Anda di halaman 1dari 24

Buku Panduan 1on1 Friendship

1on1 Friendship
Mengapa One-on-One Friendship?
1on1 Friendship merupakan jejaring yang memupuk nilai-nilai dan praktek-praktek
keadilan sosial melalui dialog, kerja sama, dan kepedulian terhadap sesama. Keadilan
sosial dalam 1on1 Friendship merujuk pada ide-ide dan praktek-praktek yang mampu
menopang terbentuknya masyarakat yang sejahtera dan sejajar. 1on1 Friendship
berhadap untuk menjadi terdepan dalam membangun jejaring antar pelajar, pemudapemudi, teman-teman dan kalangan profesional yang memiliki kepedulian terhadap
keadilan sosial. Adapun tujuan 1on1 Friendship adalah mengarustamaan keadilan
sosial, mewujudkan gagasan keadilan, menjadi agen perubahan, mengapresiasi
perbedaan, dan berkontribusi terhadap kebaikan dan kesejahteraan masyarakat dalam
skala lokal dan global.
Persahabatan merupakan aset untuk bekerjasama baik dalam lingkup lokal maupun
global dalam mengusung isu-isu keadilan sosial. 1on1 Friendship mengajak pelajar,
dermawan, profesional, pendidik dan pecinta keadilan sosial dengan berbagai latar
belakang bahasa, budaya dan lokasi untuk membentuk persahabatan yang tulus,
bermakna dan berguna dengan dasar penghargaan terhadap sesama, perbedaan dan
kepedulian terhadap isu-isu keadilan sosial. 1on1 Friendship terutama bermaksud
meningkatkan jejaring antar pelajar dari berbagai negara, budaya dan agama untuk
meningkatkan pemahaman mereka tentang budaya-budaya dunia dan peranan mereka
dalam kepasitas sebagai calon pemimpin dunia. Pemahaman yang beragam
diharapkan mampu memacu dialog, kolaborasi yang kreatif dan aktivitas sosial yang
bermakna.
Visi
Persahabatan yang memupuk kesadaran dan kepemimpinan untuk keadilan sosial.
1on1 Friendship memupuk keadilan sosial dan menyediakan jejaring untuk
bekerjasama antar individu dengan latar belakang beragam, untuk meningkatkan
pemahaman keberagaman budaya, untuk menjembatani kebhinekaan, untuk
meningkatkan kualitas kepemimpinan, dan untuk memupuk dialog yang akan
membantu tercainya keadilan sosial
Tujuan

Memupuk persahabatan antar individu yang mampu memimpin, memiliki


kehidupan yang bermakna dan berkontribusi terhadap masyarakat.
Mengarustamakan ide dan praktek keadilan sosial dan mengadakan perubahan
secara lokal maupun global melalui pendidikan, beasiswa, dan pemberdayaan
perempuan.
Membangun kerjasama antar pelajar maupun individu dengan latar belakang
yang beragam untuk meningkatkan kapasitas kepemimpinan dalam menangani
isu-isu keadilan sosial.
Membentuk karakter yang bertanggung jawab dan bermakna dengan saling
berbagi keahlian demi terbentuknya masyarakat yang adil, damai dan sejahtera
tanpa memandang sekat pembatas keagamaan, kebudayaan, perbedaan gender,
dan negara.

1. Registrasi
Sebelum bergabung di Jejaring 1on1 Friendship sebagai anggota, Anda diharuskan
mendaftarkan diri terlebih dahulu ke situs http://1on1friendship.com. Silahkan di klik link
berikut ini untuk melakukan pendaftaran. Setelah itu silahkan klik Create an Account
disebelah kanan Anda. Seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 1.1: Registrasi


Isikan form nya dengan nama lengkap, username, email dan password nya. Setelah itu,
klik button Next untuk ke langkah selanjutnya.

Gambar 1.2: Registrasi Tahap 2

Pada tahap pendaftaran selanjutnya ini, Anda diminta untuk mengisi basic information
tentang diri Anda. Mohon diisi dengan selengkap-lengkapnya untuk data pribadi Anda.
Seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 1.3: Registrasi Tahap 3


Pada tahap selanjutnya ini, Anda diminta untuk Change Avatar dengan foto Anda.
Mohon diupload avatar Anda dengan benar. Seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 1.4: Registrasi Tahap 4

Silahkan klik Next untuk tahap selanjutnya. Pada tahap ini, Anda diminta aktivasi
account dari email yang di daftarkan tadi. Silahkan cek email Anda yang sudah
dikirimkan oleh system untuk di klik link nya. Tetapi, jika di dalam pesan email tidak
ada masuk. Mohon dicek di spam email Anda, karena bisa jadi email nya masuk di
spam bukan di pesan baru, seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 1.5: Registrasi Tahap 5

Gambar 1.6: Registrasi Tahap 6

Gambar 1.7: Registrasi Tahap 6

Ketika Anda sudah klik aktivasi email, maka akan keluar gambar seperti berikut ini.

