Anda di halaman 1dari 14
Standar Pembuatan Laporan Siswa Perhotelan IDeA Indonesia. Cover Halaman Judul Kata Penghantar Daftar Isi BABI Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Tujuan Training (Praktek Kerja Lapangan) Manfaat Praktek Kerja Lapangan ‘Waktu dan Tempat Pelaksanaan. BABII Tinjauan Umum Pendiskripsian dari hotel tempat anda bekerja (tempat, fa kenyamanan, kelebihan dsb). BABII Pembahasan Department yang tersedia pada hotel tersebut (Jelaskan secara general) Pengertian dari Department yang di ambil pada hotel yang berkaitan Kegiatan yang menjadi tanggung jawab anda pada hotel yang berkaitan. BABIV Penutup 1, Kesimpulan dan Saran Ketentuan dalam penulisan laporan : Menggunakan jenis huruf times new roman Ukuran judul pada cover menggunakan ukuran 16 (Times New Roman) Laporan ditulis rata kanan kiri Gustify) Menggunakan 1,5 spasi setiap barisnya Ukuran huruf sebesar 12 dan untuk judul bab sebesar 14. Ukuran kertas menggunakan kertas Ad Margin yang digunakan adalah kiri ;4 em, kanan: com, atas: 3 em dan bawah; 3 em LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN FOOD AND BEVERAGE SERVICE DEPARTMENT By: Name Student Number : International Development Academy Indonesia (IDeA Indonesia) 15 A Kampus Iring Mulo, Metro Timur 2013 KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Warahmatulloh Wabarakatuh. Puji Syukur alhamdulih kami panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat, hidayat, serta inayahnya serta taufiknya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan laporan praktek kerja lapangan (Training) yang dilaksanakan di Hotel Ibis Tamarin Jakarta dengan baik. Dengan tersusunnya laporan ini kami mengucapkan terima kasih kepada: Bapak Eko Desrianto selaku Managing Director IDeA Indonesia, Bapak. Bapak ress Dan semua pihak yang telah membantu hingga terselesainya laporan ini eeu Dalam pelaksanan praktik mengajar dan menyusun laporan praktik pengalaman lapangan (Training) masih banyak kekurangan oleh Karena itu, kritik dan saran yang sifatnya untuk kemajuan sangat penulis harapkan. Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi kami khususnya dan pembaca pada umumnya Wassalamu‘alaikum Warohmatulich Wabarokatuh Metro, September 2012 SUTARNO DAFTAR ISI 1. Cover. 2. Halaman Judul . 3. Kata Pengantar.. 4. Daftar Isi. BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah 3 1.2. Tujuan Training (Praktek Kerja Lapangan) 6 1.3 Batasan Masalah . es 1 1.4 Manfaat Praktek Kerja Lapangan. 8 1,5 Waktu dan Tempat Pelaksanaan . 9 BAB II PEMBAHASAN 2.1 Hotel Ibis Taman... sovonnnne 10 2.2 Macam-macam Department... en n 23. Pengertian Food and Beverage Service. 2 24. Kegiatan Food and Beverage Service 18 BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan dan Saran, sn seonnnnnnnnnnns 14 BABI PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Dewasa ini perkembangan ekonomi semakin pesat. Perkembangan ekonomi tidak terlepas dari industri barang dan jasa yang menghasilkan laba. Salah satu dari berbagai macam industry terscbut adalah perhotelan. Perhotelan adalah industry di bidang jasa yang menawarkan penginapan sebagai item utamanya, Lebih jauh lagi, perhotelan berkembang dengan berbagai fasilitas pendukung yang memiliki daya tarik dan daya jual tersendiri. Bahkan di berbagai hotel menonjolkan fasilitas hoteInya dan dapat menjadi cirri khas sebush hotel Industri pethotelan mempunyai prospek ke depan yang mnjanjikan sebagai dunia usaha Tetapi tidak semua orang biasa terjun dan bekerja di hotel, karena perhotelan ‘memiliki standar tertentu untuk pegawainya, Dibutuhkan pendidikan dan pelatihan perhotelan untuk mengenal dunia hotel dan mempersiapkan diti terjun ke dunia perhotelan. Untuk iti seseorang yang ingin bekerja di hotel harus mengikuti on the Job Training terlebih dahulu. 1.2 Tujuan Praktek Kerja Lapangan Tujuan mengikuti on the Job training ini adalah agar calon merasakan bagaiman bekerja di hotel yang sesungguhnya. Sclain itu juga tujuan dari on the Job training ini adalah untuk mempersiapkan diri dan ‘membekali diri dengan pengalaman yang diklakukan selama training sebelum terjun ke dunia industri perhotelan, 1.3 Manfaat Praktek Kerja Lapangan ‘manfaat mengikuti on the job Training ini adalah untuk mengenal dan ‘menambah wawasan mengenai dunia pethotelan serta dapat menjadi bekal calon pekerja hotel sebelum benar-benar terjun ke dunia pethotelan, 1.4 Waktu dan Tempat Pelaksanaan Waktu pelaksanaan training ini adalah di mulai pada tanggal sampai dengan tanggal.... Dan tempat pelaksanaan on the Job Training ini adalah di Hotel Ibis Tamarin Jakarta, 2.1. Hotel Ibis Tami BABII TINJAUAN UMUM Jakarta Hotel Ibis Jakarta Tamarin terletak di pusat kota, dekat dengan pusat perbelanjaan utama dan hanya 7 Km dari Jakarta Convenntion Centre sehingga membuatnya ‘menjadi tujuan bagi para wisatawan. Selain itu, letak Hotel Ibis Tamarin sangat dekat dengan Monumen Nasional di Jakarta yaitu hanya sekitar 2 Km dari hotel 2. 2, Fasilitas- Fasilitas Hotel Ibis Tamarin Jakarta 221, 2.2.2. Guest Room Standar 1 Tempat Tidur Ganda Kamar ini memiliki ruangan yang cerah, warna- warni dan modern, udara Standard Room AC menawarkan akomodasi yang fantastis pada hharga yang besar, Ini memiliki 21 saluran televisi kabel, meja kerja, teh / kopi, dan 1 tempat tidur nyaman, Ruangan ini berkapasitas 2 orang, dewasa, Standard 2 Single Bed Kamar ini memiliki ruangan yang cerah, wama- wari yang modern, uudara Standard Rom AC. Selain itu juga ruangen ini menawarkan akomodasi yang fantastis pada harga yang besar. Ruangan ini memiliki 21 saluran televise kabel, meja kerja, teh / kopi, dan 2 single bed nyaman, Ruangan ini berkapasitas 2 orang dewasa Food Beverage Outlet Restoran La Table Anda semua dapat menikmati sarapan prasmanan, Ibis Tamarin menyediakan sarapan prasmanan tersebut pada pukul 06.30 sampai pukul 10.00 pagi, Menu sarapan tersebut yaitu menu yang, menggabungkan semua elemen dari sarapan makanan tradisional. Di ibis Tamarin anda akan menemukan nerbagaui macam makanan yang ada di dunia juga makanan-makanan yang mencakup spesialis Lokal. Gumara Bar anda semua bias mendapatkan hiburan jika anda mengunjungi Gumara Bar yang terletak pada Hotel Ibis Tamarin. Opening Hours : 08,00-24.00 ‘Opening [Monday ]Tuesday [Wednesday | Thursday ] Friday Saturday ] Sunday Midday [Open [Open | Open Open [Open [Open | Open Evening [Open [Open | Open Open [Open [Open | Open Room Service 1. Hot Dishes 2. Cold Snack Banquet Meeting Room yang terdapat di Hotel Ibis Tamarin Jakarta Room Boardroo ] Class ‘Theatre | U-Shape Banquet | Height | Surface Name m | room Maninjau | 40 5 15 5 2 275m | 44nr Mentawai | 120 30 70 70 6 300m | 130m Singkarak | 40 15 15 15 2 275m | 36m" Equipment © Flipchart # Audio and video equipment # Overhead projector © Number of meeting rooms © WIFI Wireless Internet access 2.3 Macam- macam Department yang ada pada Hotel 1. Food And Beverage Service Food and Beverage Service adalah bagian daru hotel yang mengurus dan bertanggung jawab terhadap kebutuhan pelayanan makanan dan minuman serta kebutuban lain yang terkait, dari para tamu yang tinggal mau pun ‘yang tidak tinggal di hotel tersebut dan di kelola secara komersial serta professional Food and Beverage Product Food and Beverage Product adalah bagian dari hotel yang mengurus dan bertanggumgy jawab terhadap kebutuhan makanan dan minuman para tamu, tugas dari department ini adalah menyiapkan semua makanan yang dibutuhkan para tamu di kitchen, Setelah selesai menyiapkan semuanya, tugas akan diambil alih oleh Food and Beverage Service untuk ‘menghantarkannya kepada tamu. House Keeping House Keeping adalah