Anda di halaman 1dari 3

BAB I

RINGKASAN EKSEKUTIF
Ibu Kota Banten terletak di kota Serang,dimana kota serang merupakan kota yang
belum mempunyai banyak perkembangan salah satunya di sektor pembangunannya.
Namun,seiring dengan berjalannya waktu kota ini pun dikit demi sedikit mengalami
perkembangan dimana salah satunya pembangunan berupa Universitas Swasta di
serang. Ada beberapa Universitas Swasta di Kota Serang salah satunya yaitu
UNSERA (Universitas Serang Raya). Universitas ini membangun gedung barunya
yang baru beberapa bulan didirikan dan dibuka,dimana peluang bisnis di lingkungan
kampus ini merupakan peluang yang bagus untuk didirikan seperti menyediakan
kebutuhan-kebutuhan para mahasiswanya berupa tempat tinggal mahasiswa (koskosan),photo copy dan print,laundry baju,dan lain-lain. Bisnis ini di awali dengan
membangun kios photo copy di dekat daerah kampus dimana tidak hanya photo copy
saja tetapi ada juga print,alat-alat tulis lainnya dan internet bagi mahasiswa yang
membutuhkan guna mencari tugas-tugasnya. Inovasi yang diberikan berupa member
card yang diberikan kepada mahasiswa dimana mahasiswa harus mendaftarkan diri
dahulu menjadi member lalu dikenakan biaya selain itu juga harga yang diberikan
tidak akan lebih mahal disetarakan dengan keadaan keuangan mahasiswa karna kertas
yang dipakai menggunakan kertas daur ulang yang kualitasnya sama dengan kertas
lainnya yang dijual dipasaran. Dan apabila seorang mahasiswa sering melakukan
photo copy maka akan didapatkan diskon setiap melakukan transaksi. Lalu bisnis
kedua dengan membangun Kos-kosan yang berada di daerah sekitar kampus dimana
mahasiswa akan merasa terbantu dengan adanya tempat tinggal yang berada di daerah
kampus khususnya bagi mahasiswa yang merantau dari daerah luar Kota Serang
maupun luar pulau jawa. Inovasi yang diberikan merupakan keamanan dan
kenyamanan kosan tersebut. Bisnis yang ketiga yaitu dengan membangun kios
laundry. Seperti yang di ketahui kebanyakan mahasiswa terlalu sibuk dengan
pekerjaan kuliahnya seperti banyaknya tugas dari dosennya atau ujian sehingga
membuat mahasiswa itu sendiri terbengkalai melakukan aktifitas seperti mencuci baju
maka dari itu kami melakukan bisnis laundry untuk meringankan beban mahasiswa.
Inovasi yang diberikan (isi sendiri ri). Dari tiga rencana bisnis ini maka akan

direncanakan pula kapan bisnis ini akan berjalan,bisnis akan berjalan pada (isi sendiri
juga ri).

BAB II
Latar Belakang
Ibu Kota Banten terletak di kota Serang,dimana kota serang merupakan kota yang
belum mempunyai banyak perkembangan salah satunya di sektor pembangunannya.
Namun,seiring dengan berjalannya waktu kota ini pun dikit demi sedikit mengalami
perkembangan dimana salah satunya pembangunan berupa Universitas Swasta di
serang. Ada beberapa Universitas Swasta di Kota Serang salah satunya yaitu
UNSERA (Universitas Serang Raya). Universitas ini membangun gedung barunya
yang baru beberapa bulan didirikan dan dibuka. Dari sini kami berinisiatif untuk
membangun bisnis yang dapat meringankan beban mahasiswanya seperti membangun
kios photo copy,Laundry Baju,tempat tinggal mahasiswa (kos-kosan).

Bisnis ini akan didirikan oleh seorang mahasiswa dari ESQ Bussines Jakarta
yang bernama Ari Haryanto dan juga rekannya Rheza Yusuf Hadikusuma mahasiswa
dari Universitas Padjadjaran Bandung. Karna kami masih mahasiswa maka keuangan
pada kondisi sekarang tidak besar untuk dapat membangun bisnis ini maka dari itu
kami berinisiatif untuk menggunakan pinjaman yang diberikan kepada bank yang
nantinya kita akan bekerjasama dengan bank tersebut dengan membayar uang tagihan
guna kelancaran dalam bisnis ini,bank yang dipilih yaitu bank syariah.
Rencana pengembangan yang dilakukan pada bisnis ini yaitu dengan
membangun kios-kios atau kosan yang bertempatan tidak hanya di daerah sekitar
lingungan UNSERA saja tetapi membangun di daerah sekitar universitas swasta di
daerah kota serang yang nantinya akan menjadi cabang.
Dalam bisnis ini yang dihasilkan yaitu berupa jasa,dimana jasa ini akan
dirasakan oleh mahasiswanya sendiri yang dapat meringankan beban kuliah mereka
sehingga mereka tidak kebingungan lagi untuk photo copy atau print tugasnya selain
itu tidak juga memikirkan pakaian kotor yang belum sempat di cuci karna kami
membangun kios laundry dan bagi mahasiswa rantau yang datang dari luar kota
serang maupun luar pulau jawa tidak usah untuk susah-susah memikirkan harus
tinggal dimana karna kami membangun kos-kosan untuk tempat tinggal mahasiswa
tersebut.

Anda mungkin juga menyukai