Anda di halaman 1dari 4

TUJUAN PERCOBAAN

1. Mempelajari ayuna matematis


2. Menghitung percepatan gravitasi bumi g dengan metode ayunan
matematis
PRINSIP DASAR
Percepatan gravitasi adalah percepatan yang dialami suatu benda apabila benda
dalam pengaruh medan gravitasi.
Bandul matematis adalah suatu titik benda digantungkan pada suatu titik tetap
dengan tali ketika digerakan kesamping dari posisi keseimbangannya dan
dilepaskan, bandul akan berayun dalam bidang vertical karena pengaruh gaya
gravitasi.pada saat titik massa mempunyai simpangan sudut teta dari posisi
keseimbangan maka gaya pemulihannya akan sama dengan gaya tangensialnya.
Gambar bandul sistematis di buku!!!!
PERALATAN
1.
2.
3.
4.
5.

Tali
Pemberat
Stopwatch
Bujur derajat
Statif

Prosedur percobaan
1. Ganung benda m dengan seutas tali (40cm dan 60cm) pada statif V
2. Ukur panjang tali dari titik tengah benda m sampai pada ujung atas tempat
mengikat tali tersebut pda statif (l)

3. Simpangkan tali dengan sudut kecil (5o) kemudian lepaskan


4. Ukur waktu yang diperlukan untuk mencapai 20 ayunan (t) dengan
menggunakan stopwatch dan catat waktu yang diperoleh
5. Lakukan percobaan sebanyak 10 kali
6. Langkah 1-5 untuk panjang tali 40cm dan 6-10 untuk panjang 60 cm

Data percobaan
Sudut simpangan=
no
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

L(m)
0.4
0.4
0.4
0.4
0.4
0.6
0.6
0.6
0.6
0.6

Evaluasi percobaan
Rumus jadi
a. T=

G=
b. Hasil perhitungan

L=0,4

Waktu(s)
26
25
26
26
26
31
31
31
31
32

n
20
20
20
20
20
20
20
20
20
20

Periode(T)
1.30
1.25
1.30
1.30
1.30
1.55
1.55
1.55
1.55
1.60

g1 = 9,33

g2 = 10.10
g3 = 9,33
g4 = 9,33
g5 = 9,33
L=0.6
g6 = 9.85

g7 = 9.85

g8 = 9.85

g9 = 9.85

g10 = 9.23

c. Ralat

1.

= 9.60

Anda mungkin juga menyukai