Anda di halaman 1dari 18

NOTES KEBAKTIAN

Nama

Kelas

Sekolah

Alamat

By : ItingComp Delitua

Pro Ecclesia Et Patria


Demi Gereja dan Tanah Air

NOTES KEBAKTIAN

By : ItingComp Delitua

Nama

Kelas

Sekolah

Alamat

Pro Ecclesia Et Patria

Demi Gereja dan Tanah Air

SABDA TUHAN : Pegangan /Motto


Hidup :
1. Mat 5 : 13-14
dunia.

Kamu

adalah

6. Yoh 14 : 6

garam

Kamu adalah terang dunia.


2. Mat 7 : 4
:
Setiap
orang
yang
mendengarkan perkataan-Ku
ini dan melakukannya, ia
sama dengan orang yang
bijaksana, yang mendirikan
rumahnya di atas batu.
3. Mrk 9 : 35 : Jika seorang ingin menjadi
terdahulu,
hendaklah
ia
menjadi yang terakhir dari
semuanya dan pelayan dari
semuanya.
4. Luk 6:27-28 :
Kasihilah
musuhmu,
berbuatlah baik kepada orang
yang
membenci
kamu:
mintalah berkat bagi orang
yang
mengutuk
kamu;
berdoalah bagi orang yang
mencaci kamu.
5. Yoh 13:35 : Semua orang akan tahu,
bahwa kamu adalah muridmurid-Ku, yaitu jikalau kamu
saling mengasihi.
6. Yoh 14 : 6 : Akulah jalan kebenaran dan
hidup. Tidak ada seorangpun
yang datang kepada Bapa,
kalau tidak melalui Aku.
7. Mat 7 : 7
:Mintalah,
maka
akan
diberikan kepadamu, carilah,
maka kamu akan mendapat,
ketoklah, maka pintu akan
dibukakan bagimu.
8. Mat 6 : 20 : Kumpulkanlah bagimu harta
di surga di surga ngengat
dan karat tidak merusakknya
dan pencuri tidak
membongkar serta
mencurinya.

7. Mat 7 : 7

8. Mat 6 : 20

murid-Ku, yaitu jikalau kamu


saling mengasihi.
: Akulah jalan kebenaran dan
hidup. Tidak ada seorangpun
yang datang kepada Bapa, kalau
tidak melalui Aku.
:Mintalah, maka akan diberikan
kepadamu, carilah, maka kamu
akan mendapat, ketoklah, maka
pintu akan dibukakan bagimu.
: Kumpulkanlah bagimu harta di
surga di surga ngengat dan karat
tidak merusakknya dan pencuri
tidak membongkar serta
mencurinya.

SEPULUH PERINTAH ALLAH


1. Jangan memuja berhala, berbaktilah kepadaKu saja dan cintailah Aku lebih dari segala
sesuatu.
2. Jangan

menyebut

nama

Allah

Tuhanmu

dengan tidak hormat


3. Kuduskanlah hari Tuhan
4. Hormati ibu-bapamu.
5. Jangan membunuh
6. Jangan berbuat cabul
7. Jangan mencuri
8. Jangan bersaksi dusta terhadap sesamamu
manusia
9. Jangan ingin berbuat cabul
10. Jangan ingin akan milik sesamamu manusia
secara tidak adil.

SABDA TUHAN : Pegangan /Motto


Hidup :
1. Mat 5 : 13-14
dunia.

Kamu

adalah

garam

Kamu adalah terang dunia.


Setiap
orang
yang
mendengarkan perkataan-Ku
ini dan melakukannya, ia
sama dengan orang yang
bijaksana, yang mendirikan
rumahnya di atas batu.
3. Mrk 9 : 35 : Jika seorang ingin menjadi
terdahulu,
hendaklah
ia
menjadi yang terakhir dari
semuanya dan pelayan dari
semuanya.
4. Luk 6:27-28 :
Kasihilah
musuhmu,
berbuatlah baik kepada orang
yang
membenci
kamu:
mintalah berkat bagi orang
yang
mengutuk
kamu;
berdoalah bagi orang yang
mencaci kamu.
5. Yoh 13:35 : Semua orang akan tahu,
bahwa kamu adalah murid2. Mat 7 : 4

SEPULUH PERINTAH ALLAH


1. Jangan memuja berhala, berbaktilah kepadaKu saja dan cintailah Aku lebih dari segala
sesuatu.
2. Jangan

menyebut

nama

dengan tidak hormat


3. Kuduskanlah hari Tuhan
4. Hormati ibu-bapamu.
5. Jangan membunuh
6. Jangan berbuat cabul

Allah

Tuhanmu

5. Jangan membunuh

7. Jangan mencuri
8. Jangan

bersaksi

dusta

terhadap

sesamamu manusia

7. Jangan mencuri

9. Jangan ingin berbuat cabul


10. Jangan

ingin

akan

6. Jangan berbuat cabul

milik

sesamamu

manusia secara tidak adil.

8. Jangan

bersaksi

dusta

terhadap

sesamamu manusia
9. Jangan ingin berbuat cabul
10.Jangan

ingin

akan

milik

sesamamu

manusia secara tidak adil.

LIMA PERINTAH GEREJA

SEPULUH PERINTAH ALLAH


1. Jangan memuja berhala, berbaktilah

1. Rayakan hari raya yang disamakan


dengan hari Minggu

kepada-Ku saja dan cintailah Aku lebih

2. Hadapilah Misa Kudus pada hari

dari segala sesuatu.


