

Kita tidak akan berhasil jika kita tidak ada usaha.

Hormatilah ayah dan ibumu, karna dialah wakil dari Tuhan yang sangat
dipercayakan untuk menjaga, mendidik, dan membesarkan kita.

Takut akan Tuhan adalah permulaan pengetahuan, tetapi orang bodoh


menghina hikmat dan didikan,

KATA PENGANTAR

Dengan ini penulis mengucap syukur kepada Tuhan YME atas kasih dan
penyertaannya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan karya tulis ini
sebagaimana mestinya. Penulis juga berterima kasih kepada Bapak Aris Wiranto,
S.pd, MM selaku kepala SMA N 1 SUKOHARJO , pembimbing saya Bapak
Muchadir , beserta dukungan dari pihak-pihak lain. Penulis juga menyadari bahwa
karya tulis ini masih jauh dari sempurna. meskipun seperti itu, ini merupakan hal
yang terbaik sesuai usaha keras penulis. Oleh karena itu, kritik dan saran yang
bersifat membangun sangat penulis harapkan.

Sukoharjo, 2015
Penulis

TIRZA JUITA PUTRI LANYO

PERSEMBAHAN

Dengan rasa sagat bersyukur sekaligus bangga penulis mempersembahkan laporan


ini kepada :
1) Ayah beserta Ibunda yang selalu motivasi penulis , memberikan kasih
sayangnya, membiayai setiap kebutuhan saya terutama dalam hal
pendidikan, dan memberikan nasehat yang membangun hidup penulis.
2) Saudara penulis Gloria Stevani Putri Lanyo, dan Marcelya Christiani Putri
Lanyo yang menyemagati penulis.
3) Bapak Aris Wiranto, S.pd, MM selaku kepala SMA N 1 SUKOHARJO.
4) Bapak Muchadir selaku guru pembimbing penulis, dan telah memberikan
bekal dan dorongan kepada penulis.
5) Teman-teman terbaik penulis telah membantu dalam pembuatan karya
tulis ini .
6) Para pembaca yang membaca karya tulis penulis .

DAFTAR RIWAYAT HiDUP

Penulis dilahirkan pada tanggal 19 Agustus 1998 di desa tercinta Sukoharjo 3.


dengan ayah bernama Pdt.Lanyonius,Sth,M.Pd.K dan ibu bernama Nona Anitje
Pangkey. Penulis anak pertama dari dua saudari kandung , saudari pertama Gloria
Stevani Putri Lanyo dan terakhir Marcelya Christiani Putri Lanyo.
Jenjang pendidikan yang pernah penulis tempuh yaitu :
Tk Fransiskus Pringsewu
SD Fransiskus Pringsewu
SMP Xaverius Pringsewu
SMA Negeri 1 Sukoharjo , dan sekarang ini masih duduk di kelas XI IPA 2.

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL...............................................................................

HALAMAN PERSETUJUAN................................................................

ii

PENGESAHAN......................................................................................

iii

MOTTO...................................................................................................

iv

KATA PENGANTAR..............................................................................

PERSEMBAHAN...................................................................................

vi

DAFTAR RIWAYAT HIDUP..................................................................

vii

DAFTAR ISI...........................................................................................

viii

BAB I PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang Masalah........................................................

1.2

Rumusan Masalah.................................................................

1.3 Tujuan dan kegunaan.............................................................

1.4

Ruang lingkup......................................................................

BAB II HASIL DAN PEMBAHASAN


2.1

2.2

Letak geografis .................................................................

2.1.1 Gambaran umum Goa Jatijajar..............................

2.1.2 Asal mula Goa Jatijajar .......................................

2.1.3

Nama sendang dan gunaannya ............................

Pembahasan......................................................................

2.2.1

Proses terbentuknya Goa Jatijajar .......................

2.2.1.1 Terbentuknya Goa Jatijajar ...................

2.2.1.2 Terbentuknya Sendang...........................

2.2.1.3 Terbentuknya Stalangit & Stalagmite.....

Manfaat Goa Jatijajar ..........................................

2.2.2.1 Segi SDA...............................................

2.2.2

BAB III KESIMPULAN DAN SARAN


3.1

Kesimpulan ...........................................................................

3.2

Saran.....................................................................................

DAFTAR PUSTAKA .............................................................................

LAMPIRAN-LAMPIRAN......................................................................

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah
Daerah Kebumen terkenal sebagai daerah tujuan wisata goa di Jawa Tengah.
Selain tempat wisata gua Petruk, di Kebumen ada yang lebih dulu terkenal dan
dijadikan tempat wisata yaitu Goa Jatijajar. Dari sejumlah tempat wisata di
Kabupaten Kebumen, Goa Jatijajar masih menjadi primadona. Terletak 21 km
sebelah barat daya Kecamatan Gombong setiap tahun ramai dikunjungi
pengunjung terutama saat liburan sekolah atau hari raya Lebaran.
Pengunjung yang datang tak selalu dari masyarakat di sekitar Kebumen.
Mereka ada pula yang datang dari kota-kota besar di Indonesia, yang
tujuannya ingin mengetahui pesona alam di dalam perut bumi.
1.2 Permasalahan ( Rumusan Masalah )
Dari latar belakang diatas, penulis dapat menuliskan beberapa masalah sebagai
berikut :
1. Bagaimana sejarah terbentuknya Goa Jatijajar ?
2. Apakah manfaat Goa Jatijajar bagi masyarakat Kebumen-Jawa Tengah ?
1.3 Tujuan dan kegunaan
Tujuan dari penulisan ini adalah :
1. Untuk mengetahui gambaran umum Goa Jatijajar.
2. Untuk mengetahui manfaatnya untuk masyarakat sekitar.
Kegunaan dari tulisan ini adalah :
1. Untuk menambah pengetahuan dan wawasan tentang Goa Jatijajar.
1.4 Ruang Lingkup
untuk menghindari kesalahan dalam pembuatan karya tulis ini, maka penulis
mengadakan observasi dari study perpustakaan serta dalam masalah :
Lokasi, Sejarah Goa Jatijajar

10

BAB II
HASIL DAN PEMBAHASAN

2.1

Keadaan Geografis
2.1.1

Gambaran umum Goa Jatijajar.


Goa Jatijajar berada di kaki pegunungan kapur yang memanjang
dari utara dan ujungnya di selatan menjorok ke laut berupa sebuah
tanjung. Tempat wisata Gua Jatijajar adalah sebuah tempat wisata
berupa gua alam yang terletak di desa Jatijajar, Kecamatan Ayah,
Kabupaten Kebumen. Gua Jatijajar ini terbentuk dari batu kapur,
yang mempunyai panjang dari pintu masuk ke pintu keluar sekitar
250 meter, dengan lebar gua Jatijajar sekitar 15 meter, tinggi gua
Jatijajar 12 meter, dan ketebalan langit-langit gua Jatijajar 10
meter, sedangkan ketinggian gua Jatijajar dari permukaan laut
adalah 50 meter.

2.1.2

Asal mula Goa Jatijajar


Konon kabarnya bahwa sejarah Goa Jatijajar ini ditemukan oleh
seorang petani yang memiliki tanah di atas Gua tersebut yang
bernama Jayamenawi. Kisah penemuan Gua Jatijajar, berawal
pada saat Jayamenawi sedang mengambil rumput, kemudian dia
jatuh ke sebuah lobang, setelah terbangun dari jatuhnya, dia
melihat ke sekeliling, lalu melihat ke atas, dan ternyata di atas ada
sebuah lobang ventilasi yang ada di langit-langit Gua tersebut.
Lobang ini mempunyai garis tengah 4 meter dan tinggi dari tanah
yang berada di bawahnya sekitar 24 meter. Pada mulanya pintupintu Gua masih tertutup oleh tanah, maka setelah tanah yang
menutupi dibongkar dan dibuang untuk mencari pintu keluar,
ketemulah pintu Gua yang sekarang digunakan sebagai pintu
masuk Gua Jatijajar. Karena di depan pintu Gua tersebut ada 2

11

pohon jati yang besar dan tumbuh sejajar, maka gua tersebut
akhirnya diberi nama Gua Jatijajar.
2.1.3

Nama sendang dan gunaannya


Mitos sendang Puser Bumi dan Jombor konon airnya mempunyai
khasiat yang dapat digunakan sebagai perantara atau tuah untuk
segala macam tujuan menurut kepercayaan masing-masing.
Sedangkan mitos sendang Mawar konon airnya jika untuk mandi
atau mencuci muka, maka mempunyai khasiat bisa awet
muda.Sedangkan mitos sendag Kanthil jika airnya untuk cuci muka
atau mandi, maka niat dan cita-citanya akan mudah tercapai. Pada
saat ini yang telah dibangun baru sendang Mawar dan sendang
Kanthil, sedangkan sendang Jombor dan sendang Puser Bumi
masih alami dan masih belum ada penerangan serta lokasinya
sangat licin.

