Anda di halaman 1dari 9

LBM 1

STEP 1

SDKI : merupakan kelanjutan dari survey demogragrafi untuk mengetahui


keadaan masyarakat suatu darah mulai dri tingkat kelahiran kematian kb dan
kesehatan

CPR : prosentase dari wanita menikah yang berumur 15-49 th yang


memakai kontrasepsi. Atau pasangan yang menggunakan alat kontrasepsi
TFR : jumlh kelahiran hidup laki laki dan perempuan / 1000 penduduk yng
hidup hingga akhir masa reproduksi
Fertilitas : terlepasnya bayi dari rahim perempuan dgn adanya tanda tanda
kehidupan seperti bernafas, menangis
KB
: suatu upaya peningktan kepedulian dan peran serta masyarakat
melalui pendewasaan usia perkwinan pengaturan kelahiran dan peningkatan
kesejahteraan keluarga untuk mewujudkan keluarga kecil bahagia dan
berkualitas
Suatu usaha untuk menjarangkan atau merencanakan jumlah dan
mengatur interval kehamilan dalm menentukan anak dalam keluarga
menggunakan kontrasepsi.
Suatu program pemerintah

STEP 2
PENINGKATAN JUMLAH PENDUDUK DAN PENGENDALIANYA

STEP 3
PENINGKATAN JUMLAH PENDUDUK DAN PENGENDALIANYA

Demografi
o Definisi
:
ilmu yang mempelajari penyebaran penduduk dan komposisi
penduduk dan perubahan. Mempunyai komponen fertilitas,mortalitas
dan migrasi, perkawinan dan mobilitas social
o tujuan mempelajari demografi :
;
untuk mengetahui penyebaran penduduk disuatu Negara.
; Menjelska pertumbhan penduduk ada masa lampau
; Mengembangkan hubungan sebab akibat antar perkembangan
penduduk
dengan
bermacam
macam
aspek
bik
social,ekonomi,budaya dan lingkungan

Dapat memperkikan pertumbuhan penduduk dimasa yang akan


datang dan kemungkinan masala yang timbul
macam survey demografi
; SDKI
Tujuan :
o Umum : mengumpulkan informasi kesehatan ibu
dan anak serta kesehatan reproduksi prevalensi KB
engetahuan tentang AIDS dan IMS lainya serta
prevalensi dari imunisasi
o Pokok :
;
mendata
fertilisasi,
mortalitas
dan
prevalensi KB
; Mendata kesehatan Ibu dan Anak
; Memenuhi data dasar untuk penentuan
kebijakan dan program kesehatan
; Mendata mengenai sikap pengetahuan
prilaku remaja terhadap reproduksi dan IMS
; Mendata mengenai sikap pengetahuan
prilaku pria sudah menikah terhadap
reproduksi dan IMS
; Mendata peran aktif dari KB
; Mendata kesehatan lingkungan tempat
tinggal
;
Cara
;

CPR

Yang melakukan
o BPS dibantu oleh BKKBN dan DEPKES

Tujuan : untuk mengetahui prosentase dari wanita


menikah yang berumur 15-49 th (usia subur) yang
memakai kontrasepsi. Atau pasangan yang menggunakan
alat kontrasepsi
Cara
(Jumlah PUS yng menggunakan kontrasepsi / total PUS) x
100%
masalah kependudukan
1; Jumlah penduduk yang besar melebihi batas proyeksi nasional
2; Penyebaran yang tidak merata
3; Pertumbuhan penduduk yang cepat
4; Kualitas penduduk yang rendah
5; Urbanisasi yang tinggi
6; Masalah kriminalitas dan pengangguran
; factor yang menyebabkan masalah kependudukan
Fertilitas
Mortalitas
Mobilitas social
Migrasi

Perkawinan
solusi dari masalah keendudukan
KB
Transmigrasi
Menurunkan tingkat kematian dengan cara meningkatan gizi
dan kesehatan
Pemerataan pembangunan
Menciptakan lapangan kerja
Perbaikan kualitas penduduk

Sumber data demografi


; Sensus Penduduk
; Registrasi penduduk
; Survei penduduk

FERTILITAS
o Apa saja factor factor yang mempengaruhi peningkatan fertilitas?
Demografi : struktur umur, Umur pertama menikah, paritas, social
budaya, kesehatan
Non demografi
: keadaan ekonomi penduduk, tingkat pendidikan,
Urbanisasi
o Bagaimana cara mengendalikan peningktan fertilitas ?
KB
Hindari nikah dini
Penyuluhan ke desa mengenai anggpan banyk anak banyak rezeki
o Siapa saja yang berperan dalam pengendalian fertilitas?
o Pengaruh fertilitas terhadap kependudukan (positif dan negative)?
o Indikator keberhasilan
o Skala pengukuran
; Tahunan
Mengukur jumlah kelahiran pada tahun tertentu
dibandingkan
dengan
jumlah
penduduk
yang
mempunyyai resiko melahirkan
o Fertilitas kasar
o Fertilitas umum
o Fertilitas menurut umur
o Fertilitas menurut urutan kelahiran
; Kumulatif
Untuk mengukurr jumlah rata rata anak yang dilahirkan
oleh seorang ibu sampai masa suburnya habis
o TFR
o Angka reproduksi kotor
o Net reproduction rate
o Masalah dalam penguuran

STEP 7
PENINGKATAN JUMLAH PENDUDUK DAN PENGENDALIANYA

Demografi
o Definisi
:
ilmu yang mempelajari secara statistik dan matematik tentang besar,
komposisi dan distribusi penduduk dan perubahan-perubahannya
sepanjang perubahan masa melalui bekerjanya lima komponen demografi
yaitu kelahiran (fertilitas), kematian (mortalitas), perkawinan, migrasi dan
mobilitas sosial.
Donald J. Bogue (1973)
tujuan mempelajari demografi :

Mempelajari kuantitas dan distribusi penduduk dalam suatu daerah tertentu

Menjelaskan pertumbuhan penduduk pada masa lampau, kecendorongannya,


dan persebarannya dengan sebaik-baiknya dan dengan data yang tersedia

Mengembangkan hubungan sebab akibat antara perkembangan penduduk


dengan

bermacam-macam

aspek

organisasi

social,

ekonomi,

budaya,

lingkungan dll

Memperkirakan pertumbuhan penduduk (proyeksi penduduk) pada masa


yang akan dating dan kemungkinan-kemungkinan konsekuensinya.
www.e-dukasi.net/mapok/mp_full.php
o
;

macam survey demografi


SDKI
Tujuan :

Cara

Yang melakukan

CPR
o Tujuan :
o

Cara

masalah kependudukan
; factor yang menyebabkan masalah kependudukan
;

solusi dari masalah kependudukan

o Sumber data demografi


Sensus Penduduk adalah :
Proses keseluruhan dari pengumpulan, pengolahan, penyajian, dan
penilaian data penduduk yg menyangkut ciri-ciri demografi, sosial
ekonomi, dan lingkungan hidup.
Survei Penduduk :
; Adalah proses pencacatan informasi tentang penduduk berdasarkan
kekhususan bidang kajian secara lebih luas dan mendalam.
Regristasi Penduduk
proses pencatatan penduduk yang dilakukan secara mandiri oleh
warga ketika terjadi perubahan- perubahan jumlah penduduk. Ini dilakukan
oleh Depdagri melalui kantor desa setempat.

FERTILITAS
o Def
Sama dengan kelahiran bayi yaitu terlepasnya bayi dari rahim seorang
perempuan dengan tanda-tanda kehidupan, misalnya berteriak, bernafas,
jantung berdenyut, dan sebagainya.
Demografi Umum. Prof. Ida Bagoes Mantra, Ph.D. Ed.2. Pustaka Pelajar.
Pengertian Fertilitas (live birth) adalah proses lahirnya seorang bayi dari
rahim perempuan dengan adanya tanda -tanda kehidupan, seperti bernafas,
menangis bergerak, dsb.
ATAU
Sama dengan kelahiran hidup (live birth), yaitu terlepasnya bayi dari rahim
seorang perempuan dengan ada tanda-tanda kehidupan; missal berteriak,
bernapas, jantung berdenyut, dsb.
Demografi Umum, Prof. Ida Bagoes Mantra, Ph.D
o

Apa saja factor factor yang mempengaruhi peningkatan fertilitas?

