Anda di halaman 1dari 72

Thorium : Sebuah Revolusi Energi

Premis
Bahwa Kebijakan Energi Nasional 2050 yang menjadikan Batu Bara
sebagai Andalan Pasokan Energi Nasional tidak akan memberikan
kesejahteraan bahkan hanya akan memberikan mudarat dibanding
manfaat.
Bahwa meningkatkan penggunaan energi terbarukan seperti angin
dan matahari yang sifatnya intermitten justru hanya akan
meningkatkan harga listrik, berarti subsidi dan emisi carbon.
Satu-satunya solusi adalah dengan meningkatkan penggunaan energi
nuklir yang biayanya lebih murah dari batu bara.
2

Sumber Energi dalam PP 79/2014


Note

Maksimumkan penggunaan Energi Terbarukan

Minimalkan penggunaan minyak bumi


Optimalkan penggunaan gas bumi dan Energi Baru

Batubara sebagai andalan pasokan energi nasional

Energi nuklir pilihan terakhir

Batu Bara : Andalan Energi Nasional


(PP no.79/2014)
CADANGAN BANYAK
BIAYA MURAH
Kami akan perlihatkan bahwa kedua asumsi
ini dalam 10 tahun kedepan akan tidak lagi
Valid
4

Dari 22 sistim,
normal hanya
27%

= KRISIS
LISTRIK

KONDISI LISTRIK SUDAH


KRISIS, OPSI NUKLIR PERLU
DI PERTIMBANGKAN

Middle income trap < 2000 KwH per capita

Untuk mengejar Malaysia


saja Indonesia
membutuhkan 6X
kapasitas saat ini Dari
Mana sumber dayanya ?

10

BPP
Seharusnya
Di Level ini
BPP Rp 700 500/Kwh

11

SUBISIDI

12

KONDISI 5# : BATUBARA HABIS DALAM 20 TAHUN


Setelah menjadi importir bahan bakar minyak (BBM), Indonesia kembali
terancam mengimpor batu bara dalam 20 tahun ke depan. Hal ini diprediksi
PT PLN (Persero) dalam Diskusi Sosialisasi Rencana Pembangunan Jangka
Menengah dan Panjang (RPJMN) 2015 dari sektor Pertambangan. (Helmi
Najamudin, Kepala Divisi Batubara PLN)
http://bisnis.liputan6.com/read/2181920/cadangan-habis-ri-bakal-jadinegara-pengimpor-batu-bara
Dengan total cadangan batubara sekitar 21 miliar ton, asumsi cadangan
batubara yang bisa ditambang maksimal 50 persen, atau 10 miliar ton. Jika
total produksi meningkat hingga 500 juta ton per tahun, maka dalam 20
tahun cadangan batubara habis. (Bob Kamandanu, Ketua Asosiasi
Penambangan Batubara)

Kalo Habis,
Whats Next ?
IMPORT
Batubara ??
Ironis bukan

http://bisnis.tempo.co/read/news/2011/03/21/090321789/cadanganbatubara-indonesia-akan-habis
13

Harga Listrik terlalu mahal untuk Industri


14

Subsidi Listrik 2015


turun menjadi Rp 66
Triliun lebih karena
turunnya harga crude
oil hampir 60%
pembangkit listrik
PLTD

15

16

Aktual

Kerugian ttd pencemaran udara dari PLTU batu bara di hitung oleh US DOE
& Standford University sebesar $220/ton CO2
http://news.stanford.edu/news/2015/january/emissions-social-costs011215.html
17

Wednesday 12 June 2013 07.00 BST


Air pollution from Europe's 300 largest coal power
stations causes 22,300 premature deaths a year and
costs companies and governments billions of pounds in
disease treatment and lost working days, says a major
study of the health impacts of burning coal to generate
electricity.

Kematian dini akibat pencemaran udara PLTU Batubara saat


ini 6500 orang/tahun. (Greenpeace, 2015)

http://www.theguardian.com/environment/2013/jun/
12/european-coal-pollution-premature-deaths
18

19

Specifically, Abt Associates analysis finds


that fine particle pollution from existing
coal plants is expected to cause nearly
13,200 deaths in 2010. Additional impacts
include an estimated 9,700
hospitalizations and more than 20,000
heart attacks per year. The total monetized
value of these adverse health impacts
adds up to more than $100 billion per year
(CATF, The Toll From Coal, page 4)

20

21

SUANSAN PAGI HARI DI BEIJING, RRC.


22

Earlier this
week Energydesk
revealed that Chinas coal
use has fallen by nearly 8%
so far this year taking
CO2 emissions down 5%
with it.
http://energydesk.greenpeace.org/2015/05
/19/uss-mixed-moves-global-renewablesfossil-fuel-subsidies-europes-climateconference-prep/

23

Batubara
Habis

IRONIS : Dunia turunkan


penggunaaan batubara,
Indonesia malah
meningkatkan padahal
dalam 20 tahun habis !!
Indonesia kembali terancam
mengimpor batu bara dalam 20
tahun ke depan.
(Helmi Najamudin, Kepala Divisi
Batubara PLN)
26 Feb 2015
http://bisnis.liputan6.com/read/
2181920/cadangan-habis-ribakal-jadi-negara-pengimporbatu-bara

24

MENGAPA CLIMATE CHANGE MENJADI PRIORITAS DUNIA

Perpres No 61/2011
Perpres No 71/2011

Indonesia akan
sepanas
Saudi Arabia
temp diatas 40C

Apakah ini warisan masa depan yang kita tinggalkan untuk cucu kita ?
25

wilayah yang akan


tenggelam

26

27

28

2 Alasan mengapa Batu Bara Tidak dapat menjadi


ANDALAN ENERGI NASIONAL (dalam10 th)
1. Dalam 20 Tahun HABIS !!! (yang dapat di tambang secara
ekonomis)

2. Tidak lagi Murah tekanan dunia Climate Change :


Carbon Capture
Super Critical Coal Plant

Capital Investment naik 40%


Biaya Produksi Listrik > $10 sen/kwh

Maka Jelas bahwa dalam 10 tahun kedepan penggunaan batubara harus


mulai di kurangi secara bertahap
29

Biaya PLTU Batu bara


Dengan CCS (2020 - 2025)

Biaya PLTU Batu bara


saat ini (2015)
DATA IAEA 2012

ANGSR

Advanced Next Gen Small Reactor (ANGSR)

30

PILIHAN NON-RASIONAL

PILIHAN RASIONAL

SUBSIDI NAIK TERUS

TIDAK ADA SUBSIDI

HARGA LISTRIK TIAP TAHUN NAIK

HARGA LISTRIK BAHKAN DAPAT TURUN

KESEJAHTERAAN TERHAMBAT

TIDAK ADA PENCEMARAN &


PERUSAKAN

KERUSAKAN LINGKUNGAN &


PENCEMARAN UDARA TERUS TERJADI

KESEJAHTERAAN MENINGKAT

KEMATIAN MENINGKAT

BUSINESS AS USUAL KEEP ON THIS


ROAD

PERUBAHAN PARADIGMA RUBAH


ARAH KEBIJAKAN
31

32

33

PILIHAN # 1:
ENERGI BERSIH TAPI
LISTRIK MAHAL
ANGIN & SURYA

34

Angin/Surya Capacity
Factor < 30%
Kekurangannya 70%
dengan batu bara

Bila Premis memakai


Angin/Surya untuk
mengurangi CO2 jelas
justru yang terjadi
kebalikannya.
35

Jerman Negara dengan pemakaian


EBT terbesar di dunia meningkatkan
EBT dalam 8 tahun menjadi lebih
dari 13% tetapi hanya berhasil
turunkan gas rumah kaca 5%

36

Asumption :
Renewables
(Solar/Wind)
30% of Energy Mix

High Speed Gas Turbine


Very Expensive
Just for 3 hour Cost
60% of total

California Independent System Operator


37

PILIHAN # 2:
ENERGI BERSIH ,
LISTRIK MURAH
NUKLIR

Nuklir
Rp 600/Kwh

38

Kriteria Sumber daya energi pengganti Batu Bara :


Emisi CO2 yang rendah
Tidak merusak lingkungan dalam melakukan ekstraksi bahan baku

Cadangan cukup untuk kebutuhan listrik lebih dari 100 tahun ke depan
Tidak Import komponen bahan bakar.
Dapat di pakai sebagai base load power bukan Intermitten

Tidak membutuhkan lahan yang besar, sama atau lebih kecil dari PLTU batu bara.
Biaya konstruksi & biaya produksi listrik sama atau lebih murah dari batu bara.

Kriteria ini tidak dapat di penuhi oleh sumber daya energi lainnya kecuali THORIUM
39

BATU BARA
HYDRO
ANGIN
SURYA
URANIUM
THORIUM

CO2
Tinggi
Rendah
Rendah
Rendah
Rendah
Rendah

COST
Rendah
Tinggi
Tinggi
Tinggi
Tinggi
Rendah

CAPACITY FOOTPRINT AVAILIBILITY


baseload
Menengah
20 - 30 th
baseload
Besar
terbarukan?
Intermitten
Besar
terbarukan
Intermitten
Besar
terbarukan
baseload
Kecil
40 tahun
baseload
Kecil
1000 tahun

Cost : Rendah < $ 5 sen /KwH

40

41

42

43

Safety Belt
Safety Glass

Safety Belt
Safety Glass
Air Bags
Reinforced Body
ABS
And more
44

KEKUATIRAN NO 1 : KECELAKAAN

45

46

47

Chernobyl & Fukushima (GEN II) adalah penyimpangan desain/konstruksi yang tidak
mengikuti kaidah keamanan & keselamatan Nuklir yang seharusnya.

