Anda di halaman 1dari 4

SILABUS MATA KULIAH BERBASIS KOMPETENSI

Program Studi
: Teknologi Industri Pertanian
Mata Kuliah
: Mikrobiologi Industri
Kode MK
: TIP 309
Semester
: 3 (tiga)
SKS
: 3(2-1)

Team Teaching:
Prof. Nyoman Semadi Antara, Ph.D.
Anak Agung Made Dewi Anggreni, S.TP., M.Si.

Standar Kompetensi: mahasiswa Semester III dapat memahami dasar-dasar ilmu mikrobiologi, dapat memanfaatkan mikroorganisme dalam
industri, dan dapat melakukan pencegahan kerusakan bahan dan produk industri pertanian.
No.

Indikator Pencapaian

Materi Pokok

Mhs mampu memahami dan


menjelaskan ruang lingkup
mikrobiologi industri

Mhs dpt. menjelaskan


batasan MI
Mhs dpt. menyebutkan
disiplin ilmu pendukung MI
Mhs dapat menceriterakan
perkembangan MI yg
menunjang perkembangan
industri

Ruang lingkup mikro biologi


Indus tri:
Pembatasan mikrobiologi
industri (MI)

Perkembangan
mikrobiologi indusri

Mhs menerima
penjelasan
Diskusi
Melakukan analisis

Mhs dpt. menjelaskan cara


pengelompokan mikroba
Mhs dpt. menyebutkan dan
menjelaskan faktor-faktor
yg mempengaruhi
pertumbuhan mikroba
Mhs dapat menyebutkan
unsur-unsur penting dalam
memilih dan merancang
substrat pertumbuhan
mikroba

Dasar-dasar mikrobiologi:
Jenis mikroorganis me dan
pengelompokannya
Faktor-faktor yang
mempengaruhi
pertumbuhan mikrobia dan
kinetika pertumbuhannya

Substrat pertumbuhan
mikroorganisme

Mhs menerima
penjelasan
Diskusi
Melakukan analisis

Pengalaman
Belajar

Kompetensi Dasar

Mahasiswa mampu
menjelaskan dan memahami
dasar-dasar mikrobiologi

Alokasi
Waktu
(menit)

100

Media /
Sumber
Belajar

1,2,3,4,8

200

3,4,8

200

1,2,6,8

Penilaian
Mhs. Diberikan
tugas membuat
resume dari bahan
ajar dan hasil
diskusi

Mhs. Diberikan
tugas membuat
resume dari bahan
ajar dan hasil
diskusi

Mahasiswa mampu
menentukan metode isolasi
dan cara pengawetan mikroba
untuk keperluan analisis dan
penggunaan kultur

Mhs dpt. melakukan isolasi


mikroba
Mhs dpt. menjelaskan cara
mengawetkan mikroba

Isolasi dan pengawetan


mikrobia:
Metode isolasi mikrobia
yang memproduksi produk
yang bermanfaat
Metode pengawetan
mikrobia

Mhs menerima
penjelasan
Diskusi
Melakukan analisis

Mhs. Diberikan
tugas membuat
resume dari bahan
ajar dan hasil
diskusi

Mhs. mampu menjelaskan


cara dan pentingnya penapisan
mikroba untuk produksi
bioaktif

Mhs. dpt menjelaskan teknik


penapisan dan pentingnya untuk
produksi bioaktif

Penapisan mikroorganisme dan


produksi bioaktif
Teknik penapisan
Penapisan untuk produk
bioaktif

Mhs menerima
penjelasan
Diskusi
Melakukan analisis

Mhs. Diberikan
tugas membuat
resume dari bahan
ajar dan hasil
diskusi

Ujian I
6

Mahasiswa dapat menjelaskan


manfaat mikroba dalam
industri pangan

100

1,2,5

100

Mhs. Dpt. Menjelaskan


manfaat mikroba dlm
produk pangan terfermentasi
Mhs dpt menyebutkan
produk pangan terfermentasi
dari bahan nabati dan dapat
menjelaskan proses
produksinya
Mhs dpt menyebutkan
produk pangan terfermentasi
dari susu dan dapat
menjelaskan proses
produksinya
Mhs dpt menyebutkan
produk pangan terfermentasi
dari bahan daging dan dapat
menjelaskan proses
produksinya
Mhs dpt menyebutkan
produk pangan terfermentasi
dari bahan ikan dan hasil
laut serta dapat menjelaskan
proses produksinya
Mhs dpt menyebutkan

Pemanfaatan mirkoba dalam


industri pangan:
Produk
Pangan
Terfermentasi
Manfaat mikroba dalam
proses fermentasi
Produk fermentasi dari
bahan nabati

Produk fermentasi susu

Produk fermentasi daging,


ikan, dan telur

Mhs menerima
penjelasan
Diskusi
Melakukan analisis

Mhs. Diberikan
tugas membuat
resume dari bahan
ajar dan hasil
diskusi

400

4,7,8

produk pangan terfermentasi


dari bahan telur dan dapat
menjelaskan proses
produksinya
7

Mahasiswa mampu
memahami dan menjelaskan
manfaat mikroba dalam
industri non-pangan

Mahasiswa mampu
memahami dan menentukan
cara pencegahan kerusakan
bahan dan hasil industri
pertanian

Ujian Akhir Semester

Mhs dpt menjelaskan


peranan mikroba dalam
proses produksi enzim
Mhs dpt menjelaskan
peranan mikroba dalam
proses produksi MSG
Mhs dpt menjelaskan
peranan mikroba dalam
proses pengolahan limbah
Mhs dpt menjelaskan
peranan mikroba dalam
proses bioremidiasi
Mhs dpt menjelaskan
peranan mikroba dalam
proses produksi kompos
Mhs dpt menjelaskan
peranan mikroba dalam
proses produksi biogas

Pemanfatan mikroba dalam


industri non pangan
Tinjauan umum
pemanfatan mikroba dalam
industri non-pangan
Produksi Enzim
Produksi MSG
Pengolahan limbah secara
biologis
Bioremidiasi
Produksi kompos
Produksi Biogas

Mhs menerima
penjelasan
Diskusi
Melakukan analisis

Mhs dpt menjelaskan peran


mikroba pada proses
kerusakan bahan dan hasil
industri pertanian
Mhs dpt melakukan
pencegahan terhadap
kerusakan bahan dan hasil
industri pertanian

Peranan mikroorganisme pada


proses kerusakan hasil
pertanian dan cara
pencegahannya

Mhs menerima
penjelasan
Diskusi
Melakukan analisis

Mhs. Diberikan
tugas membuat
resume dari bahan
ajar dan hasil
diskusi

400

100

7,8

1,2,7

100

Sumber Pustaka:
1. Labeda, D.P. 1990. Isolation of Biotechnological Organisms from Nature. McGraww Hill Publishing Co. New York.

Mhs. Diberikan
tugas membuat
resume dari bahan
ajar dan hasil
diskusi

2.
3.
4.
5.
6.
7.

Lee, K.L. and S. Salminen. 2009. Handbook of Probiotics and Prebiotics (2nd edition). A John Wiley and Sons, Inc.New Jersey, USA.
Irianto, K. 2006. Mikrobiologi: Menguak dunia mikroorganisme (Jilid 1 dan 2). Yrama Widya. Bandung.
Hidayat, N., M.C. Padaga, dan S. Suhartini. 2006. Mikrobiologi Industri. Penerbit Andi. Yogyakarta.
Berry, D.R. 1988. Physiology of Industrial Fungi. Blackwell Scientific Publication. Boston.
Sikyta, B. 1983. Methods in Industrial Microbiology (Translated by K. Sigler). John Wiley and Sons. New York.
Anonimous. 1979. Microbial Process: Promising Technologies Developing Countries (Report of an Ad Hoc Panel of the Advisory Commitee
on Technology Innovation Board on Science and Technology for International Development Commission on International Relations).
National Research Council. National Academy of Sciences. Washington, D.C.
8. Ray, B. 2004. Fundamental Food Microbiology. CRC Press. Washington, D.C.

Anda mungkin juga menyukai