Anda di halaman 1dari 41

KULIAH BEDAH PLASTIK

(Bagian I)

Sumber Rujukan
Buku:

Grabb and Smiths


PLASTIC SURGERY
Fifth Edition 1997

PENDAHULUAN
Ilmu Kedokteran (I.K.)
1. IK Dasar : Anatomi, Fisiologi, Biokimia, Histologi
2. IKD Klinik : Patologi Anatomi, Patologi Klinik
3. IK Klinik Medik : Penyakit Dalam, Kesehatan Anak
Syaraf, Jiwa, Kulit
4. IK Klinik Bedah : Bedah, THT, Mata
Kebidanan & Kandungan
5. IK Kesehatan Masyarakat

Ilmu Bedah
1. Bedah Digestif
2. Bedah Urologi
3. Bedah Orthopedi
4. Bedah Tumor
5. Bedah Anak
6. Bedah Toraks & Kardiovaskuler
7. Bedah Syaraf
8. Bedah Plastik

Ilmu Bedah Plastik:


Merupakan Cabang Ilmu Bedah
Tree System

Comb System

Tujuan Ilmu Bedah


1. Perbaikan Fungsi (Fisiologik)
2. Perbaikan Morfologik (Anatomik)

Tujuan Ilmu Bedah Plastik => Perbaikan


1. Fisiologik
2. Anatomik

3. Penampilan
4. Psikologik

Bedah Plastik :

1. Rekonstruksi
2. Estetik

BP Rekonstruksi
Tujuan
:
Penyebab :

Cacat
Congenital
Trauma
Degenerasi

Normal
Infeksi
Tumor

Normal

Penampilan

BP Estetik
Tujuan

Psikologik

AESTHETIC Surgery ?

Cantik ? (Konsep Jawa)


1. Warna Kulit

2. Rambut

3. Mata

4. Hidung

5. Alis

6. Bulu Mata

7. Pipi, Bibir, Gigi

8. Dagu

9. Leher

10. Pundak

11. Payudara

12. Pinggang / Perut

13. Lengan

14. Tungkai

15. Jari

16. Kuku

Seni ?

fn

nl
lm

Konsep berbeda
Suku Bangsa / Etnik
Wilayah
Waktu ke Waktu
Globalisasi
Konsep di-dominasi Barat
Kebarat-baratan
Daya Tarik (3 Faktor Penting)
Wajah ( + Rambut )
Usia
Bentuk Tubuh ( + Payudara )

John Robert Power


Beauty
Behaviour
Brain

30 %
40 %
30 %

External Beauty
Internal Beauty
Jujur

Strong

Sabar

Friendly

Sexually responsive

Helpful

Operasi Estetik
Kebotakan
Tanam Rambut : Flap Punch Mikro
Blepharoplasty atas
bentuk lipatan

buang kantung lemak

buka sudut

aging kendor

Blepharoplasty bawah
baggy eyes

aging tarsoplasty

Face Lifting / Rhytidectomy


Subcutan

SMAS

Multiplane

Rhinoplasty
Augmentasi Rhinoplasty
Reduksi Rhinoplasty
Dagu : Mentoplasty
Bibir : Cheiloplasty
Mammoplasty
Augmentasi Mammoplasty
Reduksi Mammoplasty
Abdominoplasty
Liposuction
LASER (Light Amplified by Stimulating
Emission of Radiation)

BEDAH
REKONSTRUKSI

Tujuan

Cacat

Normal

Penyebab :
Congenital : Kelainan bawaan muka (Sumbing)
Hyppospadia
Polydactily
Microtia
Syndactily
Infeksi :
Trauma :
Tumor :
Degenerasi

Noma
Elephantiasis Filaria
Trauma Muka
Luka Bakar
Hemangioma
Rekonstruksi Wide Excision wajah

