Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KEGIATAN

MASA ORIENTASI PESERTA DIDIK


(MOPD)
SMK al-KHOZINI GANJARAN GONDANGLEGI
TAHUN PELAJARAN 2015/2016
I.

LATAR BELAKANG
Lingkungan Sekolah Dasar dan Lingkungan sekolah
Menengah Kejuruan agak berbeda untuk Peserta Didik baru.
Lingkungan sekolah Menengah Kejuruan merupakan lingkungan
baru yang harus mereka kenal dan tahu, sehingga nantinya tidak
asing buat mereka. Kurikulum, model pembelajaran dan tingkat
kesulitan pelajaran di Sekolah. Sebelum memasuki sekolah baru,
Peserta Didik perlu diperkenalkan terlebih dahulu tentang
lingkungan di sekolahnya. Adapun yang perlu diketahui oleh
Peserta Didik baru antara lain suasana gedung sekolah, program
kurikulum, guru, teman, fasilitas sekolah dan berbagai kegiatan
ekstra kurikuler yang akan didikuti oleh para Peserta Didik.
Adapun berbagai kegiatan pengenalan ini nanti akan terangkum
dalam kegiatan dengan sebutan MOPD (Masa Orientasi Peserta
Didik).
Melalui MOPD diharapkan Peserta Didik dapat mengenal dan
mampu menyesuaikan diri dengan lingkungan baru-nya, yaitu
lingkungan SMK al-KHOZINI, sehingga apa yang menjadi Visi dan
Misi sekolah dapat terwujud.

II. DASAR PELAKSANAAN


I.1 Visi dan misi SMK al-KHOZINI Gondanglegi
I.2 Program
Kerja
KePeserta
Didikan
SMK
al-KHOZINI
Gondanglegi
I.3 Program kerja OSIS SMK al-KHOZINI Gondanglegi Periode
2015/2016

II. TUJUAN KEGIATAN


II.1

II.2

Mengaktualisasikan Prestasi & Kreativitas dan bakat para


Peserta Didik khususnya Peserta Didik/siswi SMK al-KHOZINI
Gondanglegi
Memotivasi para Peserta Didik dalam meningkatkan minat,
bakat, dan prestasi baik bidang akademik maupun
nonakademik melalui peran dan karya nyata.

III. NAMA KEGIATAN


Proposal Masa Orientasi Siswa (MOS) SMK al-KHOZINI GONDANGLEGI 2015

IV.

Kegiatan ini bernama Masa Orientasi Peserta Didik (MOPD)


Peserta Didik SMK al-KHOZINI 2015 .
SASARAN
Kegiatan Masa Orientasi Peserta Didik (MOPD) SMK al-KHOZINI
Gondanglegi ini diharapkan mendapatkan partisipasi aktif dari:
Seluruh peserta Masa Orientasi Peserta Didik (MOPD) Tahun
Pelajaran 2015/2016.

V. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan Masa Orientasi Peserta Didik (MOPD) SMK al-KHOZINI
Gondanglegi dilaksanakan mulai tanggal 01 s.d 03 Mei 2015 di
Gedung Putri SMK al-KHOZINI.

VI. AGENDA KEGIATAN (Terlampir)


VII. SUSUNAN KEANGGOTAAN
Kegiatan Ajang Prestasi dan Kreativitas Peserta Didik (Ekspresi)
tahun 2015
diselenggarakan oleh OSIS SMK al-KHOZINI
Gondanglegi dengan susunan panitia sbb:
1) Anisyah Curlyllah

1. Ketua Pelaksana

1) Siti Aisyah
2. Sekretaris

3. Bendahara
Sie Bidang Kordinator
1) Sie Bidang Humas

1) Siti Nur Aisyah

1) Mei Sri

2) Vida Maulani

2) Alif Indriani

2) Sie

Bidang :

Dokumentasi
3) Sie
Perlengkapan

Bidang :

1) Alfia Khusnul Khotimah


1) Sofiatul aini
2) Riski Amalia
3) Mega Wati
4) Dewi Safitri

4) Sie Bidang Konsumsi

1) Addina Fazelin
2) Nur Halimah

5) Sie Bidang Keamanan

1) Difla Anisa Maulidia


2) Dewi karlina

ANGGARAN( Terlampir )

Proposal Masa Orientasi Siswa (MOS) SMK al-KHOZINI GONDANGLEGI 2015

Proposal Masa Orientasi Siswa (MOS) SMK al-KHOZINI GONDANGLEGI 2015

XI

PENUTUP
Proposal kegiatan ini disamping merupakan seperangkat
ketentuan sebagai acuan dasar dan pedoman pelaksanaan
kegiatan, juga merupakan bahan untuk dipertimbangkan dalam
menjalin kerjasama serta proMOPDi dengan pihak-pihak yang siap
mendukung suksesnya kegiatan ini.
Kiranya dapat kita fahami bahwa tanpa dukungan dari
berbagai pihak, kegiatan di atas tidak dapat terwujud. Untuk itu
pada kesempatan ini kami menyampaikan terima kasih dan
penghargaan yang setinggi-tingginya kepada semua pihak yang
telah dan akan berpartisipasi menyukseskan kegiatan ini.
Akhirnya semoga kegiatan Masa Orientasi Peserta Didik
(MOPD) SMK al-KHOZINI Gondanglegi ini dapat terselenggara
dengan lancar dan bermanfaat bagi kita semua. Amin.

Ketua Pelaksana,

Sekretaris,

Anisyah Curlilah

Fida Maulani
Mngetahui,
Wakasek Urusan
Kesiswaan
Nur fatma, S.PdI.
Menyetujui,
Kepala Sekolah

Drs.H. Abdul Mannan


Qoffal.

Proposal Masa Orientasi Siswa (MOS) SMK al-KHOZINI GONDANGLEGI 2015

Anda mungkin juga menyukai