Terbukti PLTN ONAGAWA yang di buat sesuai standard keamanan tidak mengalami
kerusakan saat gempa bahkan berjarak lebih dekat.
48

KEKUATIRAN NO 2 : RADIASI

49

50

KETERSEDIAN THORIUM DI DUNIA

Thorium:
4600X > Fossil
200,000X > Uranium

Presentation by Carla Rubia at ThEC 2013

1,300,000 ZetaJoule = 31 Triliun MTOE


51

Sumber Daya Thorium di Indonesia


Sumber Daya Thorium tidak pernah di kaji oleh ESDM, BATAN secara komprehensif.

BUKU PUTIH PLTN : 121,500


RUBBIA :
Sumber Daya Thorium Dunia : 1,3 Juta ZetaJoule = 31 Triliun MTOE
Ratio Luas Indonesia/Dunia = 0.0128
Sumber Daya Thorium di Indonesia = 397.971.561.415 MTOE
(397 Milyar Million Ton Oil Equivalent).
Kebutuhan Energi Indonesia sampai 2050 = 1000 MTOE (KEN 2050) atau 134 MTOE/Tahun

52

With current Global Energy Consumption of 15 TerraWatt


per year Theres enough Thorium for 20,000 years Its is
clear that Thorium is the preeminent energy of the
future. And theres NO meltdown possibility.
(Carlo Rubbia Thorium Energy Conference 2013 CERN, Geneva)
53

54

Uranium Vs Thorium
URANIUM PLUTONIUM (PWR)

THORIUM URANIUM (MSR)

Jumlah terbatas

Jumlah sangat banyak (1: 200,000)

Rawan Proliferasi

Anti Proliferasi

Efisiensi kecil, hanya terpakai < 5%

Efisiensi tinggi, terpakai > 95%

limbah banyak dan umur sangat lama (10,000 tahun)

Limbah kecil dan umur pendek (< 300 tahun)

Harus di perkaya Import

Tidak perlu pengayaan.

Konstruksi elemen bahan bakar komplek

Elemen Bahan Bakar sederhana Cair

Rawan Meltdown

Anti Melt Down

Konstruksi Mahal - Biaya listrik mahal

Lebih murah dari batu bara konstruksi maupun biaya


listrik

55

Siklus Thorium-Uranium
menghasilkan limbah
jauh lebih kecil di
banding siklus UraniumPlutonium

56

57

58

Perancis 75% energy berasal dari PLTN dengan 58 PLTN terbagi


menjadi 3 kelas : 900 Mwe, 1300MWe & 1450 MWe

Sedangkan PLTN itu mencapai US$ 7-8


juta per 1 MW, jauh lebih mahal
memang," ujar Rida seperti dikutip
Detik.com, Senin (17/11). Rida
mengatakan, walau mahal Indonesia
sebenarnya sudah harus membangun
PLTN mulai dari sekarang, pasalnya
pembangunan PLTN memakan waktu
7-8 tahun lamanya.
(Rida Mulyana, Dirjen EBTK ESDM)

59

60

ORNL TM-1060 (1965) : Design Study & Power Cost Estimates for 1000 Mwe Station (Thermal Reactor)
ORNL-3996 (1966): Design Study of 1000 MWe Molten Salt Breeder Reactor

61

www.thorconpower.com

62

Thorcon Power : SMALL & MODULAR REACTOR

63

Thorcon Power : Economics

Presented at Thorium Energy Conference 2015 (TEAC 7)


64

Thorcon Power : Economics

Rp430/Kwh
USD 3 sen/kwh

Presented at Thorium Energy Conference 2015 (TEAC 7)


65

Lama konstruksi membuat ULCC


Hanya 10 Bulan
66

Thorcon Power : Time Schedule


To Conquer time :
NO NEW TECHOLOGIES (All Proven ORNL Stuff)
NO New Research
NO Unobtainable Material
Shipyard Production Speed
Factory Quality Control
Non Fixable but Replaceable parts
No Scale up (1 size only 250 MW)

2021

Construction 1
GW in 12 Months

67

68

... China will have the biggest


energy demand in the future...
Not only we need a cheap &
clean high energy density source
but also energy security and only
TMSR can deliver both
Dr. Jiang Mingheng

Rapat pertama launching TMSR program di Chinese


Academy of Science pada 25 Januari 2011 di pimpin
oleh Dr. Jiang Mingheng (Putera dari Presiden Jiang
Zemin).

69

70

China tmsr timeline


Time Line TMSR
CHINA di push
maju 10 Tahun.
Sehingga target
TMSR 100 MW
pada 2025

71

Terima Kasih
Bob Soelaiman Effendi

72

Anda mungkin juga menyukai