2. Jangan

menyebut

nama

Minggu dan pada hari pesta yang

Allah

diwajibkan

Tuhanmu dengan tidak hormat

dan

janganlah

melakukan pekerjaan yang dilarang

3. Kuduskanlah hari Tuhan


4. Hormati ibu-bapamu.

3. Jangan makan daging pada hari

5. Jangan membunuh

pantang dan berpuasalah pada hari

6. Jangan berbuat cabul

puasa

7. Jangan mencuri
8. Jangan

bersaksi

dusta

terhadap

sesamamu manusia

4. Mengaku dosa sekurang-kurangnya


setahun sekali.
5. Sambutlah

9. Jangan ingin berbuat cabul

tubuh

Tuhan

dalam

waktu Paskah.

10.Jangan ingin akan milik sesamamu


manusia secara tidak adil.

SEPULUH PERINTAH ALLAH


LIMA PERINTAH GEREJA

1. Jangan memuja berhala, berbaktilah


kepada-Ku saja dan cintailah Aku lebih

1.

dari segala sesuatu.


2. Jangan

menyebut

dengan hari Minggu


nama

Tuhanmu dengan tidak hormat


3. Kuduskanlah hari Tuhan
4. Hormati ibu-bapamu.

Rayakan hari raya yang disamakan

Allah

2.

Hadapilah

Misa

Kudus

pada

hari

Minggu dan pada hari pesta yang


diwajibkan dan janganlah melakukan
pekerjaan yang dilarang

3.

Jangan makan daging pada hari


pantang

dan

berpuasalah

Aku benci atas segala dosaku


Dan berjanji dengan pertolongan rahmatMu
Hendak memperbaiki hidupku
Dan tidak akan berbuat dosa lagi.
Allah, ampunilah aku
Orang yang berdosa ini.

pada

hari puasa
4.

Mengaku dosa sekurang-kurangnya


setahun sekali.

5.

Sambutlah

tubuh

6.

Tuhan

dalam

waktu Paskah.

DOA-DOA HARIAN
1.

TANDA SALIB
Atas nama Bapa, Putra dan Roh Kudus,
Amen
Bahasa inggris
In the name of the Father
And of the Son
And of the Holy Spirit. Amen.

2. DOA BAPA KAMI


Bapa kami yang ada di Surga,
Dimuliakan nama-Mu
Datanglah kerajaan-Mu
Jadilah kehendak-Mu di atas bumi
Seperti di dalam surga
Berilah kami rejeki pada hari ini
Dan ampunilah kesalahan kami
Seperti kamipun mengampuni yang
bersalah kepada kami dan janganlah
masukkan kami kedalam percobaan
tapi bebaskanlah kami dari yang
jahat. Amen.
3. DOA SALAM MARIA
Salam mari penuh rahmat Tuhan
sertamu
Terpujilah Engkau diantara wanita
Dan terpujilah buah tubuhmu Yesus
Santa Maria Bunda Allah
Doakanlah kami yang berdosa ini
Sekarang dan waktu kami mati. Amen
4. DOA KEMULIAAN
Kemuliaan kepada Bapa
Putra dan Roh Kudus
Seperti pada permulaan, sekarang
selalu dan sepanjang segala abad.
Amen.
5.

DOA TOBAT
Allah yang maharahim
Aku menyesal atas dosa-dosaku
Sebab patut aku Engkau hukum
Terutama sebab Aku telah menghina
Engkau
Yang maha murah.
Dan maha baik bagiku

DOA AKU PERCAYA


Aku percaya akan Allah
Bapa yang Mahakuasa
Pencipta langit dan bumi
Dan akan Yesus Kristus
Putra-Nya yang tunggal Tuhan kita
Yang dikandung dari Roh Kudus
Dilahirkan oleh Perawan Maria
Yang menderita sengsara
Dalam pemerintahan Pontius Pilatus
Disalibkan, wafat dan dimakamkan
Yang turun ke tempat penantian
Pada hari ketiga bangkit diantara orang
mati
Yang naik kesurga duduk disebelah kanan
Allah Bapa yang Mahakuasa dari situ Ia
akan dating mengadili hidup dan yang
mati
Aku percaya akan Roh Kudus
Gereja katolik yang kudus
Persekutuan para kudus
Pengampunan dosa
Kehidupan yang kekal. Amen.

DOA-DOA HARIAN
1. TANDA SALIB
Atas nama Bapa, Putra dan Roh Kudus,
Amen
Bahasa inggris
In the name of the Father
And of the Son
And of the Holy Spirit. Amen.
2. DOA BAPA Kami
Bapa Kami yang ada di Surga,
Dimuliakan nama-Mu
Datanglah kerajaan-Mu
Jadilah kehendak-Mu di atas bumi
Seperti di dalam surga
Berilah kami rejeki pada hari ini
Dan ampunilah kesalahan kami
Seperti kamipun mengampuni yang
bersalah kepada kami dan janganlah
masukkan kami kedalam percobaan tapi
bebaskanlah kami dari yang jahat.
Amen.
3. DOA SALAM MARIA
Salam mari penuh rahmat Tuhan sertamu
Terpujilah Engkau diantara wanita
Dan terpujilah buah tubuhmu Yesus
Santa Maria Bunda Allah
Doakanlah kami yang berdosa ini
Sekarang dan waktu kami mati. Amen
4. DOA KEMULIAAN
Kemuliaan kepada Bapa
Putra dan Roh Kudus
Seperti pada permulaan, sekarang selalu
dan sepanjang segala abad. Amen.
5. DOA TOBAT
Allah yang maharahim
Aku menyesal atas dosa-dosaku