Faktor-faktor yang mempengaruhi tinggi rendahnya fertilitas dapat dibagi


menjadi 2 yaitu faktor demografi dan faktor non demografi.
Faktor demograf di antaranya adalah : struktur umur, struktur perkawinan,
umur kawin pertama, paritas, disrupsi perkawinan dan proporsi yang kawin.
Faktor non demograf antara lain : keadaan social-ekonomi penduduk,
factor psikologi, tingkat pendidikan, perbaikan status perempuan, urbanisasi,
industrialisasi.

Bagaimana cara mengendalikan peningktan fertilitas ?

;
;
;

Pemakaian KB
Peningkatan usia perkawinan (wanita usia 20th dan laki laki 25th)
Faktor pendidikan wanita

http://www.organisasi.org/
o

Siapa saja yang berperan dalam pengendalian fertilitas?


Pemerintah dalam hal ini olh BKKBN
Departemen Agama
Masyarakat

www.kotaprabumulih.go.id
Pengaruh fertilitas terhadap kependudukan (positif dan negative)?
Dampak Positif
1. Meneruskan generasi keluarga
2. Suasana riang di rumah
3. Usaha cenderung meningkat
4. Bagi orang Islam dengan banyaknya anak akan menambah generasi
muslim selanjutnya
o

Dampak Negatif
1; Kepadatan penduduk
Kepadatan penduduk biasanya sering terjadi karena banyaknya masyarakat
yg bertransmigrasi ke suatu daerah
2; Gizi buruk
Gizi buruk ini biasa terjadi karena masyarakat yg tidak memiliki pengetahuan
yg cukup tentang seberapa pentingnya menjaga kesehatan. Biasanya
disebabkan kurangnya pasokan gizi pada saat ibu sedang mengandung
ataupun padda saat anak mulai tumbuh!
3; Persaingan lapangan pekerjaan
Persaingan lapangan pekerjaan ini di sebabkan oleh pertumbuhan penduduk
di negara kita yg sangat tinggi dan rupanya pertumbuhan penduduk ini tidak
sebanding dengan jumlah lapangan pekerjaan yang disediakan oleh
pemerintah selama ini!
4; Meningkatnya jumlah kemiskinan
Meningkatnya jumlah kemiskinan ini biasanya di sebabkan oleh kurang
berkembangnya kreatifitas dari masyarakat untuk membuka lapangan
pekerjaan sendiri.
5; Persaingan untuk mendapatkan pemukiman
Persaingan untuk mendapat permukiman yang layak ini biasa terjadi
didaerah perkotaan yg padat, dan permasalahan seperti ini biasa terjadi
karena perumahan yang tidak memadai sehingga terliahan menjadi kumuh.
6; Rendahnya kesempatan pendidikan
Karena di negara kita tingkat kelahirannya sangat tinggi, tentu semakin
banyak fasilitas dan kinerja guru yang diperlukan, sebagai hasilnya tidak

setiap anak memiliki kesempatan untuk bersekolah dan mendapatkan


pendidikan yang layak dan memadai.
7; Angka kelahiran kasar
Berdasarkan perkiraan yang dihitung Biro Pusat Statistik (BPS), menunjukkan
bahwa Angka Kelahiran Kasar di Indonesia telah menurun dari 33,7 per 1000
penduduk pada periode 1980-1985 menjadi 28,7 per 1000 penduduk dan
25,3 per 1000 penduduk pada periode 1985-1990 dan 1990-1995.
8; Transmigrasi
Transmigrasi merupakan suatu perpindahan penduduk dari desa ke kota
dengan tujuan untuk mencari pekerjaan ataupun untuk merubah nasib
mereka.
Indikator keberhasilan

