Anda di halaman 1dari 3

DEPARTEMEN KESEHATAN RI

POLITEKNIK KESEHATAN MATARAM JURUSAN KEPERAWATAN

FORMAT PENILAIAN KETERAMPILAN


1. Mata Ajaran
2. Keterampilan
3. Pengertian

: KMB III
: Mengatur Posisi Supinasi (Telentang)
: Posisi terlentang adalah posisi dimana klien berbaring

terlentang dengan kepala dan bahu sedikit elevasi menggunakan bantal.


4. Tujuan
:
1. Untuk klien post operasi dengan menggunakan anastesi spinal.
2. Untuk mengatasi masalah yang timbul akibat pemberian posisi pronasi
yang tidak tepat.
NO
1.

PELAKSANAAN KETERAMPILAN

YA

TIDAK

KET

A. Persiapan
1. Persiapan Pasien
Perkenalkan diri
Menjelaskan tujuan
Menjelaskan langkah prosedur yang
akan dilakukan
Mengatur posisi klien
2. Persiapan Lingkungan
Pasang sampiran
Meminta pengunjung meninggalkan
ruangan
3. Persiapan Alat
1. Tempat tidur
2. Bantal angin
3. Gulungan handuk
4. Footboard
5. Sarung tangan (bila diperlukan)
4. Prosedur Kerja
1. Cuci tangan dengan menggunakan
sarung

tangan

bila

Menurunkan

diperlukan.
transmisi

mikroorganisme.
2. Baringkan klien terlentang mendatar
di tengah tempat tidur.
1

Menyiapkan klien untuk posisi yang


tepat.
3. Letakkan bantal dibawah kepala,
leher

dan

bahu

klien.

Mempertahankan body alignment


yang

benar

kontraktur
cervical.
4. Letakkan

dan

mencegah

fleksi

pada

vertebra

bantal

kecil

dibawah

punggung pada kurva lumbal, jika


ada celah disana.
Bantal akan menyangga

kurva

lumbal dan mencegah terjadinya


fleksi lumbal.
5. Letakkan bantal dibawah kaki mulai
dari lutut sampai tumit.
Memberikan landasan yang lebar,
lembut dan fleksibel, mencegah
ketidaknyamanan

dari

adanya

hiperektensi lutut dan tekanan pada


tumit.
6. Topang telapak kaki klien dengan
menggunakan

footboard.

Mempertahankan

telapak

kaki

dorsofleksi, mengurangi resiko footdroop.


7. Jika klien

tidak

mengalami

sadar

paralise

atau
pada

ekstremitas atas, maka elevasikan


tangan dan lengan bawah (bukan
lengan atas) dengan menggunakan
bantal.
Posisi ini

mencegah

edema

dan

terjadinya

memberikan

kenyamanan. Bantal tidak diberikan


pada lengan atas karena dapat
2

menyebabkan fleksi bahu.


8. Lepaskan sarung tangan dan cuci
tangan
9. Dokumentasikan

tindakan

yang

telah dilakukan
Dokumentasikan
dilakukan

tindakan

yang

telah

Melaksanakan dokumentasi :
1 Catat tindakan yang dilakukan
dan hasil serta respon klien
pada lembar catatan klien.
2 Catat
tanggal
dan
jam
melakukan tindakan dan nama
perawat yang melakukan dan
tanda
tangan/paraf
pada
lembar catatan klien.
C. Evaluasi
1. Evaluasi perasaan klien
2. Kontrak waktu untuk kegiatan
selanjutnya
3. Dokumentasikan prosedur dan hasil
observasi
TOTAL NILAI

Anda mungkin juga menyukai