Sebab patut aku Engkau hukum


Terutama sebab Aku telah menghina
Engkau
Yang maha murah.
Dan maha baik bagiku
Aku benci atas segala dosaku
Dan berjanji dengan pertolongan
rahmat-Mu
Hendak memperbaiki hidupku
Dan tidak akan berbuat dosa lagi.
Allah, ampunilah aku
Orang yang berdosa ini.
6. DOA AKU PERCAYA
Aku percaya akan Allah
Bapa yang Mahakuasa
Pencipta langit dan bumi
Dan akan Yesus Kristus
Putra-Nya yang tunggal Tuhan kita
Yang dikandung dari Roh Kudus
Dilahirkan oleh Perawan Maria
Yang menderita sengsara
Dalam pemerintahan Pontius Pilatus
Disalibkan, wafat dan dimakamkan
Yang turun ke tempat penantian
Pada hari ketiga bangkit diantara
orang mati
Yang naik kesurga duduk disebelah
kanan Allah Bapa yang Mahakuasa dari
situ Ia akan dating mengadili hidup dan
yang mati
Aku percaya akan Roh Kudus
Gereja katolik yang kudus
Persekutuan para kudus
Pengampunan dosa
Kehidupan yang kekal. Amen.
7. MALAIKAT TUHAN

Maria diberi kabar oleh Malaikat


Tuhan,
Bahwa Ia akan mengandung dari
Roh Kudus
Salam Maria
Aku ini hamba Tuhan
Terjadilah
padaku
menurut
perkataanmu,
Salam Maria,
Sabda sudah menjadi daging
Dan tinggal diantara kita
Salam Maria,
Doakanlah kami ya Santa Bunda Allah,
Supaya kami dapat menikmati janji
Kristus.
Marilah berdoa (hening)
Ya Allah, karena kabar malaikat
kami mengetahui bahwa Yesus
Kristus Putra-Mu menjadi manusia,
curahkanlah Rahmat-Mu kedalam
hati kami, supaya karena sengsara
dan Salib-Nya kami dibawa kepada
kebangkitan yang mulia. Sebab
Dialah Tuhan, pengantara kami.
Amin.

7. MALAIKAT TUHAN

Maria diberi kabar oleh Malaikat Tuhan,


Bahwa Ia akan mengandung dari Roh
Kudus
Salam Maria
Aku ini hamba Tuhan
Terjadilah
padaku
menurut
perkataanmu,
Salam Maria,
Sabda sudah menjadi daging
Dan tinggal diantara kita
Salam Maria,
Doakanlah kami ya Santa Bunda Allah,
Supaya kami dapat menikmati janji Kristus.
Marilah berdoa (hening)
Ya Allah, karena kabar malaikat kami
mengetahui bahwa Yesus Kristus
Putra-Mu
menjadi
manusia,
curahkanlah Rahmat-Mu kedalam hati
kami, supaya karena sengsara dan
Salib-Nya
kami
dibawa
kepada
kebangkitan yang mulia. Sebab Dialah
Tuhan, pengantara kami. Amin.

kami.
Bapa, dampingilah kami dalam
belajar ini. (Amin)

9. DOA SESUDAH BELAJAR

Allah,

Bapa

kami,

kami

bersyukur kepada-Mu atas berkat


dan penyertaan-Mu selama kami
belajar tadi. Semoga apa yang
baru saja kami pelajari berguna
bagi hidup kami dan berguna juga
bagi sesama kami.
Ajarilah kami untuk tidak menjadi
sombong

atau

congkak

karena

hasil

belajar ini. Kami mohon ampun atas


segala

kelalaian

selama

belajar

tadi.

Semoga kesulitan dan kegagalan dalam


belajar tadi tidak membuat kami putus
asa.

Semuanya

ini

kami

serahkan

kepadaMu dengan perantaraan Kristus,


8. DOA SEBELUM BELAJAR

Allah, Bapa kami, Tuhan Yesus


menyiapkan diri dengan sungguh
untuk menjalankan tugas perutusan
dari-Mu. Dan para murid-Nya juga
belajar sebelum mereka diutus ke
seluruh dunia. Maka kamipun ingin
belajar
dengan
baik
untuk
menyiapkan hari depan kami.
Pertama-tama
ya
Bapa,
kami
bersyukur atas kesempatan belajar
yang Kau berikan ini, kami mohon,
terangilah akal budi kami, supaya
cepat memahami bahan yang kami
pelajari.
Berilah
kami
semangat
belajar yang tinggi, supaya kami
dapat belajar dengan rajin, tekun dan
teratur. Bantulah kami selama belajar
ini, memusatkan perhatian hanya
pada pelajaran, sehingga tidak mudah
terseret oleh godaan-godaan yang
dapat melemahkan semangat belajar

Tuhan kami. (Amin).