i; angka kelahiran tahunan

jumlah kelahiran

angka kelahiran kasar

angka kelahiran umur

angka feretilitas total

ii; angka lahir hidup dan anak masih hidup

anak lahir hidup/ children ever born/ALH

anak masih hidup / children still living/AMH

rasio anak wanita/ child women ratio

iii; paritas
iv; keluarga berencana

angka prevalensi kontrasepsi

angka tidak terpenuhinya kebutuhan KB

http://www.datastatistikindonesia.com/content/view/300/300/1/6/

Skala pengukuran
Def Pengukuran fertilitas kumulatif: mengukur jumlah rata rata anak
yang dilahirkan oleh seseorang perempuan hingga mengakhiri batas
usia subur .
; Def Pengukuran fertilitas Tahunan : mengukur jumlah kelahiran pada
tahun tertentu dihubungkan dengan jumlah penduduk yang
mempunyai resiko untuk melahirkan pada tahun tersebut
(Demografi)
;

Pengukuran fertilitas tahunan

Tingkat Fertilitas Kasar


Yaitu Banyaknya kelahiran hidup pada suatu tahun tertentu tiap 1000
penduduk pada pertengahan tahun
Rumus : CBR = b/Pm * K
Ket : B = jumlah kelahiran pada tahun tertentu
Pm = penduduk pertengahan tahun
K = bilangan konstan, biasanya 1000
Tingkat Fertilitas Umum
Yaitu Membandingkan jumlah kelahiran dengan jumlah penduiduk
perempuan usia subur (15-49 tahun)
Rumus GFR = B/Pf(15-49) * K
Ket : GFR = tingkat fertilitas umum
Pf= jumlah pendudku perempuan umur 15-49 tahun
B = jumlah kelahiran pada tahun tertentu
K = bilangan konstan, biasanya 1000
Tingkat Fertilitas Menurut Umur
Yaitu Membandingkan jumlah kelahiran pada kelompok umur dengan
jumlah perempuan kelompok umur pada pertengahan tahun
Rumus : ASFR= Bi/Pfi *K
Ket : BI = jumlah kelahiran pada kelompok umur
Pfi = jml perempuan kelompok umur pada pertengahan tahun
Tingkat Fertilitas Menurut Urutan Kelahiran
Yaitu Perhitungan fertilitas menurut urutan kelahiran bayi oleh wanita
pada umur dan tahun tertentu
Rumus BOSFR = jumlahBOi/Pf (15-49) * K
Ket : BOi = jumlah kelahiran urutan ke 1
Pf = jml perempuan kelompok umur pada 15-49 pertengahan tahun

Pengukuran fertilitas Kumulatif


Tingkat Fertilitas Total
; Yaitu umlah kelahiran hidup laki-laki dan perempuan tiap 1000
penduduk yang hidup hingga akhir masa reproduksinya
; Rumus TFR= 5 ASFRi
; Ket:
; TFR= Total Fertility Rate
; ASFRi= Tingkat Fertilitas menurut umur ke I dari kelompok
berjenjang 5 tahunan
Gross Reproduction Rates (GRR)
; Yaitu Jumlah kelahiran bayi perempuan oleh 1000 perempuan
sepanjang masa reproduksinya dengan catatan tidak ada
seorang perempuan yang meninggal sebelum mengakhiri masa
reproduksinya, seperti Tingkat Fertilitas Total
; Rumus GRR= 5 ASFRfi
; Ket:
; ASFRfi= Tingkat fertilitas menurut umur ke-I dari kelompok
berjejang 5 tahunan
Net Reproduction Rates (NRC)
; Yaitu Jumlah kelahiran bayi perempuan oleh sebuah kohor
hipotesis dari 1000 perempuan dengan memperhitungkan

kemungkinan meninggalkan perempuan-perempuan itu sebelum


mengakhiri masa reproduksinya
; Rumus NRC= ASFRfi x nLx/ Io
(Demografi)
Hubungan fertilitas dengan Faktor kehidupan lain :
1; Ekonomi
2; Sosial
3; Budaya
4; Kesehatan reproduksi
5; Produktivitas PUS
6; Pekerjaan
o

Masalah dalam pengukuran


Sumber utama dalam pengambilan data:
1. data yang kurang memadai
2. perubahan fluktuatif
3. kekeliruan karena perhitungan

Anda mungkin juga menyukai