Anda di halaman 1dari 4

1.

Berikan alasan serta jelaskan secara rinci, mengapa SDA harus


dikelola, jelaskan pula lima aspek pengelolaannya serta cara
pelestariannya.
2. Sebutkan dan jelaskan jenis-jenis mata air, serta jelaskan apa yang
dimaksud dengan akuifer bebas dan akuifer terkekang, dan jelaskan
pula dimana letak perbedaan sumur dangkal dengan sumur dalam.
3. Sebutkan parameter-parameter yang mempengaruhi nilai
permeabilitas tanah
4. Didapatkan data suatu percobaan pada table dibawah, tentukan
konduktivitas hidrauli (K) rata-rata perhari
ulanga
n
1
2
3
4
5

To
(mnt)
4
4
5
6
7

tn(mnt)

tn-to

V(ml)

L (cm)

8
9
9
11
13

4
5
6
5
6

20
20
20
20
20

40
40
40
40
40

Jawab :
4.)ulangan 1
Q = v/t , 20 ml = 0,02 l = 0,02 dm = 20 cm
20 cm
Q = 240 detik =0,083 cm /detik

K=

Q x L 0,083 x 40
3
=
=3,32 x 10 cm/dt
hxA
50 x 20

K=

3,32 x 10 x

24 x 3600
=2,868 m/hari
100

Ulangan 2
Q = V/t = 20/300 = 0,067
K=

K=
Ulangan 3

cm / detik

Q x L 0,067 x 40
=
=2,68 x 10 3 cm/ dt
hxA
50 x 20
2,68 x 10 3 x

24 x 3600
=2,315 m/hari
100

H
(cm)
50
50
50
50
50

A
(cm2)
20
20
20
20
20

Q = V/t = 20/360 = 0,056


K=

K=

cm / detik

Q x L 0,0 56 x 40
=
=2,24 x 10 3 cm/dt
hxA
50 x 20
2,24 x 10 3 x

24 x 3600
=1,935 m/hari
100

Ulangan 4
Q = V/t = 20/300 = 0,067
K=

K=

cm / detik

Q x L 0,067 x 40
=
=2,68 x 10 3 cm/ dt
hxA
50 x 20
2,68 x 10 3 x

24 x 3600
=2,315 m/hari
100

Ulangan 5
Q = V/t = 20/360 = 0,056

cm / detik

K=

Q x L 0,056 x 40
3
=
=2,24 x 10 cm/ dt
hxA
50 x 20

K=

2,24 x 10 x

24 x 3600
=1,935 m/hari
100

Sehingga didapat nilai rata rata konduktivitas ( K ) =


2,868+ 2,315+ 1,935+2,315+1,935
=2, 1726 m/hari
5

3.) Parameter yang mempengaruhi nilai permeabilitas tanah


1. Ukuran butiran tanah
2. Struktur dari pori pori tanah

3. Nilai void ratio tanah


4. Air
5. Kandungan udara

2.) Jenis Jenis Mata Air


a) Mata Air Depresi terjadi karena muka tanah memotong muka air
tanah
b) Mata Air Kontak terjadi karena formasi lolos air berada di atas
formasi kedap air yang memotong muka tanah
c) Mata Air Artesis terjadi karena adanya tekanan dari akuifer tekan
melalui outcrop atau bukaan di muka tanah
d) Mata Air Retakan terjadi pada daerah yang mengalami retakan

Akuifer Tertekang adalah suatu akuifer dimana air tanah terletak


dibawah lapisan kedap air dan mempunyai tekanan lebih besar dari
pada tekanan atmosfer
Akuifer Bebas adalah suatu akuifer dimana air tanah yang umum
dijumpai pada daerah endapan aluival dan biasanya digunakan
sebagai sumber air bersih bagi penduduk sekitar

1. Dari segi sumber air tanah


Sumur dangkal : Akuifer bebas
Sumur dalam : Akuifer Terkekang
2. Dari segi tinggi muka air sumur
Sumur dangkal : sama dengan tinggi muka air tanah
Sumur dalam : lebih tinggi/lebih dangkal dari muika air tanah,
bahkan dapat mencapai permukaan tanah
3. Dari segi eksplorasi berlebihan
Sumur dangkal : turunnya muka air tanah
Sumur dalam : tanah berongga, sehingga dapat menyebabkan
penurunan permukaan tanah dan intrusi air laut

1.)
SDA harus dikelola karena merupakan sumber kehidupan
bagi makhluk hidup yang ada di muka bumi ini khusunya manusia
yang selalu bergantung pada air.
Cara pelestariannya :
Pengolahan air tercemar,pengolahan air limbah, pengembangan
tekhnologi pengendalian pencemaran
Penerapan tekhnlogi irigasi air limbah

Rehabilitasi kerusakan hulu sungai termasuk juga adanya


reboisasi
Pelaksanaan analisa dampak lingkungan bagi proyek proyek
pembangunan atau investasi
Penerapan aturan siapa yang membuat pencemaran dialah
yang bertanggung beban biaya penanggulangan pencemaran

Anda mungkin juga menyukai