8. DOA SEBELUM BELAJAR

Allah, Bapa kami, Tuhan Yesus


menyiapkan diri dengan sungguh untuk
menjalankan tugas perutusan dari-Mu.
Dan para murid-Nya juga belajar sebelum
mereka diutus ke seluruh dunia. Maka
kamipun ingin belajar dengan baik untuk
menyiapkan hari depan kami.
Pertama-tama ya Bapa, kami bersyukur
atas kesempatan belajar yang Kau
berikan ini, kami mohon, terangilah akal
budi kami, supaya cepat memahami
bahan yang kami pelajari. Berilah kami
semangat belajar yang tinggi, supaya
kami dapat belajar dengan rajin, tekun
dan teratur. Bantulah kami selama belajar
ini, memusatkan perhatian hanya pada

pelajaran, sehingga tidak mudah


terseret oleh godaan-godaan yang
dapat melemahkan semangat belajar
kami. Bapa, dampingilah kami dalam
belajar ini. (Amin)

2. YA TUHAN KAMI DATANG (MB. 366)


Ya Tuhan kami dating
Meskipun hati gersang
Karena kami bersalah semua
Pada Dikau pada temaj
Pada kawan serta lawan
Karena kami bersalah semua.
Didalam sikap benci
Dan hasrat cinta diri
Pantaskah kami menghadap pada-Mu
Tanpa maaf, tanpa berkah
Tanpa ampun yang melimpah
Pantaskah kami menghadap pada-Mu
Pada-Mu kami mohon dan ingin setia janji
Ya Tuhan kami kan baik selalu.
Dengan Dikau dengan teman
Dengan kawan serta lawan
Ya Tuhan kami kan baik selalu.

9. DOA SESUDAH BELAJAR

Allah, Bapa kami,


bersyukur

kepada-Mu

berkat dan
selama

kami

kami
atas

penyertaan-Mu
belajar

tadi.

Semoga apa yang baru saja


kami pelajari berguna bagi
hidup

kami

dan

berguna

juga bagi sesama kami.


Ajarilah
menjadi

kami

sombong

untuk
atau

tidak

congkak

karena hasil belajar ini. Kami mohon


ampun atas segala kelalaian selama
belajar tadi. Semoga kesulitan dan
kegagalan dalam belajar tadi tidak
membuat

kami

putus

Semuanya

ini

kepadaMu

dengan

kami

asa.

serahkan
perantaraan

Kristus, Tuhan kami. (Amin).

1. ALANGKAH MEGAH (MB 417)


Ref .Alangkah megah karya-Mu
Tuhan-ku pencipta.
Semesta alam Kau atur.
Segala mahluk ciptaan-Mu
Sungguh megagumkan kami. Ref
Peredaran bintang kau Atur.
Angkasa Kau kuasai. Ref
Samudra dan gunung-gemunung
Dalam genggaman tangan-Mu. Ref

1. ALANGKAH MEGAH (MB 417)


Ref .Alangkah megah karya-Mu
Tuhan-ku pencipta.
Semesta alam Kau atur.
Segala mahluk ciptaan-Mu
Sungguh megagumkan kami. Ref
Peredaran bintang kau Atur.
Angkasa Kau kuasai. Ref
Samudra dan gunung-gemunung
Dalam genggaman tangan-Mu. Ref

2. YA TUHAN KAMI DATANG (MB. 366)


Ya Tuhan kami dating
Meskipun hati gersang
Karena kami bersalah semua
Pada Dikau pada temaj
Pada kawan serta lawan
Karena kami bersalah semua.
Didalam sikap benci
Dan hasrat cinta diri
Pantaskah kami menghadap pada-Mu
Tanpa maaf, tanpa berkah
Tanpa ampun yang melimpah
Pantaskah kami menghadap pada-Mu
Pada-Mu kami mohon dan ingin setia janji
Ya Tuhan kami kan baik selalu.
Dengan Dikau dengan teman
Dengan kawan serta lawan
Ya Tuhan kami kan baik selalu.

Tuhan ada sertamu, besertamu. Ref


5. Camkanlah sabda Yesus,
Jadilah penyaksiku, penyaksiku. Ref
4. FIRMAN TUHAN HALUS MENGUNDANG (MB
210)
Firman Tuhan halus mengundang
Mengundang jawabanku
Ref
Alleluya-alleluya-alle-luya
Saya rela turut sabda-Mu
Sabda-Mu kupatuhi. Ref
Tangan saya dipegang Tuhan
Saya pegang tangan-Nya. Ref
Tuhan bimbing langkah hidupku.
Hidupku aman selalu. Ref
5. NAFAS IMAN (MB 308)
Bangunlah dada kelana
Hirup nafas iman yang baru.
Pergilah kesudut-sudut hati
Nyanyikanlah lagu imanmu
Pulanglah dengan damai sejati
Nikmatilah rahmat Tuhanmu 3x.
6. LAMBUNGKAN BAGI TUHAN (doa & lagu)
Lambungkan bagi Tuhan, Alle-lu.ya
Nyanyian kehormatan, Alleluya
Pujilah Tuhan kita, Alleluya
Dengan lagu gembira, Alleluya
Haturkanlah pujian, Alleluya
Bagi Allah yang Esa, Alleluya

3. BANGUN DUNIA BARU (MB. 528).


Reff
Marilah kita membangun
dunia di dalam Kristus
1. Wahai kawan-kawanku, ya kawanku
Marilah
saling
membantu,
ya
membantu. Ref
2. Tunaikan tugas luhur, tugas luhur
Selaku rasul Yesus, rasul Yesus. Ref
3. Jangan bimbang dan ragu, jangan ragu
Roh
kudus
membantumu,
membantumu. Ref
4. Pun jangan engkau takut, jangan takut

