Anda di halaman 1dari 8

ODONTOGRAM

Odontogram adalah pemeriksaan terhadap seluruh keadaan gigi dan


mulut pasien dilakukan dan dicacatkan pada kunjungan pertama atau kesempatan
pertama sehingga memeberikan gambaran keadaan secara keseluruhan. Data ini di
simpan penting untuk membuat rencana perawatan kedokteran gigi secara
menyeluruh, juga sangat berharga sebagai data untuk keperluan identifikasi jika
diperlukan sewaktu-waktu.4
Odontogram selalu di tempatkan pada bagian awal dari lembar rekam
medik gigi. Setelah data identitas pasian dan data keadaan umum pasien.
Selanjutnya baru diikuti oleh lembar data perawatan kedokteran gigi yang
dilakukan.4

Setelah pengisian pertama maka pembuatan odontogram diulangi atau


dilengkapi :
a
b
c
d

Setiap satu tahun


Setiap kedatangan untuk control
Jika pasien akan pindah kota / dokter gigi, atau
Jika sebelum satu tahun sudah sangat banyak restorasi permanen yang
dilakukan.4
Pada odontogram berisi data :
a

Tanggal pemeriksaan untuk odontogram

b
c
d
e
f
g
h

Gambar denah gigi ( odontogram)


Hubungan oklusi
Ada atau tidaknya torus palatines, Torus mandibularis
Type langit langit-langit mulut ( palatum ) : Dalam/Sedang/Rendah
Ada atau tidaknya gigi berlebih (super numerary)
Ada atau tidaknya Diastem Sentral
Adakah anomali atau ciri-cirinya.4

Untuk mendukung Departemen Kesehatan RI dalam hal ini Direktorat


Jendral Pelayanan Medik bersama-sama dengan Fakultas Kedokteran Gigi baik
Swasta maupun pemerintah di seluruh Indonesia serta profesi-profesi terkait dan
kepolisian Negara RI menyusun Standar Nasional Rekam Medik Kedokteran gigi
dimana di dalamnya terdapat Odontogram.1
Setelah pengisian pertama, maka pembuatan odontogram ini dapat di
ulangi atau di lengkapi setiap satu tahun, setiap kedatangan atau control atau jika
pasien akan pindah kota atau dokter gigi serta dapat diperbaharui sebelum satu
tahun apabila sudah sangat banyak restorasi permanen yang dilakukan.1
Adapun pelaksanaan sosialisasi dilakukan melalui fakultas kedokteran
gigi dan dalam hal ini Rumah Sakit Gigi dan Mulut pendidikan yangmenwajibkan
mahasiswa membuat rekam medic sebelum mengerjakan pasien.1
2.4. TEKHNIK PENGISIAN ODONTOGRAM
1. Nomenklatur yang di gunakan adalah two digit system dengan :

Kwadran 1 untuk gigi tetap atas kanan


Kwadran 2 untuk gigi tetap atas kiri
Kwadran 3 untuk gigi tetap bawah kiri
Kwadran 4 untuk gigi tetap bawah kanan
Kwadran 5 untuk gigi anak atas kanan

Kwadran 6 untuk gigi anak atas kiri


Kwadran 7 untuk gigi anak bawah kiri
Kwadran 8 untuk gigi anak bawah kanan
1 Untuk memudahkan, maka pada saat pemeriksaan dalam mulut. dokter
atau perawat cukup membuat catatan ringkas dikertas terpisah pencatatan
kedalam gambar odontogram dilakukan kemudian berdasarkan catatan
ringkas tadi. Jika dokter pemeriksa mendiktekan hasil pemeriksaan dan
perawatan membuat catatan ringkas maka pemeriksaan untuk odontogram
ini dapat berlangsung cepat.
2 Pengisian gambar odontogram dilakukan dengan tanda-tanda seperti
lampiran yang ada di bawah ini :
No.

Tanda-tanda

keterangan

odontogram
1.

karies

2.

Gigi hilang /belum tumbuh

3.

Sisa akar

4.

