Anda di halaman 1dari 7

RETINOBLASTOMA

Disusun oleh: Paulus Jonathan (406147038)


FK UNTAR

APA ITU RETINOBLASTOMA?


suatu tumor ganas yang menyerang Retina. Pada
umumnya terjadi pada anak anak, namun
dapat juga muncul pada orang dewasa.
Retinoblastoma biasanya muncul pada anak
dengan usia dibawah 5 tahun. Tersering pada
usia 2-4 tahun.

APA SAJA YANG MENYEBABKAN


RETINOBLASTOMA?

kelainan genetik (mutasi atau pembelahan


abnormal dari sel retina) serta merupakan
penyakit keturunan.

APA SAJA GEJALA RETINOBLASTOMA ?


Leukokoria (mata
kucing) -> Bila
terkena sinar, mata
akan memantulkan
cahaya putih
Penglihatan
menurun
Mata Juling
Mata merah
Mata menonjol
keluar

MENGAPA KITA HARUS WASPADA


DENGAN RETINOBLASTOMA?
menyebabkan kebutaan sampai dengan kematian
Penyakit ini sangat sulit untuk disembuhkan,
sehingga alangkah baiknya bila penyakit ini
terdeteksi lebih cepat.

BAGAIMANA CARA UNTUK


MENYEMBUHKANNYA?

pengangkatan bola mata dan pemberian


kemoterapi serta Radioterapi.
deteksi dini sangat penting untuk mencegah hal
hal yang tidak diinginkan.

BAGAIMANA CARA MENDETEKSI


RETINOBLASTOMA?

Jika anak anda memiliki


masalah pada mata nya terutama
gejala gejala yang sudah
disebutkan diatas, SEGERA
bawa anak anda ke dokter untuk
dilakukan pemeriksaan.

Anda mungkin juga menyukai