3. BANGUN DUNIA BARU (MB. 528).


Reff
Marilah kita membangun
dunia di dalam Kristus
6. Wahai kawan-kawanku, ya kawanku
Marilah saling membantu, ya membantu.
Ref
7. Tunaikan tugas luhur, tugas luhur
Selaku rasul Yesus, rasul Yesus. Ref
8. Jangan bimbang dan ragu, jangan ragu

Roh
kudus
membantumu,
membantumu. Ref
9. Pun jangan engkau takut, jangan takut
Tuhan ada sertamu, besertamu. Ref
10. Camkanlah sabda Yesus,
Jadilah penyaksiku, penyaksiku. Ref
4. FIRMAN TUHAN HALUS MENGUNDANG
(MB 210)
Firman Tuhan halus mengundang
Mengundang jawabanku
Ref
Alleluya-alleluya-alle-luya
Saya rela turut sabda-Mu
Sabda-Mu kupatuhi. Ref
Tangan saya dipegang Tuhan
Saya pegang tangan-Nya. Ref
Tuhan bimbing langkah hidupku.
Hidupku aman selalu. Ref
5. NAFAS IMAN (MB 308)
Bangunlah dada kelana
Hirup nafas iman yang baru.
Pergilah kesudut-sudut hati
Nyanyikanlah lagu imanmu
Pulanglah dengan damai sejati
Nikmatilah rahmat Tuhanmu 3x.
6. LAMBUNGKAN BAGI TUHAN (doa
lagu)
Lambungkan bagi Tuhan, Alle-lu.ya
Nyanyian kehormatan, Alleluya
Pujilah Tuhan kita, Alleluya
Dengan lagu gembira, Alleluya
Haturkanlah pujian, Alleluya
Bagi Allah yang Esa, Alleluya

8. JIKA TUHAN DATANG (doa & lagu)

Jika Tuhan akan dating 2x


Semoga aku hadir, jika Tuhan dating
Jika umat masuk surga, 2x
Semoga aku hadir, jika umat masuk surga
Jika dunia dibaharui 2z
Semoga aku hadir, jika dunia dibaharui

9. AKU SELALU BERGEMBIRA (doa & lagu)


Aku selalu bergembira
Melaksanakan tugasku
Waktu suka waktu duka
Tetap aku kerjakannya
Ref
Aku dipanggil Tuhan
Aku dipilih Tuhan
Untuk bawa kabar ria
Bagi sekalian orang
Aku ingat sabda Tuhan
Mengatakan kepadaku
Kamulah garam dunia
Kamulah terang dunia. Ref

&

7. MARI KITA MENGHADAP ALLAH (doa & lagu)


Mari kita menghadap bersama
Pada Allah pada Allah
Kita haturkan terima kasih
Dengan segenap hati.
Ref
Mari kita menghadap Allah

Bersyukur kepadaNya
Yesus Kristus mendorong kita
Sebagai kawan kita
Minta ampun atas kelalaian
Pada Allah dan sesama
Supaya layak ikut undangan
Dengan gembira ria. Ref

7. MARI KITA MENGHADAP ALLAH (doa & lagu)


Mari kita menghadap bersama
Pada Allah pada Allah
Kita haturkan terima kasih
Dengan segenap hati.
Ref
Mari kita menghadap Allah

Bersyukur kepadaNya
Yesus Kristus mendorong kita
Sebagai kawan kita
Minta ampun atas kelalaian
Pada Allah dan sesama
Supaya layak ikut undangan
Dengan gembira ria. Ref

8. JIKA TUHAN DATANG (doa & lagu)

Jika Tuhan akan dating 2x


Semoga aku hadir, jika Tuhan dating
Jika umat masuk surga, 2x
Semoga aku hadir, jika umat masuk surga
Jika dunia dibaharui 2z
Semoga aku hadir, jika dunia dibaharui

9. AKU SELALU BERGEMBIRA (doa & lagu)


Aku selalu bergembira
Melaksanakan tugasku
Waktu suka waktu duka
Tetap aku kerjakannya
Ref
Aku dipanggil Tuhan
Aku dipilih Tuhan
Untuk bawa kabar ria
Bagi sekalian orang
Aku ingat sabda Tuhan
Mengatakan kepadaku
Kamulah garam dunia
Kamulah terang dunia. Ref

Berhadapan muka dengan ibunda. Ref


Pesan amat penting disampaikannya
Bertataplah bagi orang berdosa. Ref
11.MARS PEMUDA
Pemuda-pemudi
Mari bulatkan semangat
Masa muda masa bergiat
Tunaikan- gunakan tugasmu
Ref Ditanganmu, dibahumu
Masa mendatang yang penuh harapan
Tunas bangsa-bangsa Gereja
Indah semerbak harum
Tengadahkan wajahmu seri
Jangan takut, jangan gentar
Mari maju menuju terang
Trimalah fajar yang mendatang. Ref

10.AVE-AVE (MB 546)


Di Lourdes di gua sunyi terpencil
Tampaklah Maria, perawan murni
Ref
Ave- ave-ave Maria 2x

10.AVE-AVE (MB 546)


Di Lourdes di gua sunyi terpencil
Tampaklah Maria, perawan murni
Ref
Ave- ave-ave Maria 2x

