Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN

1. SOAL LDS (LEMBAR DISKUSI SISWA)


Diskusikanlah dengan kelompokmu mengenai hal-hal berikut ini:
a. Apakah di sekitarmu banyak terdapat penggangguran? Mengapa hal
tersebut bisa terjadi?
b. Bagaimana cara untuk mengatasi pengangguran tersebut?
c. Mengapa orang-orang harus bekerja? Tahukah kamu apa tujuan orang
bekerja?
2. SOAL TERTULIS
a. Sebutkan tanaman palawija yang ditanam di Indonesia!
b. Jelaskan alas an orang harus bekerja!
c. Buatlah sebuah karangan dari gambar tersebut? (sawah)
d. Sebutkan sumber-sumber energy yang terdapat disekitar kita!
e. Tuliskanlah lambang pecahan setengah dan seperempat!
3. SOAL LISAN
a. Sebutkan contoh kekayaan alam yang berupa hasil hutan!
b. Sebutkan contoh benda-benda yang dapat digerakkan oleh angin!
c. Sebutkan akibat apabila seseorang tidak memiliki semangat kerja!
d. Sebutkan pokok-pokok pikiran dari bacaan tersebut!
e. Bagaimana cara membaca bilangan 1/3 dan 1/6?
4. TUGAS MANDIRI (PRODUK)
Ceritakanlah kembali bencana alam yang kamu lihat ditelevisi dengan
kalimatmu sendiri!

Instrumen Penilaian
a. Penilaian Sikap
Lembar pengamatan siswa saat diskusi

Perilaku yang diamati

b.

Bertanggungj
N
o

Nama
Peserta
Didik

Jumlah Skor

Kerjasama

Ketelitian

awab
T

SL
S TP

34

e
m

SL

b
a

1.
2.
3.
4.
5.

Keterangan :
TP : Tidak pernah
KD : Kadang-kadang
SR : Sering
SL : Selalu
Berilah dengan tanda centang () pada kolom yang sesuai.
Kriteria penilaian: jumlah skor maksimal tiap kriteria X 10 : 12 = (4 + 4
+ 4) X10 : 12 = 100
Penilaian Soal Tertulis dan Lisan
Penilaian Soal dengan Daftar Periksa
N

Nama Peserta

o.

Didik

Soal
1

Nilai
4

Keterangan

1.
2.
3.
4.
5.

Keterangan:
Skor maksimal tiap soal adalah 5
Tuliskan skor masing-masing soal pada kolom yang telah di sediakan!
Kriteria Penilaian: jumlah skor maksimal tiap soal X 4 : 5 + 5 + 5 + 5 +5 X 4
= 100
c. Penilaian Produk

Menceritakan peristiwa alam berdasarkan gambar (banjir)


No

Kriteria

Bagus (3)

Cukup (2)

Perlu Berlatih (1)

Kesesuaian

Isi cerita sesuai

Sebagian besar

Isi cerita kurang

dengan

dengan topik.

isi cerita sesuai

sesuai dengan

dengan topik.

topik.

.
1.

topik
2.

3.

Kerapian

Ditulis dengan

Ditulis dengan

Ditulis dengan

penulisan

sangat rapi

cukup rapi

tidak rapi

Penggunaa

Semua kata

Cukup banyak

Kurang

n kosakata

menggunakan

menggunakan

mebggunakan

baku

kosakata baku

kosakata baku

kosakata baku

Kriteria Penilaian : jumlah skor maksimal tiap kriteria X 100 : 9 = (3 + 3 + 3)


X 100 : 9 = 100

Anda mungkin juga menyukai