Anda di halaman 1dari 1

1

Pengertian reservoir
Reservoir adalah media atau habitat tempat patogen atau agen infeksius tumbuh subur,
memperbanyak diri dan berkembangbiak dengan cepat (Timmreck,2005)

Macam reservoir
a Manusia
b Hewan
c Artropoda dan lain lain
( Budiarto, 2003 )

Tipe reservoir pada manusia, hewan dan lingkungan


Tipe reservoir pada manusia :
1 Carrier, adalah orang yang terkena infeksi tetapi belum meiliki tanda tau gejala yang
jelas, dan dapat menularkan infeksi yang diderita kepada orang lain. Carrier memiliki
3 tipe yaitu :
1 Para carrier yang terjangkit infeksinya tidak terlihat selama infeksi itu

berkembang.
2 Para carrier yang berada pada tahap inkubatori
3 Para carrier yang berada dalam tahap pemulihan
Orang yang terkolonisasi adalah orang yang menyimpan suatu agen infeksius namun

orang tersebut tidak terinfeksi


Orang yang sakit maksudnya adalah orang yang terinfeksi dan mempunyai tanda dan
gejala penyakit (Arias, 2010)

Tipe reservoir hewan yaitu :


1
2
3

Orang yang makan daging binatang yang menderita penyakit


Melalui gigitan binatang sebagai vektornya
Binatang penderita penyakit langsun menggigit manusia (Notoatmodjo,2007)

Tipe reservoir pada lingkungan


Air dan tanah merupakan reservoir lingkungan utama untuk beberapa agen patogenik
bagi manusia. Contohnya Pseudomonas yang dapat hidup dan berkembangbiak di air dan
Coccidioides adalah jamur yang hidup di tanah pada zat organik yang busuk. Infeksi
jamur ini ditularkan melalui pernapasan (Arias, 2010)

Anda mungkin juga menyukai