Gadis bersahaja dipilih Tuhan

Gadis bersahaja dipilih Tuhan

Berhadapan muka dengan ibunda. Ref


Pesan amat penting disampaikannya
Bertataplah bagi orang berdosa. Ref

Menghadiri Kebaktian
Nama

11.MARS PEMUDA
Pemuda-pemudi
Mari bulatkan semangat
Masa muda masa bergiat
Tunaikan- gunakan tugasmu
Ref Ditanganmu, dibahumu
Masa mendatang yang penuh harapan
Tunas bangsa-bangsa Gereja
Indah semerbak harum
Tengadahkan wajahmu seri
Jangan takut, jangan gentar
Mari maju menuju terang
Trimalah fajar yang mendatang. Ref

Sekolah/ Kls

Pada hari/Tgl :

Di Gereja

Bacaan Injil

Pengkotbah

Tema Kotbah :

Guru Agama

Pengurus

Gereja
(..)
(..)
Orangtua/ Wali

Pengikut

Kebaktian

(..)
(..)

KASIHILAH TUHAN, ALLAHMU, DENGAN


SEGENAP HATIMU DAN DENGAN SEGENAP
JIWAMU DAN DENGAN SEGENAP AKAL
BUDIMU
(Mat 22 : 37)

Menghadiri Kebaktian
Nama

Sekolah/ Kls

Pada hari/Tgl :
KASIHILAH TUHAN, ALLAHMU, DENGAN
SEGENAP HATIMU DAN DENGAN SEGENAP
JIWAMU DAN DENGAN SEGENAP AKAL
BUDIMU
(Mat 22 : 37)

Di Gereja

Bacaan Injil

(..)

Pengkotbah

(..)

Tema Kotbah :

Guru Agama
Pengurus Gereja
(..)

SEGALA SESUATU YANG KAMU KEHENDAKI SUPAYA


ORANG PERBUAT KEPADAMU, PERBUATLAH
DEMIKIAN JUGA
KEPADA MEREKA
(Mat 7 :12)

(..)
Menghadiri Kebaktian

Orangtua/ Wali
Pengikut Kebaktian

Nama

Sekolah/ Kls

(..)

(..)

Pada hari/Tgl :

SEGALA SESUATU YANG KAMU KEHENDAKI

SUPAYA ORANG PERBUAT KEPADAMU,


PERBUATLAH DEMIKIAN JUGA
KEPADA
MEREKA
(Mat 7 :12)

Di Gereja

Bacaan Injil

Nama

Pengkotbah

Menghadiri Kebaktian

Tema Kotbah :

Sekolah/ Kls

Guru Agama

Pengurus

Gereja

Pada hari/Tgl :

(..)

Di Gereja

(..)

Bacaan Injil

Pengkotbah

Orangtua/ Wali
Kebaktian

Tema Kotbah :

Guru Agama
Pengurus Gereja
(..)
(..)
Orangtua/ Wali
Pengikut Kebaktian

(..)
(..)

Pengikut

Alamat

.
Sekolah

.
Kelas

.
Nomor Induk

.
Huria/Stasi

.
Paroki

.
Tgl.Pembaptisan

.
Tgl. Krisma

Pro Ecclesia Et Patria


Demi Gereja dan Tanah Air

NOTES KEBAKTIAN

Nama

.
Tempat /Tgl. Lahir

NOTES KEBAKTIAN

Alamat

.
Nama

Sekolah

.
Tempat /Tgl. Lahir

.
Kelas

Nomor Induk

.
Huria/Stasi

.
Paroki

.
Tgl.Pembaptisan

.
Tgl. Krisma

Pro Ecclesia Et Patria


Demi Gereja dan Tanah Air

KATA-KATA MUTIARA
(Dari Majalah Intisari)
1. Genius merupakan 1% inspirasi dan 99%
kerja keras.
2. Kesalahan semakin menumpuk, jika cinta
semakin menipis.
3. Jangan mau
menjadi
duplikat dari
seseorang, jadilah diri Anda sendiri
4. Jika seseorang tidak berlaku sopan di
suatu tempat, Ia tidak akan bisa menjadi
orang sopan dimana saja
5. Orang yang pintar tidak mengatakan
segala sesuatu yang diketahuinya tetapi ia
tahu segala hal yang dikatakannya
6. Ada dua orang yang membosankan : yang
pertama adalah orang yang berbicara
terlalu; yang kedua adalah orang yang
mendengarkan terlalu sedikit
7. Lebih baik memberi daripada menerima
(St. Paulus)
8. Persahabatan yang tidak dibangun atas
kejujuran yang sempurna, tidak akan
sungguh-sungguh dan tidak akan mungkin
lama
9. Kegembiraan tanpa batas adalah kegilaan
10. Belajar bukan permainan kanak-kanak,
dan kita tidak mungkin belajar tanpa
susah payah
11. Akuilah kesalahan Anda, dan jangan
mencari-cara kesalahan orang lain
12. Orang jarang memperhatikan baju lama
Anda kenakan, jika Anda mengenakannya
sambil tersenyum

KATA-KATA MUTIARA
(Dari Majalah Intisari)