Kelainan Bawaan Muka


1. Craniosynostosis Syndromes
2. Craniofacial Clefts

A. Craniosynostosis Syndromes
Keadaan Patologik akibat fusi prematur
dari satu sutura atau lebih
Corona
Squamosa
Sagittal
Lamboid

Penyebab :
kelainan genetik
sporadik / mutasi

Crouzons Syndrome
Craniosynostosis ( >> bicoronal )
Exoorbitism o.k. cavum orbita dangkal
Midface hypoplasia ( Maloclusi Class III )
Autosomal dominant

Aperts Syndrome
Craniosynostosis ( >> bicoronal )
Exoorbitism
Midface hypoplasia ( Maloclusi Class III )
Syndactily simetris ( tangan dan kaki )
Sporadic ( Beberapa Autosomal dominant )

B. Craniofacial Clefts

Klasifikasi Cleft Menurut Tessier (1969)


Key Landmark : Orbit, Nose, Mouth

Klasifikasi Cleft Menurut Tessier (1969)


No. 0 Cleft
No. 1 Cleft Sumbing yang sering dijumpai
No. 2 Cleft jarang
No. 3 Cleft Oblique facial cleft
(oro-nasal-ocular- cleft)
No. 4 Cleft oro-ocular cleft
No. 5 Cleft jarang
No. 6 Cleft bentuk inkomplit Treacher Collins
Syndrome
No. 7 Cleft hemifacial microsomia
craniofacial microsmia
syndroma arcus branchilais I-II
otomandibular dystosis

Klasifikasi Cleft Menurut Tessier (1969)


No. 6,7,8 Cleft Treacher Collins Syndrome
Symetric molar flattening
Antimongoloid
Coloboma lower eyelid
Microtia
Mandibular hypoplasia

No. 14 Cleft : frontonasal encephalocele

PRINSIP DAN FILOSOFI


PENATALAKSANAAN SUMBING

Pendahuluan
Jumlah Kasus Besar
Dr. Djohansjah
Surabaya 1 : 1083 Kelahiran
Dr. Widanto
NTT 1 : 500 Kelahiran
Tiap tahun bertambah
= 1/500 x 1.66% x
200.000.000
= 6640 kasus
Sebagian besar belum
mendapat

American Cleft Palate and


Craniofacial Association (ACPA)
March 1993
Document:
Parameters for Evaluation and
Treatment of Patient with Cleft
Lip and Palate or Other CranioFacial Anomalies

Cleft Management > Surgery Alone


Prinsip 1
Penatalaksanaan Sumbing inter-disiplin
Prinsip 2
Penatalaksanaan Sumbing Long-term
Prinsip 3
Perlu Dokumentasi memadai
Prinsip 4
Penelitian

Pasien Sumbing
0-1 mg

: Saran tidur miring ke arah cleft


nutrisi posisi setengah duduk
1-2 mg
: Obturator
3 bl/10 mg : Labioplasty
1,5 - 2 th : Palatoplasty
2 - 4 th
: Speech therapy
4 - 6 th
: Velopahryngoplasty
6 - 8 th
: Lengkung gigi / Orthodonsi
8 - 9 th
: Alveolar bone grafting
9 - 17 th : Orthodonsi
17 / 18 th : Le Fort Osteotomy
Expansi Maxilla

Labioschisis Unilateral Incomplete

Labiognatopalatoschisis
Unilateral Complete

Labiognatopalatoschisis
Bilateral Complete

Ragam Metoda Labioplasty

Rose Thomson

TennisonRandall

Le Mesurier

Milard

Palatoplasty

Hypospadia
Kelainan : 1. Penis bengkok saat ereksi
2. Muara urethra tidak di ujung
Penanganan :
1. Meluruskan penis / chordectomy / release chordae
2. Membuat saluran baru / urethroplasty
Timing Operasi :
1. Semua tahapan harus selesai sebelum usia 4 tahun
2. Jarak antar-tahapan minimal 6 bulan
Penyulit : kemungkinan terjadi fistel

Repair
Hypospadia

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai