Anda di halaman 1dari 1

INDIKASI

Indikasi dari penggunaan veneers cukup besar. Dibuktikan dengan adanya


penggunaan venner ini pada gigi fraktur, diastema, gigi dengan kelainan
malformasi, perubahan posisi, dan perubahan warna.
Veener diindikasikan pada restorasi gigi permanen yang fraktur pada anak-anak ,
untuk memperbaiki kekuatan gigi serta ketahanan estetiknya.
Tabel1. Kelebihan dan kekurangan dari berbagai macam veeners, yang digunakan
untuk restorasi gigi permanen:
Veeners
Venner Komposit Direct

Kelebihan
- Tersedia untuk dokter
gigi
- Conservative
approache
- Estetik baik
- Baik di gingival
- Reparasi yang mudah
- Harga yang terjangkau

Indirect Porcelain veener

Direct-Indirect Composite
veener

Conservative
approache
Estetik baik
Sangat baik di gingival

Conservative
approache
Estetik baik
Baik di gingiva
Polimerasi yang
lengkap
Reparasi yang mudah
Harga yang terjangkau

Kekurangan
- Teknik yang sulit
- Membutuhkan
pengalaman klinis
- Tidak cocok untuk gigi
yang resiko
perubahan warnyanya
tinggi
-

Membutuhkan dua
kali kunjungan
Membutuhkan lebih
banyak preparasi
Teknik yang sulit
Reparasi yang sulit
Harga yang mahal
Membutuhkan
kemampuan teknik
Membutuhkan waktu
yang lama
Membutuhkan
peralatan tambahan

Anda mungkin juga menyukai