Anda di halaman 1dari 3

1.

2.
3.
4.
5.
6.

Logo
Photo Kantor Desa
Alamat Kantor Desa ; jalan merpati no 6 tabanan,
No Kode desa : 51.02.05.2006
Motto desa dajan peken : Praja Sukha Sukham Ranajah
Visi dan misi
a. Visi : Pelayanan yang prima menuju terciptanya masyarakat desa yang
bersih, Aman , harmonis, dan Sejahtera ( Bersahaja )
b. Misi :
i. Mewujudkan terciptanya tertib aparatur pemerintaha Desa
menuju tertib administrasi
ii. mewujudkan pelayanan yang berkwalitas dan menjungung
tinggi Etika Moral dan Etos Kerja
iii. Mewujudkan keamanan dan ketertiban yang kondusif dengan
menjujung tinggi keberagaman dan kesatuan
iv. Meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa melalui program
pendidikan, kesehatan, social budaya dan Ekonomi kerakyatan.
7. Peta desa
8. Struktur Pemerintahan Desa
a. Perbekel : I Nyoman Sukanada,S.E
b. Sekertaris Desa :
c. Kaur Pemerintahan : I Ketut Budiana
d. Kaur Pembangunan : I Made Rusdiawan
e. Kaur Kesra : I Ketut Sukanadi
f. Kaur Umum : I Gusti Ayu Nyoman Sujinah Artini
g. Kaur Keuangan : I Made Ari Warsita
h. Staff Administrasi : I gede Komang Suta Arnaya
i. Pemijian : I Wayan Surakarta
j. BPD
i. Ketua : Ir. Wayan Wiguna Negara
ii. Wakil Ketua : Ir. Ngurah Putra Birawan
iii. Sekretaris : I B Gede Sudha Adnyana , S.E.
iv. Anggota :
1. Drs. I Made Suwiji
2. I Wayan Sumerta Raharja
3. I B Kade Putra Wirawan
4. I Nyoman Adi Witarsa
5. I Nengah Yudha Sutrisna
6. Gede Made Novy Sedana, S.T
9. Profil desa
a. Aspek Demograpi dan geografi
i. Luas Wilayah : 364,36 Ha
ii. Batas Wilayah :
1. Utara : Desa Denbantas.
2. Timur : Sungai Yeh Panahan
3. Selatan: Desa Delod Peken dan Dauh Peken
4. Barat : sungai yeh Empas
iii. Geografis dan topograpis desa

1.
2.
3.
4.

Ketinggian : 125 m diatas permukaan laut


Curah hujan : 159 cm / tahun
Topographi desa: Dataran Rendah
Suhu Udara : 28 33 C

iv. Orbitasi ( Jarak dari pusat pemerintahan )


1. Pemerintahan Kecamatan : 1 Km
2. Kabupaten : 1 Km
3. Provinsi
: 25 Km
4. Republik Indonesia : 1638 Km
v. Jumlah banjar Dinas
: 8 Banjar Dinas
1. Banjar Dinas Kamasan
2. Banjar Dinsa Mal kangin
3. Pasekan
4. Lebah
5. Jambe Baleran
6. Pasekan baleran
7. Pande
8. Dangin Carik
vi. Jumlah Penduduk : 9.224 Jiwa
1. Laki laki : 4677 jiwa
2. Perempuan : 4547 jiwa
3. Jumlah KK : 2603 KK
4. Kewarganegaraan :
a. WNI :
i. Laki laki : 4677 jiwa
ii. Perempuan : 4547 Jiwa
iii. Jumlah : 9224
b. WNA : 0
vii. Kelembagaan:
1. Desa dajan Peken terdiri dari 9 banjar Pakraman
a. Kamasan
b. Eka Swara Dangin Carik
c. Santi Adnyana ( Pande )
d. Eka Adnyana ( mal Kangin )
e. Sila Krama ( Pasekan baleran )
f. Panca Dharma ( Pasekan belodan )
g. Jambe baleran
h. Sila Dharma ( Lebah Baleran )
i. Dharma Sabha ( Lebah Belodan )
viii. Jumlah Penduduk bedasarkan Agama
1. Hindu : 8134
2. Budha :83
3. Kristen : 25
4. Khatolik : 87
5. Islam : 895
10.Bidang Pembangunan Desa
a. Bidang Pemerintahan Desa

b.
c.
d.
e.
f.
g.

Bidang
Bidang
Bidang
Bidang
Bidang
Bidang

Pendidikan
Kesehatan
Sosial Budaya
Lingkungan
Keamanan
Sarana dan Prasarana

Anda mungkin juga menyukai