Anda di halaman 1dari 27

KESEHATAN

REPRODUKSI
REMAJA
Dr.Siti Wulandari KA

REMAJA
MENURUT WHO
USIA 10-19 TAHUN
UU PERLINDUNGAN ANAK NO.23 THN
2002
USIA 10-18 TAHUN

REMAJA
Remaja Awal
: 10-13 tahun
Remaja Tengah : 14-16 tahun
Remaja Akhir
: 17-19 tahun
Masa Remaja merupakan masa peralihan
Dari masa anak-anak menuju dewasa
Terjadi perubahan fisik dan psikis
Proses awal kematangan organ reproduksi
(pubertas)

PERUBAHAN FISIK REMAJA


1.Spesifik adalah pertumbuhan fisik secara linier
terjadi amat cepat usia 10 th, usia 2 tahun
lebih lambat.
2.Perbedaan fisik laki-laki dan perempuan adalah
pertumbuhan organ reproduksinya karena
perbedaan hormon .

PERUBAHAN FISIK REMAJA


LAKI-LAKI

PEREMPUAN

PERUBAHAN SUARA
PERTUMBUHAN KUMIS,JAMBANG
PERTUMBUHAN JAKUN

PAYUDARA MEMBESAR

OTOT DADA,BAHU,LENGAN
MELEBAR

PINGGUL MELEBAR

PERTUMBUHAN ALAT KELAMIN

PERTUMB.RAHIM&VAGINA

PERUMBUHAN RAMBUT
KELAMIN,KETIAK ,DADA

PERUMBUHAN RAMBUT
KELAMIN,KETIAK

JERAWAT

JERAWAT

PERTUMBUHAN BB &TB

PERTUMBUHAN BB &TB

EJAKULASI AWAL/MIMPI BASAH

MENSTRUASI

PERKEMBANGAN PSIKIS REMAJA

Pencarian identitas diri


Kepekaan Emosi meningkat
Perkembangan intelegensia
Perubahan perilaku seks

Perbedaan tanda awal


kematangan seksual antara
laki-laki dan perempuan
~ Remaja laki-laki :
- Mengalami mimpi basah
~ Remaja perempuan :
- Menstruasi

Mimpi Basah
Pengertian :
Keluarnya cairan sperma
ketika tidur

Proses Mimpi Basah


Testis memproduksi
sperma tiap hari
Sperma
ditampung
Saat penuh
terjadi ejakulasi
Tidak sadar
(mimpi basah)

Sengaja
(masturbasi)

Mimpi basah
Pubertas : Mudah terangsang
Ejakulasi pada saat tidur secara alamiah
memperbarui semen
Sesuatu yang normal, tanda pubertas
Pakaian basah dipagi hari, malam mimpi
merangsang, ketakutan, tak ingat
sesuatu

Menstruasi
Pengertian Menstruasi :
Proses peluruhan lapisan dalam
(endometrium) yang banyak
mengandung pembuluh darah dari
uterus melalui vagina

Proses
Menstruasi
Penebalan dinding rahim

Pelepasan Sel Telur yang telah matang,


menunggu untuk dibuahi

Bila tidak dibuahi,


dinding rahim dan sel
telur akan luruh

Satu periode menstruasi, yang bertahan


dari 2 sampai 8 hari, menandakan
permulaan siklus baru. Rata-rata rentang
waktu bagi siklus menstruasi adalah 28
hari namun dapat berbeda dari 21 sampai
36 hari, atau bahkan lebih lama.

Menstruasi
Awalnya tidak teratur, bisa 2 x per bulan, selama
3 tahun
Bila sudah teratur akan menetap s/d menopause
(berhenti menstruasi) sekitar usia 50 tahun
Kegiatan sehari-hari tetap
Kadang perasaan tak enak di perut bagian
bawah sbl/ssd menstruasi, menghilang sendiri
Kadang konstipasi (lebih sering) BAB tak terasa
(jarang)
Kram/sakit

ORGAN REPRODUKSI
WANITA

(Folikel III)

(Folikel II)

(Folik
el de
graf)

1.OVARIUM (INDUNG TELUR)


Terdapat pada kiri kanan ujung tuba dan terletak dirongga panggul.
Memproduksi hormon estrogen dan progesteron
ukuran 3x3x2 cm.
2.TUBA FALLOPII (SALURAN TELUR)
Merupakan dua saluran pada kanan kiri rahim 10 cm
yang menghubungkan uterus dengan ovarium
3.FIMBRAE (UMBAI-UMBAI)
Penghubung uterus dengan ovarium berfungsi menangkap sel telur
yang dikeluarkan indung telur
4.UTERUS (RAHIM)
Bentuk seperti buah pear,berongga dan berotot
Uk pjg 9 cm dan lebar 6 cm sebesar telur ayam.
Berat Normal 30-50 gr saat hamil s/d 1000 gr.

5.SERVIKS ( LEHER RAHIM)


Bag.bawah rahim memproduksi cairan
berlendir (mucus). Saat ovulasi
(pembuahan) mucus yang dihasilkan makin
banyak,elastik dan licin.Hal ini membantu
spermatozoa mencapai uterus
6.VAGINA
merupakan saluran elastis berakhir pada
rahim.

ORGAN GENITALIA
LAKI-LAKI

1.TESTIS
Penghasil H.testosteron dan spermatozoa
2.SKROTUM
merupakan kulit pelindung testis berguna menjaga
kestabilan suhu.
3.VAS DEFERENS
Saluran sperma dari testis menuju uretra.
4.PROSTAT,VESIKULA SEMINALIS
Kelenjar penghasil sperma
5.PENIS
Saluran untuk pengeluaran sperma dan air seni.

Setiap makhluk hidup


(Manusia, Hewan, Tumbuhan)
mempunyai kemampuan untuk
ber-reproduksi, yaitu
kemampuan untuk
melanjutkan keturunan,
dengan cara yang berbeda

Proses reproduksi yang


bertanggung jawab dipengaruhi
kesiapan :
Fisik, dimana pertumbuhan tubuh dan
organ reproduksi telah sempurna
Psikis, kesiapan mental bagi seseorang
untuk menjadi orang tua yang
bertanggung jawab
Sosial ekonomi

Hubungan Seks Usia Muda Berisiko Kanker


Hubungan atau kontak seksual pada usia di bawah 17
tahun merangsang tumbuhnya sel kanker pada alat
kandungan perempuan, karena pada rentang usia 12
hingga 17 tahun, perubahan sel dalam mulut rahim
sedang aktif sekali. Demikian diungkapkan seorang ahli
kebidanan.
"Saat sel sedang membelah secara aktif (metaplasi)
idealnya tidak terjadi kontaks atau rangsangan apa pun
dari luar, termasuk injus (masuknya) benda asing dalam
tubuh perempuan," kata dr Teti Ernawati dari Rumah
Sakit Cipto Mangunkusumo di Jakarta

Anda mungkin juga menyukai