Anda di halaman 1dari 2

Pengertian dasar Permukiman dalam UU No.

1 Thn 2011 adalah


bagian dari lingkungan hunian yang terdiri atas lebih dari satu
satuan perumahan yang mempunyai prasarana, sarana, atau
kawasan pedesaan.
UU No.4 Thn 1992 tentang Perumahan dan Permukiman,
Permukiman adalah bagian dari lingkungan hidup diluar kawasan
lindung, baik berupa kawasan perkotaan maupun perdesaan yang
berfungsi sebagagai lingkungan tempat tinggal atau lingkungan
hunian dan tempat kegiatan yang mendukung perikehidupan dan
penghidupan
Permukiman menurut para Ahli :
Menurut Dwi Ari & Antariksa (2005), permukiman
merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia
karena dalam menjalankan segala bentuk aktivitasnya,
manusia
membutuhkan
tempat
bernaung
dan
melindungi dirinya dari berbagai macam bahaya
seperti hujan dan bahaya lainnya yang dapat muncul
sewaktu-waktu. Dalam memilih tempat tinggal,
masyarakat tidak selalu terpaku pada kondisi rumah itu
sendiri tetapi lebih memperhatikan kelengkapan dari
fasilitas kegiatan dan sosial di lingkungan tempat
tinggal serta kemudahan aksesibilitasnya.
-

Menurut Koestoer (1995), batasan permukiman


adalah terkait erat dengan konsep lingkungan hidup
dan penataan ruang. Permukiman adalah area tanah
yang digunakan sebagai lingkungan tempat tinggal
atau lingkungan hunian dan tempat kegiatan yang
mendukung peri kehidupan dan merupakan bagian dari
lingkungan hidup di luar kawasan lindung baik yang
berupa kawasan perkotaan atau pedesaan.
Menurut Parwata (2004), menyatakan bahwa
permukiman adalah suatu tempat bermukim manusia
yang telah disiapkan secara matang dan menunjukkan
suatu tujuan yang jelas, sehingga memberikan
kenyamanan kepada penghuninya
Menurut Van der Zee (1986), menyatakan
permukiman merupakan suatu proses seseorang
mencapai dan menetap pada suatu daerah.
Menurut Finch dalam Wayang (1980), permukiman
merupakan tempat hidup manusia dan melakukan
berbagai
macam
aktivitas,
sedangkan
pola
permukiman dapat diartikan sebagai suatu tempat
(ruang) atau suatu daerah tempat penduduk
berkumpul
dan
hidup
bersama,
menggunakan
lingkungan
setempat
untuk
mempertahankan,
melangsungkan, dan mengembangkan hidupnya.

Anda mungkin juga menyukai