Anda di halaman 1dari 2

Tugas Resume III

OPERASI TEKNIK KIMIA III

DISTILASI
-

Distilasi bergantung pada tekanan uap dan titik didih campuran. Tekanan uap
berbanding terbalik dengan temperatur didih (hukum gas ideal).
Desain Kolom Distilasi
McCabe-Thiele plot : hanya digunakan untuk komponen biner yang
didasarkan pada kesetimbangan fasa cair-uap. Dengan asumsi
overflow molar adalah konstan. Hal ini berimplikasi pada :
1. Panas molal komponen adalah sama
2. Overflow molar konstan
3. Efek panas (panas larutan, panas yang hilang, dll.) diabaikan
4. Untuk tiap mol yang dikondensasikan, sebanyak satu mol liquid
diuapkan
Prosedur sederhana desain diagram VLE dari campuran biner:
1. Membuat diagram campuran biner
2. Menghitung garis operasi
3. Garis operasi dapat dilanjutkan dengan membuat neraca massa
4. Persamaan garis feed umpan masuk
Jumlah plate minimum adalah plate minimum yang diperoleh dari distilasi jika
tidak ada perlakuan apapun.
Kondisi umpan masuk berdasarkan kuantitas (q) dapat didefinisikan sebagai :
Umpan masuk dapat mempengaruhi nilai q, yaitu jika umpan masuk:
Dingin; q > 1
Titik didih; q = 1
Uap ; 0 < q > 1
Titik embun; q = 0
Uap panas lanjut ; q < 0

1.
2.
3.
4.
5.
6.

Faktor-faktor yang mempengaruhi distilasi :


Kondisi feed
Komposisi feed (XF)
Elemen kecil yang mempengaruhi
Kondisi aliran liquid
Kondisi tray
Kondisi cuaca

Aliran uap dapat menyebabkan :


1. Foaming
2. Entrainment (liquid yang terbawa)
3. Weeping/dumping (laju alir uap yang sangat tinggi sehingga tidak terjadi
kontak-dumping; sedangkan weeping adalah sebaliknya)

4. Hooding

Anda mungkin juga menyukai