Gambar 1.8: Registrasi Tahap 7


Silahkan login menggunakan username dan password yang tadi Anda daftarkan.
Setelah itu klik login, seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 1.9: Registrasi Tahap 8


Tahap pendaftaran nya sudah selesai, ketika login Anda akan diarahkan ke halaman
Network. Seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 1.10: Registrasi berhasil

2. Change Avatar
Pada bagian ini Anda akan mengetahui cara mengganti Avatar atau Photo Profile.
Silahkan klik nama Anda yang berada disebelah kanan. Seperti pada gambar dibawah
ini.

Gambar 2.1: Change Avatar Tahap 1


Ketika klik nama langsung diarahkan ke profile 1on1 Friendship Anda. Pada tahap ini
Anda bisa langsung menganti avatar dengan cara pilih Change Avatar seperti pada
gambar dibawah ini.

Gambar 2.2: Change Avatar Tahap 2

Pada tahap selanjutnya ini Anda diminta untuk upload photo, silahkan diupload foto
nya. Seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 2.3: Change Avatar Tahap 3 (selesai)

3. Change Cover
Pada bagian ini Anda akan mengetahui cara mengganti Cover Profil 1on1 Friendship.
Silahkan pilih Modify Cover, seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 3.1: Change Cover Tahap 1

Silahkan di upload cover nya. Seperti contoh pada gambar dibawah ini, cover akan
berubah dengan gambar yang kita upload.

Gambar 3.2: Change Cover Tahap 2 (selesai)

4. Add Friends
Menambahkan teman, silahkan klik View All Members seperti pada gambar berikut
ini.

Gambar 4.1: Add Friends Tahap 1


Setelah di klik View All Member akan terlihat orang-orang yang sudah bergabung di
1on1 Friendship. Silahkan add as friends yang ingin dijadikan teman nya. Seperti
pada gambar dibawah ini.

Gambar 4.2: Add Friends Tahap 2


Pada tahap selanjutnya ini menampilkan window Add New Friend, dimana Anda
diminta untuk klik button Add Friend. Seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 4.3: Add Friends Tahap 3


Setelah di klik Add Friend, maka akan keluar window baru yang menyampaikan
teman kita akan menerima permintaan undangan pertemanan. Seperti pada gambar
dibawah ini.

Gambar 4.4: Add Friends Tahap 4

5. Posting
Membuat posting status baru di 1on1 Friendship dapat dilakukan dengan mudah,
dengan masuk ke halaman profile kita. Kemudian pilih tab stream, lalu ketikkan
posting status baru nya. Seperti pada gambar berikut ini.

Gambar 5.1: Posting Status

Gambar 5.2: Contoh Posting Status

6. Join Club
Bergabung di Club 1on1 Friendship Anda akan banyak belajar mulai dari Bahasa
Inggris, Agama, Menulis Jurnal, Mendapatkan Beasiswa dan lain-lainnya. Untuk
bergabung di Club yang diinginkan, silahkan pilih View all clubs, setelah itu Anda
akan melihat club-club yang ada. Seperti pada gambar dibawah.

Gambar 6.1: Join Club Tahap 1

Gambar 6.2: Join Club Tahap 2


Pada tahap selanjutnya ini diminta untuk memilih club yang ingin Anda join. Misalnya:
English Reading & Listening, silahkan di klik. Maka Anda akan diarahkan ke halaman group
dari Reading & Listening. Setelah itu, lalu klik button Join Club nya. Seperti pada gambar
dibawah ini.

Gambar 6.3: Join Club Tahap 3

Gambar 6.4: Join Club Tahap 4 (berhasil)

7. Create Club
Create Club ini bertujuan untuk Anda ingin membuat club sendiri yang memiliki
tujuan berbagi ilmu dan inspirasi kepada teman-teman 1on1 Friendship. Berikut ini
adalah cara untuk membuat club baru, seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 7.1: Create Club Tahap 1

Gambar 7.2: Create Club Tahap 2

Gambar 7.3: Create Club Tahap 3

Gambar 7.4: Create Club Tahap 4

Gambar 7.5: Create Club Tahap 5

Gambar 7.6: Create Club Tahap 6

Gambar 7.7: Create Club Tahap 7

Gambar 7.8: Create Club Tahap 8

Gambar 7.9: Create Club Tahap 9

Gambar 7.10: Create Club Tahap 10

Gambar 7.11: Create Club Tahap 11 (berhasil)

8. Events
Events di 1on1 Friendship berfungsi memberikan informasi baik jadwal belajar,
seminar dan lain-lain melalui streaming video dari club. Misalnya: Club English
Conversation. Silahkan di klik events nya untuk join, seperti pada gambar dibawah
ini.

Gambar 8.1: Events

9. Streaming Video
Streaming video ini bertujuan untuk bisa komunikasi langsung dengan teman-teman
1on1 Friendship maupun dengan Mentor 1on1 Friendship melalui video. Berikut ini
adalah caranya streaming video, seperti pada gambar dibawah ini.

Gambar 9.1: Streaming Video Tahap 1

Gambar 9.2: Streaming Video Tahap 2

Gambar 9.3: Streaming Video Tahap 3

Gambar 9.4: Streaming Video Tahap 4

Gambar 9.5: Streaming Video Tahap 5 (berhasil)

Anda mungkin juga menyukai