Anda di halaman 1dari 14

PERAWATAN METODE

KANGGURU

BY : LILIK HANIFAH, SST

PENGERTIAN
Metode kangguru yaitu
asuhan kontak kulit dg kulit,
yg juga disebut perawatan
metode kanguru, adalah :
merupakan bentuk interaksi
orang tua dg bayinya, dimana
ibu menggendong bayinya dg
kontak kulit dengan kulit
pada posisi vertikal, kepala di
antara payudaranya selama
20 menit atau lebih.

NEXT.....
Metode kangguru atau perawatan bayi ditemukan sejak
tahun 1983, sangat bermanfaat utk merawat bayi yg lahir
dg berat badan rendah baik selama perawatan di rumah
sakit ataupun di rumah.
Metode kangguru mampu memenuhi kebutuhan asasi
bayi berat lahir rendah dg menyediakan situasi & kondisi
yg mirip dg rahim ibu, shg memberi peluang utk dpt
beradaptasi baik dg dunia luar.

KEUNTUNGAN METODE KANGGURU

Meningkatkan hubungan emosi ibu anak


Menstabilkan suhu tubuh , denyut jantung ,
& pernafasan bayi
Meningkatkan pertumbuhan dan berat
badan bayi dengan lebih baik
Mengurangi lama menangis pada bayi

NEXT.....

Memperbaiki keadaan emosi ibu dan bayi


Meningkatkan produksi asi
Menurunkan resiko terinfeksi selama perawatan di RS
Mempersingkat masa rawat di RS

KRITERIA BAYI UNTUK METODE KANGGURU


Bayi dg berat badan 2000 g
Tidak ada kelainan atau penyakit yg menyertai
Refleks & kordinasi isap & menelan yg baik
Perkembangan selama di inkubator baik
Kesiapan dan keikutsertaan orang tua, sangat
mendukung dalam keberhasilan.

NEXT.....
Dengan adanya PMK tidak berarti semua bayi
prematur boleh keluar dari inkubator.
PMK intermitten (jangka pendek) boleh dimulai
pada bayi dalam proses penyembuhan yang
masih memerlukan infus atau sedikit tambahan
oksigen.
PMK kontinu (terus-menerus) baru dapat
dilakukan jika bayi dalam keadaan stabil,
bernapas alami tanpa bantuan oksigen.

CARA MELAKUKAN METODE KANGGURU


1. Posisi kanguru.
Bayi diletakkan diantara
payudara ibu dlm posisi
tegak dg dada, bayi
menempel pada dada ibu.
Kepala bayi dipalingkan ke
sisi kanan atau kiri, dg posisi
sedikit tengadah. Kedua
tungkai bayi ditekuk sedikit
seperti posisi kodok, ibu
memakai baju kangguru.

NEXT.....
Bayi hanya mengenakan
popok, topi hangat, dan kaus
kaki. Tetapi apabila suhu
sedang dingin, boleh
dipakaikan baju tanpa lengan
berbahan katun yang dibuka di
bagian depannya, agar dada
bayi tetap dapat menempel
(kulit ke kulit) pada dada ibu.

NEXT.....
2. Monitor
Selama bayi cukup mendapat ASI dan berada dlm
dekapan ibu, biasanya suhu akan mudah
dipertahankan antara 36,5- 37,5C. Walaupun
demikian, pemantauan suhu ketiak bayi perlu
dilakukan setiap 6 jam selama 3 hari pertama PMK
dimulai. Selanjutnya pengukuran dilakukan 2 kali
sehari. Selain suhu, ibu perlu memantau pernapasan
bayi. Pernapasan normal bayi prematur berkisar 4060 kali per menit dan kadang dapat disertai periode
apnu (tidak bernapas).

NEXT.....
3. Waktu dan siapa saja.
PMK idealnya dilakukan 24 jam sehari, tetapi pd
permulaan dpt dilakukan bertahap dari minimal 60 menit,
kemudian ditingkatkan sampai terus-menerus, siang &
malam, disela hanya utk mengganti popok. Ibu dapat
tetap melakukan pekerjaan sehari2 seperti berdiri, duduk,
memasak, jalan2, bahkan bekerja. Waktu tidur pun
ibu dapat berbaring atau setengah duduk sambil tetap
mempertahankan posisi kanguru.

NEXT.....
Ibu harus tetap menjaga kebersihan pribadi dg mandi
2 kali sehari dan sering mencuci tangan. Ketika ibu
berhalangan, PMK tetap dapat diteruskan oleh anggota
keluarga lain seperti ayah atau nenek.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai