Anda di halaman 1dari 13

OBSERVASI LAPANGAN

DAN
PENYUSUNAN RK3K

IMPLEMENTASIKAN
APA
YANG
SUDAH
DIDAPAT

PRESENTASI

RK3K
OBSERVASI

OBSERVASI LAPANGAN
1.

Mengadakan peninjauan
secara langsung kegiatan
Proyek Konstruksi yang
terkait dengan K3;
2. Agar dapat lebih
mengetahui & mendalami
implementasi K3 di
lapangan;
3. Sebagai Calon Ahli Muda
K3 Konstruksi dapat
memberikan saran
/masukan pada Proyek
yang di observasi, tentang
implementasi K3 yang
benar

OBSERVASI LAPANGAN
1.
2.
3.
4.
5.
6.

IDENTIFIKASI;
BUATLAH DAFTAR PERTANYAAN / CHECKLIST
MENCATAT KEGIATAN LAPANGAN;
MENCATAT PERMASALAHAN DI LAPANGAN;
DOKUMENTASI FOTO;
MENGUMPULKAN DATA , LAPORAN

METODOLOGI OBSERVASI
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

WAWANCARA LANGSUNG DENGAN PETUGAS PROYEK YANG TERKAIT;


WAWANCARA DENGAN MANDOR, PEKERJA;
MELIHAT BUKTI IMPLEMENTASI K3 DI LAPANGAN & MENCATAT
PERMASALAHAN DI LAPANGAN;
DOKUMENTASI FOTO;
MENCATAT / MEREKAM HASIL WAWANCARA;
BERTANYALAH DENGAN SOPAN;
HINDARI KESAN MENG INTEROGASI, MENG-HAKIMI, MENG GURUI;
BILA STAF, PEKERJA, MANAJEMEN PROYEK MEMBUTUHKAN
PENJELASAN TENTANG IMPLEMENTASI K3 YANG BENAR, BERILAH
PENJELASAN;
KEMBANGKAN DISKUSI KECIL DENGAN STAF, PEKERJA, MANAJEMEN
PROYEK, SEHINGGA KEGIATAN INI JUGA BERGUNA SEBAGAI BAGIAN
DARI SOSIALISASI K3

ORGANISASI KELOMPOK
1.

2.

3.

KETUA merangkap ANGGOTA


Mengkoordinir anggota;
Koordinasi dengan pembimbing;
Membagi tugas para anggota;
SEKRETARIS
Mengumpulkan data hasil observasi;
Menyiapkan bahan makalah dari anggota;
Menyiapkan bahan presentasi;
ANGGOTA
Menyusun draft makalah & menyerahkan ke
Sekretaris;
Membantu ketua & sekretaris dalam pengumpulan
data & penyusunan makalah.

PEMBAGIAN KELOMPOK
Kel. A
Kebijakan K3
Organisasi K3
Perencanaan

KEL. B
Pengendalian Operasional
Pemeriksaan dan Evaluasi
Kinerja K3
Tinjauan Ulang Manajemen

Kelompok A

KEBIJAKAN K3
1.Penetapan Kebijakan K3 pada kegiatan
konstruksi;
2.Pengesahan Kebijakan K3;
3.Pemenuhan Kebijakan K3.
ORGANISASI K3
Struktur Organisasi
Tugas dan tanggung jawab
Kompetensi
PERENCANAAN K3
1. Identifikasi Bahaya, Penilaian Risiko
dan Pengendaliannya
2. Pemenuhan Peraturan Perundangundangan
3. Sasaran dan Program Kerja K3

Kelompok B
PENGENDALIAN OPERASIONAL
1. Pelatihan dan Konsultasi
2. Dokumentasi
3. Pengendalian Dokumen
4. Pengendalian Operasi
5. Kesiagaan dan Tanggap Darurat
PEMERIKSAAN DAN EVALUASI KINERJA K3
1. Pengukuran dan Pemantauan
2. Evaluasi Kepatuhan
3. Penyelidikan Insiden, Ketidak Sesuaian,Tindakan
Perbaikan dan Pencegahan
4. Pengendalian Rekaman
5. Tinjauan Ulang

PENYUSUNAN MAKALAH RK3K


1. SEMUA ANGGOTA AKTIF MEMBERIKAN
KONTRIBUSI PENYUSUNANNYA;
2. AKTIF DALAM DISKUSI ;
3. SEMUA MENDAPAT BAGIAN PENYUSUNAN;
4. YANG MENGETIK BUKAN HANYA SEKRETARIS;

PRESENTASI RK3K

Semua anggota berperan, serta aktif dalam


presentasi yang menjawab pertanyaan juga
dibagi kepada semua anggota kelompok
sesuai format yang diberikan

TERIMA KASIH

Badan Pembinaan Konstruksi, Kementerian Pekerjaan Umum


Jl. Pattimura No. 20 Kebayoran Baru-Jakarta Selatan 12210
Telp. 021-72786108 Fax. 021.7266637
http://bpksdm.pu.go.id/pppk
balai.pusbinpk@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai