Anda di halaman 1dari 17

CASE REPORT SESSION

TENSION HEADACHE
Oleh : Meuthia Nadhiroh H, S.Ked
Pembimbing : dr. Azwar Djauhari, M.Kes

STATUS PASIEN

Identitas Pasien
Nama
: Ny. Y
Jenis Kelamin : Perempuan
Umur
: 49 tahun
Pekerjaan
: PRT
Pendidikan : SMA
Alamat
: Rt 08 Pakuan Baru
Tanggal periksa: 27 Maret 2015

Latar Belakang Sosio-ekonomi-lingkungan-keluarga


Status Perkawinan
: sudah menikah
Jumlah anak
: 2 orang
Status ekonomi keluarga
: cukup
Kondisi Rumah
:
Pasien tinggal di sebuah rumah permanen yang
agak pengap karena ventilasi yang kurang.
Mempunyai 2 kamar tidur, 1 ruang tamu yang
bergabung dengan ruang keluarga, dan mempunyai
1 dapur .Kamar mandi menggunakan wc jongkok
dengan sumber air yang berasal dari sumur

Kondisi Lingkungan Keluarga :


Pasien tinggal bersama suaminya. pasien bekerja
sebagai pembantu rumah tangga. suami pasien
bekerja sebagai buruh bangunan.
Aspek Psikologis di Keluarga
:
Pasien mengaku sering banyak pikiran karena
masalah ekonomi keluarga.

Keluhan Utama
:
Pasien datang ke Puskesmas dengan
keluhan sakit kepala sejak 3 hari yang lalu

Riwayat Penyakit Sekarang


:
Nyeri kepala dirasakan pasien sejak 3 hari sebelum
ke puskesmas. Nyeri dirasakan seperti ditekan-tekan
mulai dari dahi hingga kepala bagian tengah dan
terasa berat terutama di daerah kepala bagian
belakang dan tengkuk. Nyeri dirasakan terus menerus
dan tidak hanya pada satu sisi kepala. Tidak ada
muntah. Pasien juga tidak ada mengeluhkan
pandangan ganda. Tidak ada gangguan pada
pendengaran, tidak ada telinga berdengung.

Ketika nyeri kepala nya muncul pasien juga


merasakan badannya lemas, mual dan nyeri di
daerah ulu hati nya. Pasien mengaku sudah
sejak 3 hari ini pasien tidak nafsu makan dan
susah tidur
Pasien mengaku sedang memiliki masalah
pribadi dan sering mengalami keluhan
serupa jika pasien kelelahan ataupun banyak
pikiran. Menurut pengakuan pasien dalam 6
bulan ini pasien mengalami keluhan serupa
berkali kali dan hilang dengan mengkonsumsi
obat penghilang nyeri

Riwayat Penyakit Dahulu/keluarga :


1 tahun yang lalu Pasien pernah mengalami
keluhan yang sama
Riwayat penggunaan obat dalam jangka waktu yang
lama disangkal
Hipertensi disangkal
Diabetes melitus disangkal
Riwayat trauma kepala disangkal

Pemeriksaan Fisik
:
Keadaan Umum
Keadaan sakit
: tampak sakit ringan
Kesadaran
: compos mentis
Suhu
: Afebris
Nadi
: 86 kali/menit
Tekanan darah
: 130/90 mmHg
Pernafasan
: 22 kali/menit

Pemeriksaan Anjuran
Darah Lengkap
Kolesterol Total
Diagnosis Kerja
Tension Headache

Manajemen.
Promotif :
Menjelaskan

kepada pasien mengenai penyakit tension


headache yang dideritanya
Menjelaskan penyebab dari penyakit tension headache
Menjelaskan bahwa penyakit tension headache dapat
timbul dengan faktor pencetus stres

Preventif :
Mengkonsumsi

makananan dengan gizi seimbang.

Kuratif :
Non

Perbanyak olahraga
Kompres leher belakang dengan menggunakan air
hangat dan lakukan sesering mungkin.

Farmakologis :

Farmakologi :

Paracetamol 500 mg 3x1


Vit B comp

Rehabilitatif
Meningkatkan

daya tahan tubuh dengan mengatur pola


makan yang bergizi untuk pemulihan kesehatan tubuh
pasien.

TINJAUAN PUSTAKA
Definisi

Tension Type Headache (TTH) adalah nyeri kepala yang


disebabkan oleh tegangnya otot pada wajah, leher atau
kulit kepala. Disebut juga muscle-contraction headache.
TTH merupakan sakit kepala yang paling sering terjadi.
TTH ini timbul karena adanya kontraksi yang terus menerus
dari otot-otot kepala, wajah, kuduk dan bahu. Kontraksi
yang terus menerus ini akan menimbulkan nyeri otot yang
di referred ke kepala (muscle contraction headache).
Muscle contraction ini timbul oleh karena adanya
ketegangan jiwa anxietas, tension, atau depresi

ANALISA KASUS
ANALISIS PASIEN SECARA HOLISTIK
a. Hubungan anamnesis, diagnosis dengan keadaan rumah

Pasien tinggal di sebuah rumah permanen yang agak


pengap karena ventilasi yang kurang. Mempunyai 2
kamar tidur, 1 ruang tamu yang bergabung dengan ruang
keluarga, dan mempunyai 1 dapur .Kamar mandi
menggunakan wc jongkok dengan sumber air yang
berasal dari sumur.
Tidak ada hubungan antara kondisi rumah dan tempat
tinggal pasien dengan penyakit yang diderita oleh
pasien.

Hubungan diagnosis dengan aspek psikologis di


keluarga
Pasien mengaku sering banyak pikiran karena masalah
ekonomi keluarga
ada hubungan antara aspek psikologis dengan
penyakit pasien karena faktor
pencetus penyakit
tersebut salah satunya adalah stres

Hubungan kausal antara beberapa masalah dengan


diagnosis
Kausal penyebab tension headache yang diderita
pasien pasien mempunyai masalah psikologis sehingga
itu menjadi faktor pencetus timbul penyakit tersebut

DOKUMENTASI

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai