Anda di halaman 1dari 1

LatihanSoaluntukPemrogramanPLC

1. Suatu Sistem Lampu Flip Flop, ketika tombol Start (%IX0.0) ditekan maka Lampu 1 (%QX0.0)
akan ON selama 5 detik, kemudian Lampu 2 (%QX0.1) akan ON selama 3 detik, dan akan
berulanglagikeLampu1.KeduaLamputidakpernahONbersamaan.Setelah5siklus(1siklus
dihitung dari Lampu 2), sistem akan OFF. Sistem juga bisa dimatikan manual dengan menekan
tombolStop(%IX0.1).
Tips:Gunakan2TimerTONdan1CounterCTU

2. Perhatikangambarberikutini:
Supply Valve
%QX0.1

Mixer Motor
%QX0.2

CONTROL PANEL

Upper
Level Switch
%IX0.5

START

%IX0.0

STOP

%IX0.2

INDICATOR
Lower
Level Switch
%IX0.4

%QX0.0

Proses:

Drain Valve
%QX0.3

SistemON/OFFmelaluipushbuttonSTART(%IX0.0)danSTOP(%IX0.2)
JikasistemOn,makaIndicator%QX0.0akanON
Jikaisitangkibelumpenuh,makaSupplyValve(%QX0.1)akanONhinggatangkipenuh.
(perhatikanSensorUpperLevelSwitch%IX0.5)
Setelahtangkipenuh,dilanjutkanProsesMixing,MixerMotor(%QX0.2)akanONselama10
detik
DilanjutkandenganProsesPengosonganmelaluiDrainValve(%QX0.3)
DrainValveakanOFFsetelahSensorLowerLevelSwitch%IX0.4tidakmendeteksiadaair
Prosesberulangkembali
Jikasiklustelahberulang3X(dihitungdariDrainValve),makasistemakanOFFdanIndicator
Complete(%QX0.4)akanON
JikasaatSistemON,namuntangkisudahpenuh,makalangsungdilanjutkankeprosesmixing

TIPS:
PerhatikankondisiSensorUpper/LowerLevelSwitch!
SensorUpperLevelSwitchtidakmungkinONjikaSensorLowerLevelSwitchtidakON!

TrainingOtomasi1Agustus2015

JurusanTeknikElektro,UnivKristenMaranatha

Anda mungkin juga menyukai