Anda di halaman 1dari 2

RAPAT BIDANG KEPERAWATAN, KOMITE KEPERAWATAN,

PERWAKILAN PERAWAT & BIDAN SETIAP UNIT


RUANG RAPAT LANTAI 5 ..
JUMAT, 12 JUNI 2015
Pukul : 8.30-10.30 WIB
DIPIMPIN OLEH KEPALA BIDANG KEPERAWATAN
..
MEMBAHAS TENTANG SOSIALISASI AKREDITASI

Pembukaan : ..
Kerjaan siapa akreditasi?
Akreditasi perlu peran serta seluruh staff Rumah Sakit. Syarat untuk kerjasama
dengan BPJS adalah rumah sakit yang sudah terakreditasi, karena jika rumah sakit tidak
terakreditasi maka standar pelayanan rumah sakit tidak diakui. Pelayanan yang dilakukan
harus berdasarkan SPO yang sudah disepakati bersama sebelumnya. Standar Akreditasi ada
15 bab. Sebagai contoh yaitu bab 2 tentang HPK (Hak Pasien dan Keluarga) Hak pasien dan
keluarga merupakan elemen dasar dari semua kontak di rumah sakit, stafnya, serta pasien dan
keluarganya. Sebab itu, kebijakan dan prosedur ditetapkan dan dilaksanakan untuk menjamin
bahwa semua staf mengetahui dan memberi respon terhadap isu hak pasien dan keluarga,
ketika mereka melayani pasien, Seperti komplain adalah bagian dari hak pasien.
Target 25% sebelum bimbingan KARS, dengan program khusus 4 bab yaitu:
1.
2.
3.
4.

SKP (Sasaran Keselamatan Pasien)


HPK (Hak Pasien dan Keluarga)
PPI (Pencegahan dan Pengendalian Infeksi)
KPS (Kualifikasi dan Pendidikan Staff)

Point PPI distandarkan berbentuk komite yaitu dari team keperawatan.


1. Mr X
Tentang informed consent tertulis sering lupa untuk dijelaskan kepada pasien
maupun keluarga pasien, perawat harus memberitahu tentang tindakan yang akan
dilakukan terhadap pasien sebagai contoh ketika perawat akan menyuntik pasien
atau tindakan-tindakan lainya.
SPO hanya dibuat untuk unit yang bersangkutan, alangkah baik nya jika
dikembangkan.
Syarat akreditasi rumah sakit ada 2 yaitu central oxygen dan SIM RS

2. Mr Y

3.

Mengingatkan tentang SKP (Sasaran Keselamatan Pasien)


Tentang bagaimana memasang infus , konsultasi obat, dan lain-lain
Tentang identifikasi pasien ada 3, yaitu: nama pasien, tanggal lahir pasien, nomor
rekam medik pasien. Identifikasi pasien di Tanya secara verbal dan visual
Komunikasi yaitu berupa perintah lisan atau lewat hp kemudian di tulis, baca,
konfirmasi
Mengingatkan tentang kebijakan penandaan operasi

Mr z
Untuk mendukung proses akreditasi maka landasan dasarnya adalah komitmen,
komitmen dapat berupa spanduk.
Yang berperan secara fungsional yaitu dokter dan perawat

Kesimpulan:
Untuk mendukung proses akreditasi ini maka landasan dasarnya adalah komitmen dan
belajar mandiri dengan mempelajari lebih lanjut tentang materi-materi yang sudah
dipresentasikan sebelumnya.

Anda mungkin juga menyukai