Anda di halaman 1dari 15

Politik dan Pemerintahan

Vietnam
Hafid Adim Pradana, MA

Masuknya Perancis ke
Vietnam
Sebelum diambil alih Perancis pada akhir
abad ke-19, wilayah Indochina terdiri dari
tiga kesatuan: Vietnam, Kamboja, Laos.
Vietnam pada saat itu dipimpin oleh dinasti
Nguyen yang cukup dekat dengan China.
Masuknya Perancis di Vietnam dimulai
pada akhir abad ke-18 melalui bantuan
militer yang diberikan kpd Pangeran
Nguyen Anh yang membuat Pangeran tsb
naik tahta pada 1802.

Sebagai imbalan, Nguyen Anh memberikan hakhak istimewa terhadap para pedagang Perancis di
Vietnam dan kemudahan bagi para misionaris
Katolik dari Perancis.
Akan tetapi hal tsb kemudian berubah ketika
pengganti Nguyen Anh (1802-1820), yaitu Minh
Mang (1820-1841) mengambil kebijakan yang
bertolak belakang: memutuskan hubungan
perdagangan Vietnam dgn Perancis dan
mengusisr para misionaris Katolik.
Hal tsb disebabkan karena orientasi pemerintahan
Minh Mang yang anti terhadap Barat.

Para pengganti Minh Mang selanjutnya


tetap melanjutkan kebijakan yang telah
dijalankan oleh Minh Mang. Hal inilah
yang kemudian membuat Perancis
melakukan penyerangan ke Vietnam pada
1858 dengan alasan untuk
menyelamatkan para misionaris mereka.
Tahun-tahun selanjutnya, Vietnam secara
perlahan jatuh dalam kekuasaan Perancis.

Perjuangan Kemerdekaan
Perjuangan kemerdekaan melawan Perancis
banyak bermunculan pada awal abad ke-20.
Antara 1900-1918, perlawanan terhadap
Perancis banyak dilakukan oleh kaum
intelektual dari Vietnam yang telah
memperoleh pendidikan dari negara2 Barat.
Pada tahun2 selanjutnya sampai dengan
1945, muncul berbagai gerakan
revolusioner yang berhasil ditumpas oleh
Perancis.

Proses kemerdekaan Vietnam berawal dari


kesepakan Perancis dengan Jepang pada
1941, yang berisi tentang berlanjutnya
penguasaan Perancis di Vietnam.
Akan tetapi, Jepang kemudian
mengambilalih Vietnam sebelah selatan
dari Perancis. Sedangkan sebelah utara
dikuasai oleh Ho Chi Minh melalui Liga
Kemerdekaan-nya dengan bantuan dari
China.
Setelah kekalahan Jepang pada PD II<
Perancis kembali mengambilalih Vietnam.

Tahun 1946, Perancis mengusulkan Vietnam


untu menjadi bagian dari negara Perancis.
Ho Chi Minh menola usulan pPerancis tersebut.
Pada 1949, secara sepihak Perancis menunjuk
Bao Dai untuk menjadi Kepala Dominion
(semacam Gubernur) Perancis di Vietnam.
Meskipun demikian, pada 1950, China dan Uni
Soviet mengakui kekuasaan Ho Chi Minh atas
Vietnam. Selanjutnya di tauhn yg sama AS
secara resmi mengakui kekuasaan Bao Dai.
Vietnam terpecah menjadi dua: Vietnam Utara
dan Vietnam Selatan, yang ditegaskan dalam
perjanjian Jenewa 1954.

Meskipun telah terbagi, pada


perkembangannya, dari tahun 1957-1975,
terjadi Perang antara Vietnam Utara melawan
Vietnam Selatan.
Di tengah peperangan tsb, pada 1960,
terbentuk Front Pembebasan untuk Vietnam
Selatan.
Hingga kemudain, secara perlahan rezim
Vietnam Selatan melemah seiring dengan
serangkaian kekalahan yang diterima AS dan
Perancis. Tahun 1975, AS menarik seluruh
pasukannya dari Vietnam.
Vietnam bersatu pada 1976.

Konstitusi Vietnam
Berdasarkan amandemen tahun 1992,
konstitusi Vietnam terdiri dari 12 bagian
dan 147 pasal.
Pada bagian pembukaan dijelaskan secara
singkat tentang sejarah Vietnam beserta
riwayat amandemen konstitusi Vietnam.
Sebagaimana konstitusi di negara-negara
lain, konstitusi Vitenma juga memuat
tentang sistem pemerintahan hingga
ketentuan amandemen konstitusi Vietnam.

Chapt
er

Content

THE SOCIALIST REPUBLIC OF VIETNAM: THE POLITICAL


SYSTEM

THE ECONOMIC SYSTEM

CULTURE, EDUCATION, SCIENCE AND TECHNOLOGY

DEFENCE OF THE VIETNAMESE SOCIALIST HOMELAND

BASIC RIGHTS AND OBLIGATIONS OF CITIZENS

THE NATIONAL ASSEMBLY

THE PRESIDENT OF THE STATE

THE GOVERNMENT

PEOPLE'S COUNCILS AND PEOPLE'S COMMITTEES

10

PEOPLE'S COURT AND PEOPLE'S INSPECTORATE

11

THE NATIONAL FLAG, NATIONAL EMBLEM, NATIONAL


ANTHEM, NATIONAL CAPITAL AND NATIONAL DAY

12

LEGAL FORCE OF THE CONSTITUTION AND PROCEDURE FOR


AMENDING THE CONSTITUTION

Sistem Pemerintahan
Vietnam
Meskipun mengklaim sebagai negara Sosialis
dengan sistem satu partai , Vietnam
menjalankan sistem pemerintahnya dengan
menganut paham Trias Politika, yaitu membagi
kekuasaannya dalam lembaga eksekutif,
legislatif, dan yudikatif.
Lembaga eksekutif dipimpin oleh Perdana
Menteri sebagai kepala Pemerintahan. Lembaga
legislatif diwakili oleh Majelis Nasional Vietnam
yang terdiri dari 498 anggota unikameral.
Lembaga Yudikatif terwakili oleh Mahkamah
Agung Rakyat.
Adapun Presiden berfungsi sebagai kepala
negara dan kepala angkatan bersenjata.

Kepartaian dan Pemilu


Vietnam
Sistem satu/mono partai Partai Komunis
Vietnam.
Vietnam yaitu menggelar pemilu setiap 5
tahun sekali yang di awali dengan
pelaksanaan kongres partai pada Januari.
Pemilu Vietnam berfungsi untuk memilih
Presiden dan anggota legislatif dalam
Majelis Nasional.
Selanjutnya anggota legislatif dalam Majelis
Nasional menentukan Perdana Menteri
Vietnam.

Pertemuan 10: Politik dan


Pemerintahan Myanmar
Pertanyaan diskusi kelompok 6:
1.Jelaskan penyebab dan efek perselisihan Inggris
dan Myanmar abad ke-19!
2.Jelaskan proses perjuangan kemerdekaan
Myanmar!
3.Jelaskan pokok dasar Konstitusi Myanmar!
4.Jelaskan sistem politik dan pemerintahan
Myanmar!
5.Jelaskan sistem kepartaian dan Pemilu Myanmar!
6.Jelaskan sejarah kudeta di Myanmar!

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai