Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena
atas berkat dan limpahan rahmat-Nya, kami dapat menyelesaikan makalah ini
dengan lancar dan tepat waktu. Makalah ini dibuat dengan tujuan untuk mengikuti
lomba Inovasi Bahan Bangunan Indonesian Civil and Environmental Festival IPB
2014.
Kami menyadari bahwa tanpa dukungan bantuan dan bimbingan dari
berbagai pihak, makalah ini tidak akan dapat diselesaikan tepat pada waktunya.
Oleh karena itu, melalui pengantar ini kami ingin mengucapkan terima kasih
kepada:
1. Ir. Essy Arijoeni M.Sc., Ph.D., selaku dosen pembimbing dari Tim
Khatulistiwa UI yang telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan
pikirannya untuk mengarahkan kami dalam penyusunan makalah ini.
2. Dr. Ir. Elly Tjahjono DEA., selaku Kepala Laboratorium Bahan dan
Material Departemen Teknik Sipil Universitas Indonesia yang telah
mengijinkan kami untuk melakukan kegiatan dan percobaan-percobaan
dengan menggunakan alat di lingkungan Laboratorium.
3. Laboran Laboratorium Bahan dan Material Departemen Teknik Sipil
Universitas Indonesia, yang telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan
pikiran untuk membantu kami menyelesaikan penelitian ini.
4. Orang Tua dan keluarga yang telah memberikan dukungan penuh baik
dalam bentuk moral maupun material.
5. Sahabat-sahabat dan pihak lainnya yang telah memberikan dorongan untuk
kami sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini.
Akhir kata, kami berharap semoga penulisan makalah ini dapat bermanfaat
bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan teknnologi, khususnya di bidang ilmu
konstruksi teknik sipil, serta dapat bermanfaat untuk masyarakat luas.
Depok, 24 September 2014

Tim Khatulistiwa UI

Anda mungkin juga menyukai