Anda di halaman 1dari 5

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.

com

MEDIA PLAN
Lembaga Pers Mahasiswa

Sandy Kurniawan
Raindras Diwa Kusuma
Astrawila Astra
Puji Yuda
Redho Agung
Ari Firmansyah

SEKOLAH TINGGI ILMU SOSIAL POLITIK


CANDRADIMUKA PALEMBANG
Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com

BAB I
Dimensi LPM

1. Latar Belakang
Mahasiswa adalah agen perubahan, suara mahasiswa bisa mempengaruhi bangsa ini.
Oleh karena itu di dalam lingkungan masyarakat mahasiswa dibutuhkan suatu lembaga yang bisa
menghimpun suara mahasiswa dan juga sebagai sarana pengendali lingkungan sekitarnya.
Mahasiswa juga dituntut untuk aktif dalam berbagai bidang dan semua peristiwa yang terjadi di
lingkungan Kampusnya,
Gerakan mahasiswa yang berhasil menumbangkan rezim presiden soeharto tahun 1998,
adalah momentum dimana gerakan mahasiswa dirasa sangat penting. Semenjak era reformasi era
keterbukaan pers mulai dijalankan. Kebebasan pers disuarakan. Tidak ada diskriminasi terhadap
rakyat untuk memperoleh informasi.
Dewasa kini dengan banyaknya jumlah Perguruan tinggi di Indonesia tapi hanya sedikit
saja yang mempunya Lembaga pers, padahal pers itu sangat penting bagi suatu Perguruan tinggi.
Dengan adanya Pers Mahasiswa seeorang bisa aktif dan mengetahui tujuan dan maksud dari
juralistik.
Seorang mahasiswa juga dituntut untuk hidup berorganisasi, dengan organsasi mahasiswa
bisa mengatur dirinya sendiri dan belajar untuk bertanggung jawab. Dengan jiwa kepemimpinan
dan tanggung jawab mahawiswa diharapkan bisa membawa perubahan yang baik untuk bangsa
indonesia. Tata ortanisasi bisa menjadi sarana yang sangat baik untuk mengembangkan potensi
seorang mahsiswa.
Kebutuhan mahasiswa akan informasi memaksa harus dbentuknya LPM, karena sebuah
informasi harus berisi data akurat dan cepat, dan untuk mendapatkannya itu dibutuhkan
pengetahuan tentang jurnalistik yang baik. Dengan adanya LPM sebuah Perguruan tinggi bisa
lebih mudah mengatur setiap kegiatan para mahasiswanya.
Media interaksi antar mahasiswa adalah hal yang sulit untuk didapatkan di era sekarang,
butuh sebuah wadah untuk menyatukan berbagai macam mahasiswa dari berbagai jurusan, agar
semua mahasiswa bisa menjadi sebuah kesatuan yang utuh.

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com


2. Tujuan LPM
Tujuan pendirian LPM adalah sebagai wadah untuk mahasiswa menyuarakan aspirasinya,
karena dengan adanya LPM mahasiswa akan mudah menyalurkan ide, baat, dan pemikirannya
tentang suatu hal yang menjadi perbincangan di dalam masyarkat.
Sebagai kontrol sosial Adalah asalah satu tujuan dari LPM, dengan adanya pers
kemungkinan adanya penyelewengan atau tindak diluar aturan aka diminimalisir karena adanya
suatu Lembaga Pes Mahasiswa.
Sebagai media interaksi antar mahasiswa. Dengan adanya LPM mahasiswa dai jurusan
yang bebeda akan mempu mengenal satu sama lain, dan juga Update info terkni dari LPM Suatu
Perguruan Tinggi
3. Nama LPM
LEMBAGA PERS MAHASISWA STISIPOL CANDRADIMUKA PALEMBANG
4. Visi Dan Misi
Visi
1. Menjadikan STISIPOL CANDRADIMUKA PALEMBANG sebagai Perguruan Tinggi
Yang Aktif Dalam Semua Bidang
2. Menjadikan mahasiswa menjadi Agent Informasi
Misi
1.
2.
3.
4.
5.

Menjadikan jurnalistik jadi ilmu pengetahuan yang menarik


Membuat suatu Organisasi yang kuat\
Menjadi sarana pengenalan mahasiswa
Pusat informasi mahasiswa
Aktif dalam menulis berita

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com

5. Struktur Organisasi LPM


Pimpinan Redaksi

: Sandy Kurniawan

Penanggung Jawab Umum

: Redho Agung

Layout

:Astawila Astra

Editor

: Puji Yudha

Fotografer

: Raindras

Reporter

: Ari Firmansyah

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com


BAB II
DESKRIPSI PRODUK

a. Jenis Product
WEBSITE (Blog)
b. Nama Product Dan Logo
URL LENSA

c. Slogan Product
Tekat Api LPM
d. Jangka Waktu Terbit
Update Terbaru
e. Ukuran Product
1000 Pixel (Tak Terhingga)
f. Jumlah Halaman
1. Home
2. HIMA
a. Sub Menu HIMAKOM
b. Sub Menu HMAC
3. UKM
a. Sub Menu MAPALA
b. Sub Menu KOMASIP
c. Sub Menu VOC
4. BEM
a. Sub Menu Pengurus
b. Sub Menu Kegiatan
c. Sub Menu Pemberitahuan
5. Yayasan
6. Mahasiswa

g. Wilayah Distribusi
Lingkungan Umum Dan Lingkungan Kampus

Kisah Penulis Sederhana I Shandy-Id.Blogspot.com

Anda mungkin juga menyukai