bagian dari hotel yang mengurus dan bertanggung Jawab terhadap kebersihan kamar dan kenyamanan tamu yang ‘mengunjungi hotel tersebut. Front Office Front Office adalah bagian dari hotel yang mengurus dan bertanggung Jawab terhadap registrasi dan tamu yang datang pada hotel baik yang check in mau pun yang check out, BAB III PEMBAHASAN 3.1 Pengertian Food and Beverage Service Food and Beverage Department adalah bagian daru hotel yang mengurus dan bertanggung jawab terhadap kebutuhan pelayanan makanan dan minuman serta kebutuhan lain yang terkait, dari para tamu yang tinggal mau pun yang tidak tinggal di hotel tersebut dan di kelola seeara komersial serta professional 3.2 Bagian- Bagian Food and Beverage Ser e department Dj hotel Ibis ‘Tamarin Jakarta terdiri dari section yang memiliki tugas dan tanggung jawab yang berbeda : 1. Restaurant La Table 2, Room Service 3. Gumarang Bar 4 Banquet Berikut ini adalah beberapa fugsi dari bagian-bagian Food and Beverage; 1. Restaurant La Table Sebagai waiter bertanggung jawab memberikan pelayanan makanan dan ‘minuman kepada tamu dan sequence of service; greeting the guest, ‘memandu tamu ke meja, setting tamu, give the menu, taking order, repeat the order, serve the food and beverage, clear up the food and the beverage and bi 2, Room Servie a. Sebagai runner, kita harus menghantarkan makanan dan minuman ke amar. Ada pun steps nya adalah © Prepare makanan yang di pesan © Menghantarkan ke kamar tamu © Billing © Clear up b. Sebagai Order Taker. Order Taker adalah scorang operator yang bertugas menerima dan ‘menyampaikan informasi atau pesan dari luar mau pun dalam serta kepada karyawan, 3. Gumarang Bar Di dalm Gumarang Bar ada seseornag yang disebut dengan Bartender Bartender adalah sescorang yang bertugas meracik berbagai macam ‘minuman mulai dari minuman non alcohol sampai yang beraleohol. 4, Banquet Banquet merupakan outlet Food and Beverage department yang bertugas ‘untuk menangani segala macam kegiatan pesta atau jamuan yang diselenggarakan oleh suatu panitia atau pihak lain yang membuat pesanan ke hotel. BABIV PENUTUP 4.1. Kesimpulan Hotel Ibis Tamarin Jakarta merupakan salah satu hotel berbintang 3 yang terbaik di Jakarta, dengan segala fasilitas dan pelayanan yang diberikan kepada semua tamunya, Hotel Ibis Tamarin Jakarta terus berusaha untuk ‘meningkatkan pelayanan yang baik dengan melakukan perbaikan terhadap tas dan juga mutu pelayanan dari semua karyawamnya., ibis Tamarin Jkarta juga meningkatkan kualitas hotelnya sehingga selalu dapat bersaing di industri perhotelan di Indonesia, Dengan adanya pengalaman praktek kerja lapangan ini penulis memperoleh pengetahuan dan penglaman di bidang pethotelan khususnya pengetahuan tentang hotel Ibis Tamarin Jakarta, Sehingga dengan ini penulis mendapatkan bekal untuk ilmu agar dapat terjun ke dunia perhotelan. 4,2, Saran Dalam menciptakan insane pariwisata yang berkualitas, kegiatan praktek kerja lapangan ini sangat penting untuk dilakukan, Selain itu praktek kerja lapangan dapat menciptakan perilaku yang berorientasi terhadap pelayanan, karyawan hotel khususnya Food and Beverage Service Depaetment harus ‘meningkatkan pelayanan techadap para tamu dan keramah-tamahan kepada kkaryawan lain yang ada di hotel. Pelayanan yang sangat baik kepada tamu, bias menamabah citra yang baik bagi hotel dari sudut pandang tamu, sehingga tamu tersebut merasa puas dan nyaman ketika berada di hotel, Keramah-tamahan kepada karyawan lain yang ada di hotel dilakukan demi kelancaran pelayanan yang akan diberikan kepada tamu hotel. Selain itu, untuk mengingat pentingnyaindustri pariwisata ini khususnya pada bidang perhotelan, maka ada baiknya informasi tentang hotel ini perlu ditingkatkan dan dikembangkan lagi demi tereapainya kemajuan dalam bidang perhotelan

Anda mungkin juga menyukai