2.2

Pembahasan
2.2.1

Proses terbentuknya Goa Jatijajar


2.2.1.1 Proses terbentuknya Goa Jati Jajar
Goa Jatijajar berada di kaki pegunungan kapur yang
memanjang dari utara dan ujungnya di selatan menjorok ke
laut berupa sebuah tanjung. Objek wisata ini sungguh
sangat menarik.
Sebelum dilakukan proyek pembangunan Jatijajar, terlebih
dahulu Pemda Kebumen telah mengganti rugi tanah
/pembebasan

lahan penduduk

yang

terkena lokasi

pembangunan Objek Wisata Gua Jatijajar, dengan luas


lahan 5,5 hektar.Setelah Gua Jatijajar dibangun maka
pengelolaan obyek wisata eksotis ini dipegang oleh Pemda
Kebumen. Sejak Gua Jatijajar dibangun, di dalam Gua
Jatijajar sudah ditambah dengan bangunan-bangunan seni

12

antara lain: pemasangan lampu listrik sebagai penerangan,


ornamen

gua,

trap-trap

beton

untuk

memberikan

kemudahan bagi para wisatawan yang masuk ke dalam Gua


Jatijajar, serta pemasangan patung-patung atau diorama.
2.2.1.2 Terbentuknya Sendang
Terbentuknya Sendang

kantil dan sendang mawar dari

mulut patung binatang purba Dinosaurus itu keluar air dari


Sendang Kanthil dan sendang Mawar, yang sepanjang
tahun belum pernah kering. Sedangkan air yang keluar dari
patung Dinosaurus tersebut dimanfaatkan oleh penduduk
sekitar sebagai pengairan sawah desa Jatijajar dan
sekitarnya.
2.2.1.3 Terbentuknya Stalangit & Stalagmite
Stalagmit dan juga Pilar atau Tiang Kapur, yaitu pertemuan
antara Stalagtit dengan

Stalagmit.

Kesemuanya

ini

terbentuk dari endapan tetesan air hujan yang sudah berreaksi dengan batu-batu kapur yang ditembusnya. Menurut
penelitian para ahli, proses pembentukan Stalagtit itu
membutuhkan waktu yang sangat lama. Dalam satu tahun
terbentuknya Stalagtit paling tebal hanya setebal 1 (satu)
cm saja. Oleh sebab itu Gua Jatijajar termasuk salah
satu gua kapur tertua di dunia.Batu-batuan yang ada di Gua
Jatijajar merupakan batuan yang sudah sangat tua, karena
umur yang sudah tua sekali itu, maka di depan Gua Jatijajar
dibangun

sebuah patung

binatang

purba

Dinosaurus sebagai simbol objek Wisata Gua Jatijajar.

2.2.2

Manfaat Goa Jatijajar

13

2.2.2.1 Segi SDA


Objek

wisata

Goa

Jatijajar

selain

sebagai

tempat

penghasilan mayarakat Kebumen ternyata mengandung


SDA (Sumber Daya Alam) yang tinggi. Di dalam Goa
Jatijajar terdapat batu fosfat yang sangat berguna bagi
msyarakat Kebumen yang umumnya adalah petani. Batu
fosfat adalah senyawa yang terbentuk dari fosfor dan
oksigen serta unsur-unsur lainnya. Batuan ini terbentuk dari
kotoran kelelawar yang sudah lama bereaksi dengan batu
kapur. Penambangan batu ini akan sangat membantu sekali
bagi para petani, karena batu ini merupakan senyawa asam
yang digunakan sebagai bahan baku pembuatan pupuk
buatan.

14

BAB II
KESIMPULAN DAN SARAN

3.1

Kesimpulan
Goa Jatijajar di Kebumen. Selain terkenal dengan tempat wisata pantai,
wisata alam, wisata kuliner, dan wisata air, di Kebumen juga terkenal
sebagai daerah tujuan wisata goa di Jawa Tengah. Selain tempat wisata gua
Petruk, di Kebumen ada yang lebih dulu terkenal dan dijadikan tempat
wisata yaitu Goa Jatijajar. Tempat wisata Gua Jatijajar adalah sebuah
tempat wisata berupa gua alam yang terletak di desa Jatijajar, Kecamatan
Ayah, Kabupaten Kebumen.

3.2

Saran
Sepatutnya kita menyadari keanekaragaman dari Negara kita tercinta yang
mnyimpan banyak keindahan. Goa jatijajar tersebut mnjadi salah satu
menyadarkan kita bahwa Indonesia kita menyimpan sejarah yang indah
dan patut kita lestarikan.

15

DAFTAR PUSTAKA

www.denbow.gc.id/docs/wikipedia.pdf
www.debbieblogger.co.id/pdf

16

LAMPIRAN-LAMPIRAN

17

18

19

Anda mungkin juga menyukai