Anda di halaman 1dari 2

SAP MATA KULIAH

BIOLOGI LAUT
A. INFORMASI UMUM
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Mata Kuliah
Kode Mata Kuliah
Semester
Jurusan
Program
Bobot SKS

:
:
:
:
:
:

Biologi Laut
BIO 3327
V
Biologi
Strata Satu (S1)
3 (Tiga)

B. DESKRIPSI MATA KULIAH


1. Urgensi Mata Kuliah dalam Jurusan/Program Studi
Mata kuliah Biologi Laut merupakan mata kuliah wajib pada program studi Biologi. Mata kuliah ini
membahas tentang pengertian lingkungan laut, yang meliputi geografi laut Indonesia, faktor-faktor
lingkungan, dan zonasi atau pemintakan lingkungan laut; kehidupan dilaut yang meliputi: berbagai
bentuk kehidupan di laut dan Klasifikasi biota yang terdiri dari: tumbuhan-tumbuhan laut dan
hewan-hewan laut; membahas mengenai metodologi penelitian biologi laut serta menjelaskan
hubungan manusia dan Biota laut.
2. Topik-topik dan Time Line Perkuliahan
PERTEMUAN
I
II
III

IV

VI

VII

VIII
IX
X
XI
XII

POKOK BAHASAN
Lingkungan Laut
Berbagai Bentuk
Kehidupan di Laut
Berbagai Bentuk
Kehidupan di Laut
Metodelogi Penelitian
Biologi Laut

Metodelogi Penelitian
Biologi Laut

Metodelogi Penelitian
Biologi Laut

Metodelogi Penelitian
Biologi Laut

Jenis-Jenis Biota Laut

SUB POKOK BAHASAN


Lingkungan laut
Berbagai jenis Tumbuh-tumbuhan laut
Berbagai jenis hewan Laut
Metode penelitian plankton
Pengumpulan sampel
Pengawetan sampel
Analisis data
Metode penelitian Ikan
Pengumpulan sampel
Pengawetan sampel
Analisis data
Metode penelitian Bentos
Pengumpulan sampel
Pengawetan sampel
Analisis data
Metode penelitian Karang
Pengumpulan sampel
Pengawetan sampel
Analisis data
Tumbuh-tumbuhan laut
Hewan laut
Rumput laut

UJIAN TENGAH SEMESTER


Jenis-Jenis Biota Laut

Jenis-Jenis Biota Laut

Ekosistem Laut dan Pantai

Avertebrata
Vertebrata
Bioteknologi budidaya
Produk alam laut
Daur biogeokimia
Produktivitas primer

XIII

Ekosistem Laut dan Pantai

XIV

Ekosistem Laut dan Pantai

XV

Ekosistem Laut dan Pantai

XVI

Rantai makanan di laut


Sifat umum ekosistem laut
Sifat umum ekosistem pantai
Ekosistem terumbu
karang
Ekosistem mangrove
Ekosistem
Lamun

UJIAN AKHIR SEMESTER

3. Buku/Sumber/Bahan Rujukan
a. Romimohtarto, K W. 2005. Biologi Laut. Ilmu Pengetahuan tentang Biota Laut. PT Penerbit
Djambatan, Jakarta.
b. Whitten et al, 1999. Biologi Laut. PT. Prenhallindo, Jakarta.
c. Kimball, John W . 2004. Biologi.Erlangga, Jakarta.
d. P.B. Wesz. 1981. Elements of Biology. Mc. Graw-Hill Book Comp. Inc; New York
e. Campbell, Neil A. 2006. Biologi. Erlangga, Jakarta.
f. Fried, George H. & George J. Hademenos. 1990. Schaums : Biology. McGraw - Hill Company Inc.
New York.
C. TUJUAN MATA KULIAH
1.
2.
3.
4.
5.

Memahami Lingkungan Laut


Memahami berbagai kehidupan di laut
Memahami Metodologi Penelitian Biologi Laut
Memahami jenis-jenis biota laut dan kaitannya dengan manusia
Memahami Ekosistem laut dan pantai

D. STRATEGI PEMBELAJARAN
1.
2.
3.
4.

Ceramah
Diskusi
Presentasi
Mencari Informasi

E. EVALUASI
1. Jenis Evaluasi
1. Ujian Mid Semester
2. Ujian Akhir Semester
3. Evaluasi Alternatif
- Paper/Makalah
- Keaktifan kelas
- Presentasi
- Perilaku/Akhlak
2. Bentuk Evaluasi
1. Essai
2. Pilihan Ganda
3. Menjodohkan
4. Soal Ompong

:
:
:
:
:
:
:

40
40
20
5
5
5
5

%
%
%
%
%
%
%

3. Ketentuan/sanksi Tentang Keterlambatan/Kecurangan


Mahasiswa yang terlambat 15 menit setelah perkuliahan atau ujian dimulai, tidak diperkenankan
untuk mengikuti Kuliah atau Ujian yang berlangsung. Mahasiswa yang melakukan kecurangan
dalam Ujian tidak diperkenankan untuk melanjutkan ujiannya. Jika sangat fatal, maka
mahasiswa tersebut dianggap tidak lulus (harus mengulang).

Anda mungkin juga menyukai