1. Genius merupakan 1% inspirasi


dan 99%
kerja keras.
2. Kesalahan semakin menumpuk, jika cinta
semakin menipis.
3. Jangan mau menjadi duplikat dari seseorang,
jadilah diri Anda sendiri
4. Jika seseorang tidak berlaku sopan di suatu
tempat, Ia tidak akan bisa menjadi orang
sopan dimana saja
5. Orang yang pintar tidak mengatakan segala
sesuatu yang diketahuinya tetapi ia tahu
segala hal yang dikatakannya
6. Ada dua orang yang membosankan : yang
pertama adalah orang yang berbicara terlalu;
yang kedua adalah orang yang mendengarkan
terlalu sedikit
7. Lebih baik memberi daripada menerima (St.
Paulus)
8. Persahabatan yang tidak dibangun atas
kejujuran
yang
sempurna,
tidak
akan
sungguh-sungguh dan tidak akan mungkin
lama
9. Kegembiraan tanpa batas adalah kegilaan
10. Belajar bukan permainan kanak-kanak, dan
kita tidak mungkin belajar tanpa susah payah
11. Akuilah kesalahan Anda, dan jangan mencaricara kesalahan orang lain
12. Orang jarang memperhatikan baju lama Anda
kenakan, jika Anda mengenakannya sambil
tersenyum

13.Orang yang menikah dengan harta, ia


menjual kebebasannya
14.Kata-kata yang bijaksana, sering tidak
terdengar, tapi kata-kata yang lembut
selalu diingat
15.Dalam kebahagiaan, sebaiknya jangan
tinggal hati, dalam kesusahan jangan
kehilangan semangat
16.Cerita bukan hanya sekedar perasaan,
tapi juga seni
17.Seorang ibu bukan harus disadari, tapi
orang yang membuat sandaran tidak
perlu lagi.

13.Orang yang menikah dengan harta, ia


menjual kebebasannya
14.Kata-kata yang bijaksana, sering tidak
terdengar, tapi kata-kata yang lembut
selalu diingat
15.Dalam kebahagiaan, sebaiknya jangan
tinggal hati, dalam kesusahan jangan
kehilangan semangat
16.Cerita bukan hanya sekedar perasaan,
tapi juga seni
17.Seorang ibu bukan harus disadari, tapi
orang yang membuat sandaran tidak
perlu lagi.

2. Betapa Hatiku
Betapa hatiku
Berterima kasih Yesus
Kau mengasihiku
Kau memilikiku
Hanya ini Tuhan persembahanku
Segenap hidupku jiwa dan ragaku
Sbab tak kumiliki harta kekayaan
Yang cukup berarti
Tuk ku persembahkan
Hanya ini Tuhan permohonanku
Terimalah Tuhan persembahanku
Pakailah hidupku sebagai alatMu
Seumur hidupku.

3. Selamat Pagi Bapa


Selamat pagi Yesus
Selamat pagi Roh Kudus
Ku bersyukur atas anugrahMu
Semalam tlah berlalu
1. Terima kasih seribu, oh terima
kasih seribu
1. Surya bersinar udara segar, terima
kasih
di tepi pantai ombak berderai, terima
kasih
Reff:
Trima kasih seribu (o trima kasih
seribu)
pada Tuhan Allahku (o pada Tuhan
Allahku)
aku bahagia karna dicinta terima kasih
2. Hati manusia pandai mencinta,
terima kasih
setiap waktu bisik hatiku, terima
kasih -Ref
3. Melati wangi ketilang nyanyi, terima
kasih
serimba raya dengungkan lagu,
terima kasih -Ref
4. Panjatkan doa setinggi langit, terima
kasih
sepanjang masa terucap kata, terima
kasih -Ref

Ku memuji, ku bersyukur
Ku muliakan namaMu
Allah Bapa, Putra,
Roh Kudus trima kasih.

1. Terima kasih seribu, oh terima


kasih seribu
1. Surya bersinar udara segar, terima
kasih
di tepi pantai ombak berderai, terima
kasih
Reff:
Trima kasih seribu (o trima kasih
seribu)
pada Tuhan Allahku (o pada Tuhan
Allahku)
aku bahagia karna dicinta terima kasih
2. Hati manusia pandai mencinta,
terima kasih
setiap waktu bisik hatiku, terima
kasih -Ref

3. Melati wangi ketilang nyanyi,


terima kasih
serimba raya dengungkan lagu,
terima kasih - Ref
4. Panjatkan doa setinggi langit,
terima kasih
sepanjang masa terucap kata,
terima kasih -Ref

2. Betapa Hatiku
Betapa hatiku
Berterima kasih Yesus
Kau mengasihiku
Kau memilikiku
Hanya ini Tuhan persembahanku
Segenap hidupku jiwa dan ragaku
Sbab tak kumiliki harta kekayaan
Yang cukup berarti
Tuk ku persembahkan
Hanya ini Tuhan permohonanku
Terimalah Tuhan persembahanku
Pakailah hidupku sebagai alatMu
Seumur hidupku.

Semua lorong di bumi haruslah kau


jalani
Bersama dengan sesama menuju pada
Bapa---Reff
Semua pematang swah menanti
telapakmu
Derita ria bersama meringankan
langkahmu---Reff
Semua roda hidupmu mendambakan
imanmu
Di perjamuan abadi Bapa sudah
menanti---Reff

5. Ku Masuk Ruang Maha Kudus


Ku masuk ruang maha kudus
Dengan darah anak domba
Ku masuk dengan hati tulus
Menyembah yang maha kuasa
Ku
Ku
Ku
Ku

menyembahMu
sembahMu
menyembahMu
sembahMu

S'bab namaMu kudus


kudus Tuhan
S'bab namaMu kudus
Kudus Tuhan.