Gigi gangren

5.

Gresi

6.

versi

7.

Rotasi

8.

Diastema

9.

AT

Atrisi

10.

MS

Mesio Dens

11.

PM

Paramolar

12.

Tumpatan amalgam

13.

Tumpatan sintetis

14.

Inlay sintetis

15.

Inlay logam

16.

Mahkota / jaket

17.

Mahkota logam

18.

Jembatan

19.

Gigi pasak

20.

PD

Protesa Sebagian

21.

FD

Protesa Penuh

22.

Karang Gigi

23.

staining

24.

Gigi Pasak

25.

Impaksi

3 Pengisian data selanjutnya :


Occlusi : oklusi diklasifikasikan secara sederhana. Tidak perlu terlalu

detil. Tujuan memberikan gambaran umum yang cepat terlihat.


Torus palatines : cukup jelas.
Palatum : berpedoman pada kaca mulut No.5 setengah kaca mulut

adalah palatum sedang.


Supernumerary teeth : dilihat apakah ada mesiodents, premolar ketiga
dan sebagainya. Jika ada, disebutkan jenis supernumerary dan

letaknya.
Diastema : yang umum adalah central diastema. Jika ada diastema lain
yang cukup jelas, termasuk general diastema harap ditulis.

Gigi anomaly : misalnya pogshaped pada incisive kedua atas, micro-

molar, gigi fusi, dan sebagainya. Jika ada, di jelaskan dimana letaknya.
Lain-lain : dicatat cirri-ciri lain diluar yang telah disebut. Cirri-ciri
tersebut yang bersifat menetap / permanen dan dapat ditemukan

sebagai cirri khas.


Tanggal pemuatan odontogram : ditulis kapan pemeriksaan dilakukan.
Jika dilakukan pemeriksaan kedua, maka dibuat odontogram baru dan
odontogram yang lama dapat dibuang, atau dipertahankan, namun
diletakkan dibawah odontogram yang baru, sehingga yang pertama
terlihat adalah keadaan gigi-geligi yang terakhir dicatat.4

2.5. PETUNJUK PENGISIAN


1. kop (Nama,Alamat,tanggal) : Di isi lengkap nama, alamat dan telepon
dokter gigi yang memeriksa.
2. No. File : Di isi urut sesuai sistim administrasi klinik bersangkutan.
3. Data pribadi pasien : cukup jelas.

Data Medik Yang perlu Diperhatikan : Di isi data-data yang penting yang

dapat mempengruhi keputusan pemberian obat atau tindakan medis.


Tanggal Pencatatan data : Di isi tanggal data di isi jika terjadi perubahan
data karena pindah alamat misalnya, maka tanggal pencatatan data di
ubah, atau formulir di isikan. Formulir baru yang di letakkan di atas
formulir data lama.

Odontogram : di buat pada saat pasien pertama kali datang sebagai


pemeriksaan

umum

didalam

mulut.

Pembuatan

diulang

pada

saatpengontrolan kembali, setelah satu tahun atau jika sudah terjadi


banyak perubahan permanen pada gigi geligi. Odontogram lama dapat di

buang. Atau diletakkan dibawah odontogram baru. Cara pengisian


odontogram : lihat tekhnik pengisian odontogram.
2.6. GAMBAR DENAH GIGI ODONTOGRAM

Occlusi

: Normal Bite / Cross Bite / Steep Bite

Torus Palatinus

: Tidak Ada / Kecil / Sedang / Besar / Multiple

Torus Mandibularis

: Tidak ada / sisi kiri / sisi kanan / kedua sisi

Palatum

: Dalam / Sedang / Rendah :

Supermumerary teeth : Tidak Ada / Ada :


Diastema

: Tidak Ada / Ada :

Gigi Anomali

: Tidak Ada :

Lain lain

Tanggal Pembuatan

:
Tanda Tangan

____________________

7. Lembar catatan perawatan : cukup jelas.4


Tanggal

gigi

Keluhan/Diagnosa

perawatan

paraf

Anda mungkin juga menyukai