6. Mengasih Maria
3. Selamat Pagi Bapa
Selamat pagi Bapa
Selamat pagi Yesus
Selamat pagi Roh Kudus
Ku bersyukur atas anugrahMu
Semalam tlah berlalu
Ku memuji, ku bersyukur
Ku muliakan namaMu
Allah Bapa, Putra,
Roh Kudus trima kasih.

4. Semua bunga ikut bernyanyi


Reff: Semua bunga ikut bernyanyi
Gembira hatiku
Segala rumput pun riang ria
Tuhan sumber gembiraku
Semua jalan di dunia menuntunmu
ke surga. Desiran angin nan mesra
mengayunmu ke surga---Reff

1. Mengasih Maria, kerinduanku,


Menjadi Abdinya, cita hidupku
Ya Bunda surgawi, sambut baktiku
Kini ku haturkan doa pada MU
2. Maria pemurah, Ratu surgawi
Engkaulah Bundaku, aku anakmu
Janganlah biarkan, apapun juga
Memisahkan kita kini dan kelak
3. Ratu yang perkasa, dengar doaku
Dampingilah aku, di medan hidup
Ulurkan tanganMu, bila ku jatuh
Dan hantarkan aku kedalam surga
4. Semua bunga ikut bernyanyi
Reff: Semua bunga ikut bernyanyi
Gembira hatiku
Segala rumput pun riang ria
Tuhan sumber gembiraku
Semua jalan di dunia menuntunmu ke
surga. Desiran angin nan mesra
mengayunmu ke surga---Reff
Semua lorong di bumi haruslah kau

jalani
Bersama dengan sesama menuju
pada Bapa---Reff
Semua pematang swah menanti
telapakmu
Derita ria bersama meringankan
langkahmu---Reff
Semua roda hidupmu
mendambakan imanmu
Di perjamuan abadi Bapa sudah
menanti---Reff

5. Ku Masuk Ruang Maha Kudus


Ku masuk ruang maha kudus
Dengan darah anak domba
Ku masuk dengan hati tulus
Menyembah yang maha kuasa
Ku
Ku
Ku
Ku

menyembahMu
sembahMu
menyembahMu
sembahMu

S'bab namaMu kudus


kudus Tuhan
S'bab namaMu kudus
Kudus Tuhan.

6. Mengasih Maria
1. Mengasih Maria, kerinduanku,
Menjadi Abdinya, cita hidupku
Ya Bunda surgawi, sambut
baktiku
Kini ku haturkan doa pada MU
2. Maria pemurah, Ratu surgawi
Engkaulah Bundaku, aku anakmu
Janganlah biarkan, apapun juga
Memisahkan kita kini dan kelak
3. Ratu yang perkasa, dengar
doaku
Dampingilah aku, di medan
hidup
Ulurkan tanganMu, bila ku jatuh
Dan hantarkan aku kedalam
surga

7. "Allah Peduli"
Banyak perkara
Yang tak dapat kumengerti

Mengapakah harus terjadi


Di dalam kehidupan ini
Satu perkara
Yang kusimpan dalam hati
Tiada satu pun 'kan terjadi
Tanpa Allah peduli
Reff:
Allah mengerti, Allah peduli
Segala persoalan yang kita hadapi
Tak akan pernah dibiarkannya
Kubergumul sendiri
S'bab Allah mengerti

8. Di Lourdes di gua sunyi terpencil


Di Lourdes di gua sunyi terpencil
Tampaklah Maria perawan murni
Reff: Ave ave ave Maria 2x
Gadis bersahaja dipilih Tuhan
Berhadapan muka dengan Ibunda - Reff
Perawan Maria molek bestari
Bermandi cahaya kemilau indah - Reff
Wajahnya yang manis bersunting
senyum
Pakaiannya putih berikat biru - Reff
Pesan amat penting disampaikannya
Bertapalah bagi orang berdosa - Reff
Berkata Perawan lembut yang ramah
Aku yang dikandung tidak bernoda Reff
Tersingkap di Lourdes warta gembira
Ibu surga cinta kita di bumi - Reff

7. "Allah Peduli"
Banyak perkara
Yang tak dapat kumengerti
Mengapakah harus terjadi
Di dalam kehidupan ini
Satu perkara
Yang kusimpan dalam hati
Tiada satu pun 'kan terjadi
Tanpa Allah peduli
Reff:
Allah mengerti, Allah peduli
Segala persoalan yang kita hadapi
Tak akan pernah dibiarkannya
Kubergumul sendiri
S'bab Allah mengerti

8. Di Lourdes di gua sunyi


terpencil
Di Lourdes di gua sunyi terpencil
Tampaklah Maria perawan murni
Reff: Ave ave ave Maria 2x
Gadis bersahaja dipilih Tuhan
Berhadapan muka dengan Ibunda Reff
Perawan Maria molek bestari
Bermandi cahaya kemilau indah Reff
Wajahnya yang manis bersunting
senyum
Pakaiannya putih berikat biru - Reff
Pesan amat penting disampaikannya
Bertapalah bagi orang berdosa - Reff
Berkata Perawan lembut yang
ramah
Aku yang dikandung tidak bernoda Reff
Tersingkap di Lourdes warta gembira
Ibu surga cinta kita di bumi - Reff

Anda mungkin juga menyukai